Tugas UAS Kelompok 4
Tugas UAS Kelompok 4
Tugas UAS Kelompok 4
Disusun Oleh :
Group 4
Dosen Pengampu :
Dr. M. L Denny Tewu, S.E., M.M.
2021/2022
BAB II
PEMBAHASAN
1. Profil Perusahaan
1.1. Visi
Menjadi perusahaan yang memberikan manfaat tinggi bagi masyarakat,
lingkungan, dan pemangku kepentingan melalui peningkatan aktivitas Program
Kemitraan Bina Lingkungan (PKBL) dan Community Relations (CR).
1.2. Misi
1. Berperan aktif dalam mewujudkan peningkatan kualitas hidup dan
kemandirian masyarakat serta kelestarian lingkungan
2. Membangun citra positif dan sinergi perusahaan dengan pemangku
kepentingan guna terciptanya situasi kondusif bagi operasional
perusahaan yang berkelanjutan
1.3. Nilai Keberlanjutan
Memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan dan peningkatan
kualitas hidup masyarakat serta lingkungan, sehingga masyarakat dapat menjadi
mitra sejati dalam menciptakan situasi kondusif bagi kelangsungan usaha
perusahaan.
Pengurangan limbah :
Instalasi Pengolahan Data belum Data belum
air limbah 38 tersedia tersedia
Pelestarian 5.776 11.921
keanekaragaman 13.023
hayati
Pengaduan Nihil Nihil
Nihil
lingkungan
1. Keseimbangan
Laporan mencerminkan aspek-aspek positif dan negatif dari kinerja
Perseroan.
2. Komparabilitas
Laporan berisi kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial pada tahun
pelaporan, beserta tahun-tahun sebelumnya agar pemangku kepentingan
dapat membandingkan kinerja yang ada.
3. Akurasi
Laporan disampaikan secara akurat dan terperinci sehingga pemangku
kepentingan bisa menilai kinerja yang ada.
4. Ketepatan Waktu
Laporan disusun secara teratur sesuai jadwal yang ditetapkan Perseroan.
5. Kejelasan
Laporan memuat kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial dengan pemaparan
informasi yang jelas dan mudah dipahami.
6. Keandalan
Laporan berisi kinerja ekonomi, lingkungan dan sosial yang kebenarannya
dapat diuji.
7. Proses Penetapan Isi Laporan (GRI 102-46)
PT. KAI menggunakan 4 (empat) langkah yang diisyaratkan oleh GRI
dalam menetapkan topik dan isi Laporan, yaitu:
1. Mengidentifikasikan aspek-aspek yang material dan boundary (langkah
identifikasi).
2. Membuat prioritas atas aspek-aspek yang telah diidentifikasi pada langkah
sebelumnya (langkah prioritas).
3. Melakukan validasi atas aspek-aspek material tersebut (langkah Validasi).
4. Melakukan review atas Laporan setelah diterbitkan guna meningkatkan
kualitas laporan tahun berikutnya (langkah review).
8.
D
Selain itu, KAI mengikutsertakan seluruh insan KAI pada pelatihan terkait
kebijakan anti-fraud dan anti korupsi serta memastikan seluruh mitra bisnis
memahami kebijakan anti korupsi.
11.2.Kinerja Ekonomi
Dampak pandemi COVID-19 pada tahun 2020 masih berlangsung di sektor
transportasi. Munculnya varian baru virus corona mengharuskan pemerintah
memberlakukan kebijakan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat
(PPKM) yang memberikan dampak penurunan kinerja pada segmen Angkutan
Penumpang KAI.
11.5.Kinerja Sosial
KAI berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para
penumpangnya. Dalam memberikan pelayanan kepada pelanggan, KAI senantiasa
untuk meningkatkan kualitas pelayanan pelanggan dengan menyempurnakan
aspek pelayanan. Upaya yang dilakukan KAI untuk melayani pelanggan lebih
maksimal yaitu memberikan pelatihan kepada frontliner guna meningkatkan
pelayanan kepada pelanggan. Penilaian keberhasilan peningkatan pelayanan
kepada pelanggan dilihat berdasarkan survei kepuasan pelanggan yang dilakukan
secara rutin.
Terhadap konsumen yang memiliki kebutuhan khusus, KAI menyediakan
guiding block, ruang laktasi, loket difabel dan toilet difabel serta kursi roda bagi
penumpang yang membutuhkan. Terdapat 55 guiding block, 119 ruang laktasi, 35
loket difabel dan 114 toilet difabel yang tersebar di beberapa stasiun di wilayah
operasional KAI. Berikut uraian tentang guiding block, ruang laktasi, loket difabel
dan toilet difabel yang dimiliki oleh KAI.