0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
130 tayangan41 halaman

RPP Kelas 3 Tema 4

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1/ 41

333 Nama Siti Nur Ainiyah

NIM 2019015063
Kelas 6B

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Satuan Pendidikan : SD Kembangsari
Kelas / Semester : 3 (Tiga) / 1 (Satu)
Tema : 4 (Kewajiban dan Hakku)
Sub Tema : 1 (Kewajiban dan Hakku di Rumah
Pembelajaran ke :2
Muatan : PPKn, Bahasa Indonesia, dan PJOK

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati dan
menanya berdasarkan rasa ingintahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan di tempat
bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakannya yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


PPKn
Kompetensi Dasar (KD) Indikator
1.2 Menghargai kewajiban dan hak 1.2.1 Memahami kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga dan warga sebagai anggota keluarga yang
sekolah sebagai wujud rasa syukur berkaitan dengan cara penggunaan
kepada Tuhan Yang Maha Esa. pakaian yang benar. (P1)
2.2 Melaksanakan kewajiban dan hak 2.2.1 Menunjukkan tentang pelaksanaan
sebagai anggota keluarga dan warga kewajiban dan hak sebagai anggota
sekolah. keluarga yang berkaiatan dengan
cara penggunaan pakaian yang
benar. (P3)
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1 Menjelaskan pengertian kewajiban
sebagai anggota keluarga dan warga dan hak sebagai anggota keluarga.
sekolah. (C1)
3.2.2 Mencontohkan sikap yang
menunjukkan kewajiban dan hak
sebaga anggota keluarga yang
berkaitan dengan cara menggunakan
dan merawat pakaian yang baik dan
benar. (C2)
4.2 Menyajikan hasil identifikasi 4.2.1 Menganalisis perbedaan sikap yang
kewajiban dan hak sebagai anggota menunjukkan kewajiban dan hak
keluarga dan warga sekolah. sebagai anggota keluarga yang
berkaiatan dengan cara
menggunakan dan merawat pakaian
yang baik dan benar. (C4)
4.2.2 Menceritakan pengalaman tentang
melaksanakan kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga yang
berkaiatan dengan cara menggunkan
dan merawat pakaian yang baik dan
benar. (C6)

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD) Indikator
3.10 Mencermati ungkapan atau kalimat 3.10.1 Menjelaskan pengertian ungkapan
saran, masukan, dan penyelesaian atau kalimat saran, masukan, dan
masalah (sederhana) dalam teks penyelesaian masalah (sederhana).
lisan. (C1)
3.10.2 Mengidentifikasi kalimat saran dan
masukan yang mungkin diberikan
untuk penyelesaian masalah
(sederhana). (C2)
4.10 Memeragakan ungkapan atau 4.10.1 Menuliskan kalimat saran dan
kalimat saran, masukkan, dan masukan yang diberikan untuk
penyelesaiaan masalah (sederhana) penyelesaian masalah (sederhana)
sebagai bentuk ungkapan diri dengan menggunakan kosa kata
meggunakan kosa kata baku dan baku dan efektif yang dibuat sendiri
kalimat efektif yang dibuat sendiri. yang berkaiatan dengan kewajiban
dan hak sebagai anggota keluarga
dalam menggunakan dan merawat
pakaian yang baik dan benar. (C4)
4.10.2 Menceritakan hasil temuan yang
sudah di tulisnya sesuai dengan
intruksi di depan guru dan teman-
temannya. (C6)
PJOK
Kompetensi Dasar (KD) Indikator
3.8 Memahami bentuk dan manfaat 3.8.1 Mengidentifikasi bentuk-bentuk
istirahat dan pengisian waktu luang aktivitas istirahat untuk menjaga
untuk menjaga kesehatan. kesehatan.
3.8.1 Menyebutkan manfaat istirahat dan
pengisian waktu luang dalam
menjaga kesehatan.
4.8 Menceritakan bentuk dan manfaat 4.8.1 Menceritakan salah satu bentuk
istirahat dan pengisian waktu luang aktivitas istirahat untuk menjaga
untuk menjaga kesehatan. kesehatan.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa mampu memahami apa itu pengertian
kewajiba dan hak sebagai anggota keluarga dengan baik.
2. Setelah mendengarkan intruksi dari guru, siswa mampu menyebutkan contohkan sikap
yang menunjukkan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dalam menggunakan
dan merawat pakaian yang baik dan benar maksimal 3 contoh.
3. Setelah siswa memahami contoh yang telah disebutkan, siswa mampu menganalisis
perbedaan sikap yang menunjukkan kewajiban dan hak sebagai angota keluarga dalam
menggunakan dan merawat pakain yanng baik dan benar dengan cermat dan tepat.
4. Setelah siswa menganalisis perbedaan sikap tersebut, siswa mampu menceritakan
pengalamannya tentang melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga
dalam menggunakan dan merawat pakaian yang baik dan benar dengan mandiri dan
kreatif.
5. Setelah siswa mendengarkan penjelasan dari guru, siswa mampu memahami pengertian
dari ungkapan atau kalimat saran, masukan, dan penyelesaian masalah (sederhana)
dengan baik.
6. Setelah siswa memahami pengertian kalimat saran dan masukan, siswa mampu
mengidentifikasi kalimat saran dan masukan yang mungkin diberikan untuk
penyelesaiaan masalah (sederhana) dengan tepat.
7. Setelah siswa mendengarkan intruksi dari guru, siswa mampu membuat karangan tulisan
mengenai kalimat saran dan masukan yang diberikan untuk penyelesaian (sederhana)
dengan menggunkan kosa kata baku dan efektik yang dibuat sendiri dengan kreatif.
8. Setelah siswa membuat karangan tulisannya, siswa mampu menceritakan hasil karangan
tulisannya di depan guru dan teman-temannya dengan mandiri dan percaya diri.
9. Setelah mendengarkan penjelasan dari guru, siswa mampu mengidentifikasi bentuk-
bentuk aktivitas istirahat dengan tepat.
10. Setelah siswa mampu mengidentifikasi, siswa mampu menyebutkan manfaat istirahat
dan pengisian waktu luang dalam menjaga kesehatan maksimal 3 contoh.
11. Setelah siswa mendengarkan perintah guru, siswa mampu menceritakan salah satu
bentuk aktivitas istirahat untuk menjaga kesehatan.

