Qaum
istilah Arab untuk bangsa
Qaum (bahasa Arab: قوم) adalah kata bahasa Arab untuk bangsa. Kata ini merujuk pada komunitas manusia yang berbagi bahasa, budaya, etnisitas, garis keturunan, dan/atau sejarah yang sama. Dalam definisi ini, sebuah bangsa tidak memiliki batas fisik. Meskipun, kata ini juga bisa merujuk pada orang-orang yang berbagi wilayah dan pemerintahan yang sama (misalnya penduduk dari sebuah negara berdaulat) tanpa memandang komposisi etnisnya.[1][2]
Lihat pula
suntingRujukan
sunting- ^ "Nation". Collins English Dictionary - Complete & Unabridged (edisi ke-11th). Diakses tanggal 20 July 2012.
1. an aggregation of people or peoples of one or more cultures, races, etc, organized into a single state: the Australian nation
- ^ Bretton, Henry L. (1986). International relations in the nuclear age: one world, difficult to manage. Albany: State University of New York Press. hlm. 5. ISBN 0-88706-040-4. Diakses tanggal 17 June 2011.
It should be stated at the outset that the term nation has two distinctly different uses. In a legal sense it is synonymous with the state as a whole regardless of the number of different ethnic or national groups–nationalities–contained within it. In that sense, one speaks of nation and means state.