Konseling KB Pantang Berkala
Konseling KB Pantang Berkala
Konseling KB Pantang Berkala
NILAI
NO BUTIR YANG DINLAI
2 1 0
A. SIKAP DAN PERILAKU
1. Menyambut klien dengan sopan dan ramah
0 Tidak dilakukan
1 Memberikan salam saja (Assalamu’alaikum Warokhmatullahi
Wabarokatuh)
2 Memberi salam dengan senyum, sapa dengan ramah dan
mempersilahkan masuk (Assalamu’alaikum Warokhmatullahi
Wabarokatuh...., Mari bu silahkan masuk dan silahkan duduk ....)
2. Memperkenalkan diri kepada klien
0 Tidak dilakukan
1 Memperkenalkan diri tanpa menyebutkan nama (Saya bidan yang jaga
di sini )
2 Memperkenalkan diri dan menyebutkan nama (Perkenalkan nama saya
...., saya bidan jaga yang sedang bertugas pada hari ini…)
3. Menjelaskan maksud dan tujuan kepada klien
0 Tidak dilakukan
1 Menjelaskan dengan singkat (Bu, Hari ini saya akan menjelaskan
tentang KB Pantang Berkala)
2 Menjelaskan secara detail maksud dan tujuan pemeriksaan (Bu, Hari
ini saya akan menjelaskan beberapa hal mengenai KB Pantang
Berkala agar klien paham dan mengetahui dengan jelas)
4. Tanggap terhadap reaksi pasien dan kontak mata
0 Tidak dilakukan
1 Memberikan respon terhadap reaksi pasien, tetapi tidak ditanggapi
dengan baik (Bila klien menanyakan prosedur yang dilakukan, teruji
hanya bilang ”ya, seperti ini”)
2 Memberikan respon terhadap reaksi pasien dengan cepat dan tepat
(Bila klien menanyakan prosedur yang dilakukan, teruji langsung
memberikan tanggapan berupa penjelasan yang baik dan benar)
5. Teruji sabar dan teliti
0 Tidak dilakukan
1 Melakukan tindakan dengan tergesa-gesa dan ragu-ragu
2 Melakukan tindakan dengan percaya diri dan tidak ragu
TOTAL SCORE : 10
NILAI
NO BUTIR YANG DINILAI
2 1 0
C. TEKNIK
21. Melakukan konseling secara sistematis
0 Tidak dilakukan
1 Melaksanakan dengan tidak berurutan.
2 Melaksanakan secara lengkap dan berurutan
22. Penggunaan media selama konseling
0 Tidak menggunakan media
1 Menggunakan media kurang tepat
2 Menggunakan media dengan tepat
23. Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
0 Tidak dilakukan
1 Melaksanakan komunikasi tetapi dengan menggunakan bahasa
yang tidak mudah dimengerti oleh klien
2 Melaksanakan komunikasi tetapi dengan menggunakan bahasa
yang tidak mudah dimengerti oleh klien
24. Menjaga privacy klien
0 Tidak dilakukan
1 Dilakukan kurang tepat
2 Dilakukan dengan tepat
25. Teruji mendokumentasikan dengan baik
0 Tidak dilakukan
1 Mendokumentasikan hasil tindakan tidak sesuai dengan format
SOAP
2 Mendokumentasikan hasil tindakan sesuai dengan format SOAP
TOTAL SCORE : 10
TOTAL SCORE SELURUHNYA : 46
Keterangan :
2 : Bila dikerjakan sendiri dengan benar
1 : Bila dikerjakan dengan bantuan / kurang benar / belum sempurna
0 : Bila tidak dikerjakan
Nilai Akhir : ( ∑ score benar A x 15%) + ( ∑ score benar B x 70%) + ( ∑ score benar C x 15%)
(....................................)