D. Materi Pembelajaran
a. Pengertian kewajiban dan hak.
b. Contoh kewajiba dan hak sebagai anggota keluarga.
c. Pengertian kalimat saran, masukan, dan penyelesaian masalah (sederhana).
d. Bentuk-bentuk aktivitas istirahat dan pengisian waktu luang untuk menjaga
kesehatan.
e. Manfaat istirahat dan waktu luag dalam menjaga kesehatan.

E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


a. Pendekatan : Scientific
b. Model : Problem Based Learning (PBL)
c. Metoe : Diskusi, Tanya Jawab, Percobaan, dan Penugasan.

F. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


a. Media/Alat : PPT, Teks Baca an, Gambar, LKPD, Google Form
(https://forms.gle/dvnUUfUsgvD1zcrK7)
b. Bahan : Alat Tulis
c. Sumber Belajar :
Muhibba, I dan Assagaf, L. (2018). Buku Guru SD/MI Kelas 3 Tema 4 "Kewajiban
dan Hakku". Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
Muhibba, I dan Assegaf, L. (2018). Buku siswa SD/MI Kelas 3 Tema 4 "Kewajiban
dan Hakku". Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Kegiatan 1. Guru memberikan salam, berdoa dengan dipimpin oleh salah 5 Menit
Pendahuluan
seorang peserta didik dan menanyakan kabar serta kondisi
kesehatan peserta didik melalui zoom meeting. (Religius)
(Menghargai kedisiplinan siswa/PPK)
2. Guru melakukan presensi untuk mengecek kehadiran peserta
didik. (Pengecekan Presensi)
3. Siswa dan guru menyanyikan Lagu Garuda Pancasila.
Dengan begitu guru dapat memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat kebangsaan.
(Nasionalisme)
4. Siswa bersama guru melakukan ice breking dengan “Sapaan
Siswa”. (Penguatan Motivasi)
5. Siswa diberi stimulus oleh guru mengenai materi yang akan
dibahas.
a. Anak-anak
6. Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai kegiatan
yang akan dilakukan pada hari ini dan penyampaian tujuan
kegiatan pembelajaran. (Penyampaian Tujuan
Pembelajaran)
Kegiatan Inti (Penanaman Konsep) 20 Menit
(Berbasis Tahap 1 (Orientasi Siswa Kepada Masalah)
Scaintific) 1. Siswa diminta guru untuk mengamati gambar yang ada di
Power Point. (Mengamati)

