Rangkuman Materi Modul 3 Dan Modul 7 Kelompok 3
Rangkuman Materi Modul 3 Dan Modul 7 Kelompok 3
Rangkuman Materi Modul 3 Dan Modul 7 Kelompok 3
OLEH :
SIFTI IRLIANA
ANASTASIA AWING NGAU
DEWI NURHAYATI
UCI GUSMITA
NADIARTI
EVA SUSANTI
UBJJ BENGKULU
UNIVERSITAS TERBUKA
MODUL 3 Kegiatan Belajar 1
Merancang Evaluasi
Evaluasi pada hakikatnya adalah proses pengambilan keputusan yang akan menjadi lebih baik
bila melibatkan para pendidik, sejawat yang handal, dan manajemen (dan pada saatnya nanti juga
diikutsertakan keluarga anak didik) dalam proses evaluasi. Proses evaluasi, Langkah pertama adalah
kejelasan tujuan dan pusat perhatia (focus).
1. Menyeleksi strategi
2. Menganalisis
3. Menarik
4. Menetapkan
A. Strategi Evaluasi
Ada empat (4) hal yang mendasari pengambilan keputusan yang harus dilakukan dengan segera
yaitu penentuan Teknik pengumpulan data informasi yang handal dan terampil serta waktu yang
diperlukan.
Teknik pengumpulan data/Informasi antara lain Teknik pengamatan (observasi) pada perilaku
anak didik misalnya pengamatan incidental dan terfokus
Secara umum evaluasi pembelajaran/kegaitan terbagi dalam dua bagian besar yaitu
a) Evaluasi formatif dilakukan pada saat pelaksanaan proses belajar mengajar berlangsung
b) Evaluasi sumatif dilakukan pada akhir satuan program. Bisa satuan “cawu”, Satuan
“semester” atau satuan bulanan, bahkan satuan program mingguan.
Hakikat portofolio
Portofolio di definisikan sebagai suatu kumpulan sistemik dan terorganisir dari bukti-bukti yang di
gunakan guru dan anak untuk memonitor pertumbuhan dan perkembangan anak.membuat
portofolio adalah upaya produk (hasil karya anak) yang sudah terkumpul dan kemudian di
dokumentasikan yang mudah di ambil oleh guru dan anak didik.
A. Hasil belajar anak didik.
Hasil belajar tidak hanya berwujud yang nampak dan terukur.melainkan dapat pula suatu
gejala/fenomena, yang sering kali bukan secara langsung merupakan hasil yang di maksud.melainkan
yang mewakili contoh ' mulai tumbuh percaya diri '