Juklak&juknis Lomba2 Haul Hos Cokro 2021
Juklak&juknis Lomba2 Haul Hos Cokro 2021
Juklak&juknis Lomba2 Haul Hos Cokro 2021
I. TINGKAT DA
LOMBA MENYANYIKAN MARS COKROAMINOTO
1. KATEGORI
Lomba Menyayikan Mars Cokroaminoto dilaksanakan dalam 1 kategori, yaitu Tingkat DA
(Darul Athfal) Cokroaminoto Se-Kabupaten Banjarnegara.
2. KETENTUAN PESERTA
Peserta 1 siswa/siswi (solo) Utusan masing-masing DA Cokroaminoto
3. Pendaftaran melalui link bit.ly/daftarlombaharlah2021 mulai tanggal 09 sd/15 April 2021;
4. Pengiriman Video maksimal tanggal 17 April 2021;
5. Penjurian tanggal 18 s/d 19 April 2021.
6. KETENTUAN PENAMPILAN
a. Untuk tetap menjaga dan mematuhi protocol kesehatan, maka lomba dengan cara
mengirimkan video kepada panita ke nomor 08112603338 (Ibu Siti Asringah);
b. Durasi penampilan maksimal 5 menit;
c. Sumber bunyi dapat berupa suara manusia (vocal) saja atau juga bisa diiringi oleh alat
musik.
d. Bagi perserta yang menggunakan iringan alat musik diperbolehkan alat musik akustik
(tanpa pengeras suara) atau orgen.
e. Pengiring musik akustik/orgen harus dari guru DA itu sendiri dan harus terlihat di vidio,
tidak diperkenankan orang lain (misalnya pelatih) atau siapapun.
7. KETENTUAN DAN KRITERIA PENILAIAN
a. Penilaian penampilan dilakukan oleh dewan juri yang ditentukan oleh panitia
b. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
c. Adapun kriteria penilaian sebagai berikut :
1) Intonasi
2) Artikulasi
3) Harmonisasi
4) Artistik secara keseluruhan
8. PELANGGARAN KETENTUAN LOMBA
a. Peserta yang menyalahi ketentuan yang ditetapkan oleh panitia dapat dikenakan sanksi
berupa pengurangan nilai atau diskualifikasi.
b. Peserta yang durasi penampilannya melebihi ketentuan, nilai akhir paduan suara tersebut
akan dikurangi 1 point tiap 30 detik.
c. Peserta yang dikenai sanksi akan diberi tahu secara langsung oleh panitia.
9. KETENTUAN JUARA
a. Juara I : Uang pembinaan, + Trophy + Piagam
b. Juara II : Uang pembinaan, + Trophy + Piagam
c. Juara III : Uang pembinaan, + Trophy + Piagam
H. Musobihin, S.Ag.MM
RAB LOMBA-LOMBA TINGKAT DA, MI, SMP/MTs DAN MA/SMK COKROAMINOTO
SE-KAB. BANJARNEGARA
DALAM RANGKA HARLAH YPI COKROAMINOTO CABANG BANJARNEGARA
J U MLAH TO TAL Rp 1 0 ,5 4 8 ,0 0 0 Rp 1 0 ,5 4 8 , 0 0 0
*) S aldo Dana (Mine s /S urplus ) Rp -
SUBUR, S.Pd, MM
Ketua