Prosedur Pemeriksaan Ct-Scan Kepala Non Kontras Pada Klinis Stroke Hemorrhage Di Instalasi Radiologi Rsud Dr. Loekmono Hadi Kudus
Prosedur Pemeriksaan Ct-Scan Kepala Non Kontras Pada Klinis Stroke Hemorrhage Di Instalasi Radiologi Rsud Dr. Loekmono Hadi Kudus
Prosedur Pemeriksaan Ct-Scan Kepala Non Kontras Pada Klinis Stroke Hemorrhage Di Instalasi Radiologi Rsud Dr. Loekmono Hadi Kudus
Laporan Kasus
Disusun Sebagai Syarat untuk
Memenuhi Tugas Mata Kuliah Praktek Kerja Lapangan III
Disusun Oleh :
HALAMAN PENGESAHAN
Laporan kasus ini telah diterima dan disetujui untuk memenuhi tugas mata
kuliah Praktek Kerja Lapangan (PKL) III Program Studi Radiologi Semarang
NIM : P1337430120088
Kelas : 3B
Pembimbing
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya,
Penulisan laporan kasus tersebut bertujuan untuk memenuhi tugas Praktek Kerja
Lapangan III
Penulisan laporan kasus tersebut penulis menemui beberapa kendala, untuk itu
1. Ibu Fatimah, S.ST, M.Kes selaku Ketua Jurusan Teknik Radiodiagnostik dan
2. Ibu Darmini, S.Si, M.Kes selaku Ketua Program Studi Radiologi Semarang
4. Bapak Ibu dosen selaku pemateri mata kuliah Jurusan Teknik Radiodiagnostik
8. Seluruh radiografer dan staf karyawan yang telah memberikan bimbingan serta
9. Orang tua penulis yang telah memberikan dukungan dan doa kepada penulis,
10. M. Nauval Rafi Alaauddin dan Fikhi Alqorijal Maliki yang telah menjadi
sahabat dan teman seperjuangan pada Praktek Kerja Lapangan III di Instalasi
11. Semua pihak yang telah membantu dan memberikan bimbingan selama
Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan laporan kasus ini masih terdapat
kekurangan, untuk itu penulis mohon saran dan masukan dari semua pihak. Penulis
berharap laporan kasus ini dapat bermanfaat bagi penulis maupun pembaca.
Penulis
iv
v
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................. ii
KATA PENGANTAR ........................................................................................... iii
DAFTAR ISI ........................................................................................................... v
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. vi
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1
Latar Belakang .................................................................................................... 1
Rumusan Masalah ............................................................................................... 3
Tujuan Penulisan ................................................................................................. 3
BAB II TINJAUAN PUSTAKA............................................................................. 4
Anatomi dan Fisiologi ......................................................................................... 4
Patologi Stroke .................................................................................................. 12
Etiologi Stroke ................................................................................................... 12
Klasifikasi Stroke .............................................................................................. 16
Computed Tomography (CT) Scan ................................................................... 18
Teknik Pemeriksaan CT-Scan Kepala Non Kontras ......................................... 25
BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN............................................................... 28
Paparan Kasus ................................................................................................... 28
Pembahasan ....................................................................................................... 29
Hasil Scanning ................................................................................................... 40
BAB IV PENUTUP .............................................................................................. 42
Kesimpulan ........................................................................................................ 42
Saran .................................................................................................................. 42
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 43
LAMPIRAN...........................................................................................................45
vi
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Anatomi tulang cranial anterior view dan lateral kanan view.. ..........4
Gambar 2.2 Anatomi tulang calvarium superior view.............................................5
Gambar 2.3 Anatomi tulang base superior view.....................................................5
Gambar 2.4 Hemisfer Cerebrum.............................................................................6
Gambar 2.5 Pembagian lobus dalam cerebrum......................................................7
Gambar 2.6 Pembagian Cerebelum (Merah = vestibuloserebelum, ungu =
spinoserebelum, hijau = serebroserebelum) ...........................................................9
Gambar 2.7 Lapisan Otak......................................................................................10
Gambar 2.8 Sistem Ventrikel.................................................................................11
Tabel 2.1 Parameter scanning kepala...................................................................26
Tabel 3.1 Parameter scout kepala non kontras.......................................................31
Gambar 3.2 Scout Lateral......................................................................................31
Gambar 3.3 Batch...................................................................................................33
Gambar 3.4 Mark First...........................................................................................34
Gambar 3.5 Mark Last...........................................................................................34
Gambar 3.6 Scanogram.........................................................................................34
Gambar 3.7 Clip.....................................................................................................37
Gambar 3.8 Area Pendarahan................................................................................37
Gambar 3.9 Spuit....................................................................................................38
Gambar 3.10 Calculation Volume..........................................................................38
Gambar 3.11 Volume..............................................................................................39
Gambar 3.12 Printer, Current Page.......................................................................40
Gambar 3.13 Hasil cetak.......................................................................................41
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
(yang sering disebut irisan atau slice), baik horisontal maupun vertikal dari
(Sofiana, 2013).
diagnosa atas berbagai kelainan atau patologi yang timbul. CT-Scan kepala non
non-trauma. Salah satu kelainan yang timbul akibat non-trauma adalah Stroke.