Kemudian siswa diberi pertanyaan:


a. Anak-anak pada gambar tersebut ada berapa kodisi
yang kalian tahu? (Menanya)
b. Apakah pakain yang dikenakan oleh anak-anak
tersebut sudah sesuai dengan kondisi seperti itu?
(Menanya)
2. Siswa diberi stimulus dengan diarahkan untuk mendiskusikan
hidup tanpa pakaian.
a. Bagaimana jika mereka tidak berpakaian di bawah
terik matahari? (Menanya)
b. Bagaimana jika mereka tidak berpakaian di malam
hari? (Menanya)
c. Mengepa mereka harus berpakaian? (Menanya)
Melalui kegiatan ini diharapkan siswa dapat memahami arti
penting pakaian dan akan mensyukuri pakaian yang mereka
miliki. (Collaboration)
3. Siswa diberi kesempatan membaca teks pada power point
yang berjudul “Bersyukur Memiliki Pakaian”. Isi teks
berkaiatan dengan apa yang diamati siswa. Secara bergantian
siswa diberi kesempatan untuk membaca teks dengan suara
nyaring. (Membaca)

(Pemahaman Konsep)
Tahap 2 (Mengorganisasikan Siswa Untuk Belajar)
4. Siswa mendengarkan penjelasan guru terkait materi
kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga. (Mengolah
Informasi)
5. Siswa diminta guru untuk mencontohkan sikap yang
menunjukkan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga
yang berkaiata dengan cara merawat pakaian yang baik dan
benar. (Mencoba)

Tahap 3 (Membimbing Penyelidikan Individual Maupun


Kelompok)
6. Siswa diberi kesempatan oleh guru untuk menganalisis
perbedaan sikap yang menunjukkan kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga yang berkaiatan dengan cara
menggunakan dan merawat pakaian yang baik dan benar
yang di dampingi oleh guru. (Mencoba)

Tahap 4 (Mengembangkan dan Menyajikan Hasil karya)


7. Siswa diminta guru untuk membuat karangan cerita tulis
mengenai pengalaman tentang melaksanakan kewajiban dan
hak sebagai anggota keluarga yang berkaiatan dengan cara
menggunakan dan merawat pakaian yang baik dan benar
dengan tulisannya sendiri.
8. Siswa diberi kesempatan oleh guru untuk menceritakan
pengalaman tentang melaksanakan kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga yang berkaiatan dengan cara
menggunakan dan merawat pakaian yang baik dan benar
dengan mandiri dan percaya diri.. (Mengomunikasikan)
9. Usai mendengarkan cerita dari beberapa siswa, guru
mengigatkan agar siswa bersyukur kepada Tuhan Yang Maha
Esa atas pakaian yan mereka peroleh dari orang tua mereka.
Siswa diingatkan untuk menerima pemberian orang tua
dengan senang hati dan mengenakannya dengan gembira,
karena tidak semua anak dapat memiliki pakaian seperti
mereka. Selain itu, siswa diingatkan juga agar tidak
berlebihan dalam berpakaian. Tuhan tidak menyukai orang-
orang yang berlebihan. Milikilah pakaian secukupnya saja.
(Religius)
10. Siswa memperhatikan penjelasan meteri yang di sampaikan
oleh guru mengenai kalimat saran dan masukan dalam
pemecahan masalah (sederhana). (Mengolah Informasi)
11. Siswa dapat mengidentifikasi beberapa pemecahan masalah
(sederhana), dengan siswa diminta untuk mengamati
gambar pada power point tentang masalah yang
berhubungan dengan pakaian. (saat musim panas, seorang
anak menggunkan jaket tebal, atau saat pulang sekolah
pakaian yang dipakai kotor) siswa diminta menyampaiakn
masalah yang mereka amati yang berkaiatan dengan
pakaian. Guru memancing siswa untuk mengemukakan
pendapat sebanyak-banyakknya. Guru mengambil beberapa
masalah dan mintalah siswa memberikan pendapatnya
bagaimana seharusnya mereka menyikapi masalah.
Misalnya, pakaian kotor. Jawaban yang mungkin adalah:
seharusnya pakaian tidak dikenakan atau seharusnya
pakaian segera dicuci. Beri kesempatan siswa berpendapat
tentang masalah yang pernah dihadapinya. Beri kesempatan
siswa lain memberi saran untuk memecahkan masalahnya.
(Critical Thingking and Problem Solving)
12. Siswa mengerjakan LKPD secara mandiri di rumah
mengenai kalimat saran dan masukan pada beberapa
permasalahan (sederhana) yang berkaiatan dengan
penggunaan pakaian yang baik dan benar. (Mencoba)
13. Siswa membaca teks tentang istirahat siang. Siswa
mengidentifikasi bentuk istirahat yang mungkin dilakukan.
Guru memancing siswa untuk menjelaskan bentuk istirahat
lainnya yang tidak terdapat pada teks. Siswa juga diberi
kesempatan menyampaikan pendapatnya tentang kegunaan
istirahat siang. (Critical Thinking and Problem Solving)
14. Siswa mencoba menjawab pertanyaan terkait bentuk-bentuk
atau cara istirahat yang mungkin dilakukan.
15. Siswa diberi kesempatan untuk menyebutkan manfaat dari
aktivitas istirahat atau mengisi waktu luang yang dilakukan
untuk kesehatan.

