Standar Ketenagaan Ipsrs 2013
Standar Ketenagaan Ipsrs 2013
Standar Ketenagaan Ipsrs 2013
Tabel 2.1 Pola Ketenagaan Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit
Mutiara Hati Mojokerto
B. Distribusi Ketenagaan
Tim inti IPSRS berjumlah 3 orang dan sesuai dengan struktur organisasi tim
IPSRS terbagi menjadi Ketua Tim IPSRS, Enginering dan Building. Masing – masing
bagian memiliki beberapa anggota/ staf.
C. Pengaturan Dinas
1. Dinas pagi petugas IPSRS mulai jam 06.30 sampai dengan jam 13.30
2. Dinas sore petugas IPSRS mulai jam 13.30 sampai dengan 20.00