Dr. Loekmono Hadi Kudus maka penulis tertarik dan ingin mengkaji lebih
2
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penulisan
3
4
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
yang terdiri dari tulang tengkorak (cranium), otak (cerebral), dan beberapa
1. Cranium
vertebrae yang terdiri dari 22 tulang yang berbeda dan dibagi kedalam 2
bagian, yaitu 8 tulang cranial dan 14 tulang facial. Tulang cranial berfungsi
Gambar 2.1 Anatomi tulang cranial anterior view dan lateral kanan
view (Bontrager, Keneth L dan John P. Lampignano. 2014)
Tulang cranial yang berfungsi sebagai pelindung otak atau cerebral
Keterangan:
1) Frontal
2) Parietal kanan
3) Parietal kiri
4) Occipital
1) Temporal kanan
2) Temporal kiri
3) Spenoid
4) Ethmoid
5
2. Cerebral (Otak)
pengaturan yang memiliki volume sekitar 1.350 cc dan terdiri atas 100 juta
sel saraf atau neuron. Cerebral mengatur dan mengkoordinir sebagian besar
gerakan, prilaku, dan fungsi tubuh seperti detak jantung, tekanan darah,
keseimbangan cairan tubuh dan suhu tubuh. Cerebral terdiri dari dua bagian
utama yaitu Cerebrum (otak besar) dan Cerebellum (otak kecil). Adapun
a. Cerebrum
diperkirakan terdiri dari 300 juta akson neuron yang berjalan di antara
6
Berdasarkan sistem fungionalnya, yang dijelaskan oleh
seperti :
pikiran.
7
b. Cerebellum
banyak neuron individual daripada di bagian otak lainnya, dan hal ini
sebenarnya terjadi.
8
Korteks. Ini juga merupakan bagian serebelum yang menyimpan
ingatan procedural.
mater, dan pia mater. Berikut ini penjelasn dari ketiga membrane
lebih besar, sinus venosus. Darah vena yang berasal dari otak
9
"seperti labalaba'). Ruang antara lapisan arachnoid dan pia mater
penting dalam pembentukan CSS, suatu topik yang kini akan kira
10
d. Sistem Ventrikel
sel yang memiliki silia. Gerakan silia sel ependim ikut berperan
e. Catatan Klinis
11
B. Patologi Stroke
Stroke adalah penyakit atau gangguan fungsional otak akut fokal maupun
darah otak berupa tersumbatnya pembuluh darah otak atau pecahnya pembuluh
darah di otak. Otak yang harusnya mendapatkan pasokan oksigen dan zat
memunculkan kematian sel saraf (neuron). Gangguan fungsi otak ini akan
C. Etiologi Stroke
b. Kadar Kolestrol
sendiri, karena kolestrol tidak dapat langsung larut dalam darah dan
12
c. Obesitas
lebih cepat terjadi dengan pola hidup pasif (kurang gerak dan olahraga).
d. Life style
Faktor gaya hidup yang dapat beresiko terkena stroke yaitu sedentary
life style atau kebiasaan hidup santai dan malas berolah raga. Hal ini
13
e. Stres
Pada umumnya, stroke diawali oleh stres. Karena, orang yang stres
sel otak. Stres juga dapat meningkatkan kekentalan darah yang akan
dan pembuluh darah tidak lentur dan tersumbat, maka hal ini dapat
f. Penyakit Kardiovaskuler
Beberapa penyakit jantung, antara lain fibrilasi atrial (salah satu jenis
14
g. Diabetes Mellitus
h. Merokok
denyut jantung dan tekanan darah meningkat. Pada perokok akan timbul
i. Alkoholik
15
D. Klasifikasi Stroke
a. Stroke Iskemik
infark otak atau stroke iskemik. Pada orang berusia lanjut lebih dari 65
Hal inilah yang terjadi pada hampir dua pertiga insan stroke iskemik.
pembedahan jantung.
16
dari sebagian stroke iskemik tetap tidak di ketahui meskipun telah
bersifat ringan (Sekitar 20% dari semua stroke iskemik) stroke ini
ringan atau masalah daya ingat. Namun stroke ringan ganda dan
baru bangun tidur atau dipagi hari (Wijaya & Putri, 2013).
b. Stroke Hemoragik
relative hanya menyusun sebgian kecil dari stroke total, 10-15% untuk
aktif, namun bisa juga terjadi saat istirahat (Wijaya & Putri, 2013).