Tahap 5 (Menganalisis & Mengevaluasi Proses


Pemecahan Masalah)
16. Siswa menjelaskan kebiasaan istirahat yang mereka lakukan
pada siang hari. guru memancing siswa menjelaskan tidur
siang sebagai salah satu bentuk istirahat untuk menjaga
kesehatan. Mintalah siswa menjelaskan kebiasaan yang
mereka lakukan berkaiatan dengan tidur siang, kewajiban
apa yang harus mereka lakukan sebelum dan setelah bangun
dari tidur. Siswa mendapat kesempatan untuk berpendapat
sesuai dengan pengalamannya masing-masing. Tidak
tertutup kemungkinan ada siswa yang tidak biasa
beristirahat siang. Guru mengapresiasi dan dapat
menyarankan agar siswa meluangkan waktu untuk istirahat
siang. (Communication)
17. Siswa menulsikan kewajiban berkaiatan dengan tidur siang
sesuai dengan gambar yang ada. (Mencoba)
18. Setelah memahami beberapa kewajiban terkait tidur siang,
siswa menceritakan pengalamannya tentang bentuk istirahat
siang yang biasa dilakukan dan kewajiban-kewajibannya.
(Mengomunikasikan)
19. Siswa diminta guru untuk mengerjakan evaluasi melalui
google form yang link nya sudah dibagikan melalui WAG.
Kegiatan 1. Siswa bersama guru melakukan reflleksi dengan tanya jawab 5 Menit
Penutup terkait kegiatan pembelajaran. (Comunication,
Collaboration, Creating)
a. Anak-anak apa saja yang sudah kita pelajari pada hari
ini?
b. Bagaimana pembelajaran pada hari ini sedih atau
senang?
c. Apa kegiatan yang paling disukai?
d. Informasi apa yang ingin diketahui lebih lanjut?
e. Bagaimana cara siswa mendapatlan informasi
tersebut?
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
3. Sebelum kelas ditutup menyanyikan lagu lagu daerah
“Gundul-Gundul Pacul”
4. Guru memberikan motivasi untuk siswa rajin belajar dan
tetap menjaga kesehatan. (Penguatan Motivasi)
5. Kelas di tutup dengan doa bersama yang dipimpin oleh salah
satu siswa. (Religius)

H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Format Lembar Penilaian
b. Lembar instumen Penilaaian
c. Lembar rubrik Penilaian
d. Format Pedoman Penilaian
2. Penilaian Pengetahuan
Penilaian dilakukan dengan memberikan tes tertulis berupa soal pilihan ganda
melalui google form (https://forms.gle/dvnUUfUsgvD1zcrK7)
3. Penilaian Keterampilan
a. Rubrik Menulis Cerita
b. Rubrik Menulis Saran

I. Tindak Lanjut
1. Pengayaan
FORMAT PENGAYAAN

Sekolah :
Kelas :
Mata Pel. :
Hari/Tgl :

No. Nama Siswa KKM Nilai Ulanagan Bentuk Pengayaan


1. 70
2. 70
3. 70
4. 70
5. 70
6. 70
7. 70

2. Perbaikan
FORMAT REMEDIAL

Sekolah :
Kelas :
Mata Pel. :
Hari/Tgl :

