Managua

ibu kota Nikaragua

Managua adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Nikaragua. Kota ini terletak di bagian barat di negara itu. Kota ini memiliki luas wilayah 544 km² dengan memiliki jumlah penduduk 1.680.100 jiwa pada tahun 2007. Dengan memiliki angka kepadatan penduduk 2.537 jiwa/km². Kota ini pernah diguncang gempa bumi pada tahun 1972 sehingga menewaskan lebih dari 10.000 orang.

Managua
Leal Villa De Santiago De Managua
Bendera Managua
Lambang resmi Managua
Julukan: 
Novia del Xolotlán
(bahasa Inggris: The Bride of Xolotlán)[1]
Managua di Nikaragua
Managua
Managua
Koordinat: 12°8′11″N 86°15′5″W / 12.13639°N 86.25139°W / 12.13639; -86.25139
Negara Nikaragua
DepartemenManagua
KotamadyaManagua
Didirikan1819
Ibu Kota Pemerintahan1852
Ibu Kota Negara1852[2][3]
Pemerintahan
 • WalikotaReyna Rueda
 • Wakil WalikotaEnrique Armas
Luas
 • Kota267,17 km2 (10,315 sq mi)
Ketinggian
82,97 m (27,221 ft)
Populasi
 (2016 (perkiraan))[4]
 • Kota1.042.641
 • Kepadatan39/km2 (100/sq mi)
 • Perkotaan
1.033.622
 • Metropolitan
1.401.687
Demonimmanagua, managüense, capitalino/a
Zona waktuUTC-6
Kode ISO 3166NI-MN
Situs webhttp://www.managua.gob.ni/

Referensi

sunting
  1. ^ "Managua en el Tiempo: La "Novia del Xolotlán"". La Prensa (dalam bahasa Spanyol). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-26. Diakses tanggal 2007-06-21. 
  2. ^ "Managua". La Prensa (dalam bahasa Spanyol). March 9, 2006. Diarsipkan dari versi asli tanggal November 11, 2013. Diakses tanggal June 19, 2017. 
  3. ^ "Resurge el centro de Managua en busca de su antiguo esplendor" [The center of Managua resurges in search of its old splendor]. El Nuevo Diario (dalam bahasa Spanyol). February 1, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-10-09. Diakses tanggal May 27, 2017. 
  4. ^ Anuario Estadístico 2015 (PDF) (Laporan). INIDE. February 2016. hlm. 2, 51. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal December 15, 2017. Diakses tanggal December 1, 2017. 

Pranala luar

sunting