Sap Gosok Gigi SD
Sap Gosok Gigi SD
Sap Gosok Gigi SD
DI SDN 3 TEGALHARJO
Disusun oleh :
2019/2020
Satuan Acara Penyuluhan (SAP)
A. ANALISA SITUASI
1. Penyuluh : Mahasiswa Prodi D III Keperawatan Akademi Kesehatan Rustida
tingkat II semester IV sedang melakukan praktik keperawatan komunitas yang
sudah mendapatkan pengetahuan tentang keperawatan komunitas
2. Sasaran : SDN 3 Tegalharjo.
3. Tempat : Di SDN 3 Tegalharjo ruang kelas 3
B. TUJUAN PENYULUHAN UMUM :
Setelah dilakukan penyuluhan selama 1 x 40 menit diharapkan sasaran mampu
memahami cara gosok gigi yang baik dan benar.
C. TUJUAN PENYULUHAN KHUSUS:
Setelah dilakukan penyuluhan selama 1 x 40 menit diharapkan sasaran mampu:
1. Menjelaskan pengertian Pengertian gosok gigi
2. Menjelaskan Tujuan gosok gigi
3. Menjelaskan Manfaat gosok gigi yang baik dan benar
4. Memperaktekkan Cara menggosok gigi yang baik dan benar
5. Menjelaskan Ciri-ciri gigi dan gusi yang sehat
6. Menjelaskan Akibat tidak gosok gigi secara teratur
7. Menjelaskan Memilih sikat gigi yang baik
8. Menjelaskan Waktu yang tepat untuk menggosok gigi
D. MATERI
1. Pengertian gosok gigi
2. Tujuan gosok gigi
3. Manfaat gosok gigi yang baik dan benar
4. Cara menggosok gigi yang baik dan benar
5. Ciri-ciri gigi dan gusi yang sehat
6. Akibat tidak gosok gigi secara teratur
7. Memilih sikat gigi yang baik
8. Waktu yang tepat untuk menggosok gigi
E. METODE
Ceramah, diskusi, dan tanya jawab.
F. SUMBER
kesehatan-gigi.html
G. KEGIATAN PENYULUHAN
No Waktu Materi Kegiatan
Penyuluh Sasaran
1 5 menit Pembukaan 1. Memberikan 1. Mejawab salam
salam, 2. Memperhatikan
memperkenalkan penjelasan
diri 3. Memperhatikan
2. Menyampaikan 4. Menjawab dan
maksud dan tujuan menyampaikan apa
( TIU dan TIK ) yang diketahui
3. Menjelaskan
proses belajar
mengajar
4. Mengkaji tingkat
pengetahuan
sasaran terhadap
materi yang akan
disampaikan
dengan cara
apersepsi atau
secara lisan
H. EVALUASI
a) Evaluasi dilaksanakan selama proses dan pada akhir kegiatan penkes dengan
memberikan pertanyaan secara lisan sebagai berikut:
b) Evaluasi proses