No. Nama KD Indikator KKM Bentuk Hasil Keterangan


Siswa Remedial Awal Akhir
1. 70
2. 70
3. 70
4. 70
5. 70
J. Lampiran
1. Materi Ajar / Modul
Kelas
3 Siti Nur Ainiyah (2019015063)
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas izin –Nya
modul “Tema 1:Diriku, Subtema 1:Aku dan Teman Baru,
Pembelajaran 1” untuk siswa Kelas 1 SD dapat diselesaikan
dengan baik Modul ini disusun dengan tujuan untuk
meningkatkan kemampuan peserta didik dalam memahami dan
menguasai materi pembelajaran.
Modul ini terdiri dari 3 muatan pembelajaran yaitu:
1. Muatan Bahasa Indonesia
2. Muatan PPKn
3. Muatan PJOK
Tak lupa kami ucapkan terima kasih kepada berbagai pihak
yang telah membantu terselesaikannya modul ini. Semoga
dengan adanya modul ini dapat membantu peserta didik dalam
memahami materi pembelajaran.

Bantul. 25 Februari 2022


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................. 2


DAFTAR ISI................................................................................ 2
PENDAHULUAN ....................................................................... 2
Pemetaan KI, Indikator, & Materi Pokok ................................... 2
Kegiatan Pembelajaran ................................................................ 2
Petunjuk Bagi Siswa .................................................................... 2
Materi Pembelajaran.................................................................... 2
EVALUASI ................................ Error! Bookmark not defined.
Kunci Jawaban........................... Error! Bookmark not defined.
Pedoman Penskoran .................. Error! Bookmark not defined.
REFERENSI .............................. Error! Bookmark not defined.
PENDAHULUAN

Kita tentu sering bertemu dengan orang baru di sekitar kita. Baik orang
yang lebih tua, muda, dan sepantaran kita. Adapun kalimat yang kita gunakan
yaitu berupa kalimat perkenalan. Pada modul ini akan dijelaskan mengenai
kalimat perkenalan diri, contoh kalimat perkenalan diri, dan membuat kalimat
perkenalan diri dengan menggunakan kosa kata yang baik dan benar.
Agar proses pembelajaran berjalan dengan lancar, peserta didik harus
melakukan langkah-langkah sebagai berikut:
1. Membaca dengan teliti isi materi yang dituliskan dalam modul.
2. Memahami isi materi dengan melakukan kegatan yang dirancang dalam
materi.
3. Menjawab setiap pertanyaan yang ada pada modul ini.
4. Menanyakan kepada guru jika belum mengerti tentang isi materi yang
dituliskan di dalam modul ini.
Pemetaan KI & Indikator

KI 1 Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air.
KI 3 Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan
mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan di tempat
bermain.
KI 4 Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis,
logis, kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

Kompetensi Dasar (KD) Indikator


3.9 Merinci kosakata dan ungkapan 3.9.1 Membaca teks cerita mengenai Aku dan
perkenalan diri, keluarga, dan Teman Baru di buku Tematik siswa. (C1)
orang-orang di tempat
tinggalnya secara lisan dan tulis 3.9.2 Mencontohkan perkenlan diri yang baik dan
yang dapat dibantu dengan benar yang dicontohkan oleh guru.
kosakata bahasa daerah.
3.9.3 Menuliskan kosa kata cara memperkenalkan
diri dengan benar.
4.9 Menggunakan kosakata dan 4.9.1 Menganalisis kosa kata yang baik dalam
ungkapan yang tepat untuk mengungkapkan perkenalan diri baik
perkenalan diri, keluarga, dan secaralisan maupun tulis dengan tepat. (C4 )
orang-orang di tempat Mempraktikkan menggunakan kosa kata dan
tinggalnya secara sederhana 4.9.2 ungkapan perkenalan diri secara sederhana
dalam bentuk lisan dan tulisan. dalam bentuk lisan atau tulis dengan tepat.
(C5)
Kegiatan Pembelajaran

Mari Perhatikan

Kegiatan pada pembelajaran ini:


Peserta didik mengamati teks gambar atau teks cerita yang disajikan pada modul
ini. Peserta didik dapat memahami isi dari teks gambar atau teks cerita bacaan
tersebut.

Mari Membaca
Mari Membaca
Kegiatan pada pembelajaran ini:
Peserta didik membaca materi yang disajikan dalam modul. Peserta didik
membaca dengan seksama agar dapat memahami isi materi yang dipaparkan.

Tahukah Kamu?
Tahukah Kamu?
Bagian ini berisi penjelasan materi ajar untuk peserta didik.

Mari
Mari Menulis
Menulis

Kegiatan pada pembelajaran ini:


peserta didik menjawab pertanyaan sesuai dengan perintah soal.

Mari Berlatih
Mari Berlatih

Kegiatan pada pembelajaran ini:


Peserta didik melakukan evaluasi setelah mempelajari materi pada modul ini.
Petunjuk Bagi Siswa

1. Membaca dengan teliti isi materi yang dituliskan


dalam modul.
2. Memahami isi materi dengan melakukan kegiatan
yang dirancang dalam materi.
3. Menjawab setiap pertanyaan yang ada pada modul
ini.
4. Menanyakan kepada guru jika belum mengerti
tentang isi materi yang dituliskan di dalam modul
ini.
5. Mengerjakan tugas secara mandiri dengan baik.
Materi Pembelajaran

Kewajiban dan Hakku di Rumah

Perhatikan teks gambar berikut ini!

Mari Perhatikan

Sumber: Buku Siswa Tema 4

Mari diskusikan dengan teman-temanmu!

Apa yang kamu lihat dari gambar di atas itu?


...........................................................................................................................

Bagaimana jika kamu menghadapi kondisi seperti itu?


...........................................................................................................................
Bacalah Teks Bacaan Berikut!

Mari Membaca

Bersyukur Memiliki Pakaian

Manusia wajib melindungi tubuhnya.

Siti juga selalu melindungi tubuhnya. Ia selalu melindungi tubuhnya dengan


mengenakan pakaian yang rapi. Memiliki pakaian adalah hak setiap orang.

Siti mendapat pakaian dari orang tuanya.

Siti memiliki pakaian untuk bermain dan untuk tidur.

Siti juga memiliki seragam sekolah. Pakaian Siti selalu bersih dan rapi.

Pakaian membuat Siti merasa nyaman.

Pakaian melindungi tubuh Siti dari udara dingin dan panas matahari.

Pakaian juga dapat menjaga Siti dari gangguan serangga.

Siti bersyukur memiliki pakaian. Siti menjalankan kewajiban terhadap pakaian

dengan baik. Siti selalu mengenakan pakaian dengan hati-hati. Siti menjaga

pakaiannya agar tidak cepat kotor dan rusak. Ia mengenakan pakaian sesuai

kebutuhan. Siti juga berpakaian sesuai kebiasaan yang berlaku di tempat

tinggalnya. Tidak lupa Siti juga mencuci bajunya bila kotor.


Amati kembali teks di atas!

Coba Tuliskan kewajiban dan hak dalam berpakaian!

No Kewajiban Hak
Kamu sekarang sudah memahami tentang kewajiban dan hak tentang
berpakaian bukan?

Sekarang ceritakanlah bagaimana pengalamanmu merawat


pakaian!
Coba amati permasalahan berikut ini!
Tuliskan saran- saranmu yang sesuai dengan permasalahannya!

1. Udin minta dibelikan baju baru. Di lemari, baju Udin masih banyak dan masih bagus.

_____________________________________________________________

2. Rok Ratna robek karena digunakan bermain lompat tali bersama teman-temannya.
-

_____________________________________________________________

3. Sepulang sekolah Hesti merasa sangat lelah. Ia tidur siang tanpa berganti baju.

_____________________________________________________________

Contoh kalimat saran .


Edo pulang kehujanan. Baju seragamnya basah kuyup.
Kalimat saran yang sesuai dengan keadaan di atas :
Sebaiknya Edo segera pulang dan mandi.
Seharusnya Edo menunggu sampai hujan reda
Istirahat Siang

Siti wajib membantu ibu di


rumah. Usai makan siang,
Siti mengangkat pakaian dari
jemuran. Usai membantu ibu, Siti
beristirahat. Beristirahat adalah
hak setiap orang.
Ada banyak cara
beristirahat.
Beristirahat
bisa dengan cara tidur atau
bersantai. Dapat juga dengan
cara menyegarkan diri.
Tujuannya adalah membuat tubuh tenang.
Siti beristirahat dengan tidur.

Tidur siang dapat


menghilangkan rasa lelah.
Tidur siang juga menyehatkan
badan. Tidur siang dapat
menenangkan pikiran. Dengan
tidur siang tubuh akan kembali
segar dan bersemangat.
Kalian juga memiliki h ak untuk beristirahat
Setiap anak memiliki hak beristirahat di rumah. Salah
satu cara beristirahat adalah dengan tidur siang. Apa
saja kewajibanmu berkaitan dengan tidur siang?

Tuliskan pendapatmu!

Kewajiban yang berhubungan dengan


tidur siang

1. ________________________________________

2. _____________________________________

3. ________________________________________

4. ______________________________________

5. ______________________________________
Untuk memperdalam dan memperluas pengetahuanmu,
Silakan simak dan diskusikan dengan kedua orang tua atau
anggota keluargamu terkait pembelajaran ini melalui video
berikut. Silakan gunakan link atau kode QR nya!

Materi Link dank ode QR


Kewajiban https://www.youtube.com/watch?v =- c

dan Hakku di

Rumah

Menuliskan https://www.youtube.com/watch?v=hT47PmUU83 g

kalimat saran

berkaitan

dengan hak

dan

kewajiban
Sumber Belajar

1. Buku Pedoman Guru Tema 4: Kewajiban dan Hakku Kelas III

( Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

2. Buku Siswa Tema 4: Kewajiban dan Hakku Kelas III (Buku Tematik

Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan, 2018).

3. Youtube :

Kewajiban dan Hakku di Rumah

https://www.youtube.com/watch?v = DOw9uZt1o
-

4. Youtube :

Menuliskan kalimat saran berkaitan dengan hak dan kewajiban

https://www.youtube.com/watch?v=hT47PmUU83
TERIMA KASIH
1. LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD)

TEMA 4
(Kewajiban dan Hakku)
SUBTEMA 1
(Kewajiban dan Hakku
di Rumah)
Pembelajaran 2
Muatan PPKn, Bahasa
Indonesia, dan PJOK

Kelas

3 SITI NUR ANIYAH (2019015063)


Identitas Diri
PEMBELAJARAN 2
...............................................
...............................................
...............................................
...............................................
...............................................
.
Materi Pembelajaran:

1. Kalimat saran, masukan, dan penyelesaian masalah (sederhana)


2. Jenis-jenis kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga yang berkaiatan
dengan pakaian.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 1
KELAS 3 SEKOLAH DASAR

1. Judul : Membuat kalimat saran tentang hak dan kewajiban


yang berkaitan dengan pakaian

2. Tujuan Kegiatan : a. Siswa dapat mengidentifikasi kalimat saran tentang


hak dan kewajiban yang berkaitan dengan pakaian
b. Siswa dapat membuat kalimat saran tentang hak
dan kewajiban yang berkaitan dengan pakaian

3. Alat dan Bahan : a. LKPD


b. Buku Siswa K 13
c. B olpoint
d. Penggaris
e. Smartphone

4. Langkah - Langkah Kegiatan


a. Kerjakan tugas ini dengan berdiskusi dengan orang
tuamu!
b. Amati lah bacaan tentang kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga berkaitan dengan
pakaian
c. Identifikasikan saran yang mungkin diberikan untuk
Penyelesaian masalah yang ada.
d. Tuliskan saran yang mungkin diberikan untuk
Penyelesaian masalah yang ada
e. Presentasikan saran yang telah yang telah kalian
buat!
f. Kirimkan tugas ini melalui WAG
g. Selamat bekerja
DATA PENGAMATAN

Bacalah dengan suara yang nyaring!

Bersyukur Memiliki Pakaian

Manusia wajib melindungi tubuhnya.

Siti juga selalu melindungi tubuhnya.

Ia selalu melindungi tubuhnya dengan

mengenakan pakaian yang rapi.

Memiliki pakaian adalah hak setiap orang. Siti mendapat


pakaian dari orang tuanya. Siti memiliki pakaian untuk
bermain dan untuk tidur. Siti juga memiliki seragam sekolah.
Pakaian Siti selalu bersih dan rapi.

Pakaian membuat Siti merasa nyaman. Pakaian melindungi


tubuh S iti dari udara dingin dan panas matahari. Pakaian
juga dapat menjaga Siti dari gangguan serangga.

Siti bersyukur mem iliki pakaian. Siti menjalankan kewajiban terhadap


pakaian dengan baik. Siti selalu mengenakan pakaian dengan hati-hati.
Siti menjaga pakaiannya agar tidak cepat kotor dan rusak. Ia
mengenakan pakaian sesuai kebutuhan. Siti juga berpakaian sesuai
kebiasaan yang berlaku di tempat tinggalnya. Tidak lupa Siti juga mencuci
bajunya bila kotor.
Amati kembali teks di atas!
Coba Tuliskan kewajiban dan hak dalam berpakaian pada kolom
dibawah ini!

No Kewajiban Hak
PEMBAHASAN
Uraikan hasil pengamatanmu Hak dan Kewajiban berkaiatan
dengan pakaian!

KESIMPULAN

Uraikan kesimpulan yang kalian dapatkan dari hasil


pengamatan yang telah dilakukan, berikan penjelasan
singkat hak dan kewajiban berkaitan dengan berpakaian
dari hasil pengamatan ini dengan materi pada hak dan
kewajiban berkaiatan dengan berpakaian, silahkan melihat
dari berbagai sumber yang ada!
TERIMAKASIH
2. Media Ajar
MEDIA AJAR

Adapun media ajar yang di gunakan dalam pembelajaran yakni:


1. PPT Interaktif
2. Gambar
3. Alat Tulis
4. Penilaian Lengkap
A. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Format Penilaian
No. Indikator Jenis Bentuk Instrumen

Menunjukkan Nontes Observasi Lembar Observasi


1.
perilaku disiplin
2. Menunjukkan
perilaku tanggung
jawab

3. Menunjukkan
perilaku percaya

diri

b. Rubrik Penilaian
Aspek Skor 3 Skor 2 Skor 1
Disiplin Jika memenuhi semua Jika hanya Jika hanya
kriteria: memenuhi 2 memenuhi 1

• Mengikuti kriteria kriteria


pencapaian pencapaian
pembelajaran tepat
waktu

• Mengerjakan tugas
tepat waktu
• Tertib dalam
mengikuti
pembelajaran.
Tanggung Jika memenuhi semua Jika hanya Jika hanya
jawab kriteria: memenuhi 2 memenuhi 1

• Mengerjakan tugasnya kriteria kriteria


dengan baik pencapaian pencapaian

• Mengikuti kegiatan
pembelajaran sesuai
dengan langkah yang
ditetapkan

• Memberi pemecahan
masalah
percaya Jika memenuhi semua Jika hanya Jika hanya
diri kriteria: memenuhi 2 memenuhi 1

• Berani berpendapat kriteria kriteria


• Berani tampil/ pencapaian pencapaian
menyampaikan
informasi

• Berbicara dengan
suara yang jelas

c. Lembar Penilaian
 Prosedur : Penilaian Proses
 Teknik : Nontes
 Instrumen : Lembar Observasi
No Nama Disiplin Tanggung Jawab Percaya Diri Jumlah
1 2 3 1 2 3 1 2 3 Skor

1
2
3
4
5

d. Pedoman Penilaian
Petunjuk pengisian skor:
 Nilai 3 jika tiga indikator terpenuhi
 Nilai 2 jika dua indikator terpenuhi
 Nilai 1 jika satu indikator terpenuhi
 Skor maksimal =9
 Nilai maksimal = 100

Nilai = = ....
Keterangan Kategori

86 – 100 = kategori Sangat Baik


74 - 85 = kategori Baik
61 - 73 = kategori Cukup
≤ 60 = kategori Kurang/ Butuh Bimbingan

2. Penilaian Pengetahuan

Teknik Bentuk
Muatan
Penilaian Instumen
Bahasa Tes tertulis Pilihan Ganda
Indonesia
PPKn Tes Tertulis Pilihan Ganda
PJOK Tes Tertulis Pilihan Ganda
Penilaian aspek pengetahuan dilakukan melalui tes tertulis, tes lisan, dan penugasan
sesuai dengan kompetensi yang dinilai.
Contoh Penilaian Aspek Pengetahuan:
Teknik : Tes Tertulis
Instrumen : Pilihan Ganda
Setiap jawaban benar bernilai 10
Setiap jawaban salah bernilai 0
Nilai =

3. Penilian Keterampilan
a. Rubrik Penilaian

Aspek Baik Sekali Baik Cukup Perlu


Bimbingan
4 3 2 1
Psikomotorik
Keterangan:
4 = Baik Sekali
3 = Baik
2 = Cukup
1 = Perlu Bimbingan

Anda mungkin juga menyukai