17
1. Pemeriksaan CT-Scan Kepala Secara Umum
membedakan sulkus, ventrikel, grey matter dan white matter pada cerebral.
edema, abses dan kista, densitas jaringan akan menurun atau terlihat lebih
lucent sedangkan densitas jaringan akan meningkat atau opaque pada kasus
18
dan array detektor untuk mengumpulkan data anatomi dari pasien. Data ini
a. Gantry
saat itu.
b. X-Ray Tube
c. Detector Array
19
menjadi sinyal digital. Detektor tersebut mempengaruhi dosis pasien
d. Kollimator
e. Komputer
canggih, satu untuk sistem operasi dan satu lagi untuk aplikasi.
besar.
f. Operator Console
riwayat klinis.
20
2. Parameter CT-Scan
a. Slice Thickness
Slice thickness adalah tebalnya irisan atau potongan dari objek yang
b. Range
digunakan adalah sama yaitu 5-10 mm mulai dari apeks paru sampai
21
c. Faktor Eksposi
eksposi meliputi tegangan tabung (kV), arus tabung (mA) dan waktu
rentang 12-50 cm. FoV yang kecil maka akan mereduksi ukuran
e. Gantry Tilt
22
untuk keperluan diagnosa dari masing-masing kasus yang harus
f. Rekonstruksi Matriks
g. Rekonstruksi Algorithma
23
h. Window Width
i. Window Level
Window level adalah nilai tengah dari window yang digunakan untuk
j. Pitch
thickness/beam collimation.
24
3. Multi Slice Computed Tomography
a. Pesawat CT-Scan
b. Head holder
c. Head rest
d. Body strap
e. Selimut
f. Film CT-Scan
2. Prosedur Pemeriksaan
coronal. Jika dengan potongan coronal, maka posisi pasien prone, dengan
axial biasanya dilakukan dengan posisi pasien supine, head first dan
angulasi gantry parallel dengan orbitomeatal line atau OML, yang melalui
lateral canthus dan pertengahan meatus auditory external atau MAE. Untuk
25
mengurangi dosis radiasi yang langsung sampai ke mata saat dilakukan
kemiringan satu garis lurus dengan canthomeatal line atau garis yang
terbentuk dari outter chantus dan meatus canal. (Haaga, 2009). Adapun
berikut:
Reconstruction setting
Slice increment Whole brain reconstruction : 5 or split
reconstructions : supratentorial : 8 and infratentorial
:3
Slice thickness Whole brain reconstruction : 5 or split
reconstructions: supratentorial : 8 and infratentorial
:3
Kernel Standart
26
3. Gambaran Radiologis
terlihat lebih hiperdense, begitu juga pada kasus klasifikasi jaringan. Dan
27
28
BAB III
1. Profil Kasus
Radiologi diantar keluarga dan perawat, dengan data pasien sebagai berikut:
Nama : Ny, SU
Umur : 43 tahun
2. Riwayat Pasien
Dr. Loekmono Hadi Kudus, setelah itu diantar oleh perawat ke Instalasi
non kontras.
B. Pembahasan
1) Pesawat MSCT
3) Film CT-Scan
b) Model/ Ukuran : 35 X 43 cm
4) Body strap
5) Head holder
6) Head rest
7) Body clamp
8) Selimut
b. Persiapan Pasien
29
memastikan tidak terdapat benda logam (kalung, anting, penjepit rambut,
garis horizontal setinggi MAE, garis vertikal pada MSP tubuh dan
fiksasi dengan alat bantu, tubuh pasien ditutup dengan selimut dan
sentrasi luar.
CT-Scan.
scanning untuk scout, dibuat dari sisi Lateral (Tabel 3.1), dengan
30
Tabel 3.1 Parameter scout kepala non kontras
Parameter Scout
Scanogram Brain
FOV 201,0 mm
Range 1
Tube tilt 0o
Window Width 80 Hu
Window Level 40 Hu
Slice thickness 5 mm
31
6) Scanning kepala selesai, memastikan kualitas citra seperti
yang kurang jelas akibat dari pergerakan kepala pasien. Setelah semua
konfirmasi “End Exam” dan pasien siap untuk dikeluarkan dari ruang
pemeriksaan.
atas brankat.
dengan batas atas brain bagian proximal sampai batas bawah sinus
1. Rekonstruksi Data
nama pasien.
32
mengatur Slice Thickness masing-masing menjadi 5 mm, lalu
33
g) Ketujuh, mencari gambar batas atas (Vertex), setelah menemukan
34
j) Kesepuluh, memilih menu “Preview”, lalu memilih layout
(Non Bone) ini tidak terdapat persiapan khusus, hal ini dikarenakan
meliputi nama pasien, TTL pasien, alamat pasien, dan menanyakan apa
(nomor RM, nama pasien, jenis kelamin, usia, klinis, dan jenis
diberikan fiksasi yaitu dengan head clamp, dan body clamp agar pasien
tidak jatuh dan tidak bergerak , lalu mengatur Mid Sagital Plane (MSP)
dan batas bawah kepala yaitu dari basic cranii sampai dengan Vertex.
35
dengan klinis Stroke Hemorrhage dilakukan recon slice 5 mm,
sedangkan dalam teori disampaikan adalah 2,5 mm. lalu membuat scout
tipe scanning axial helical dengan slice thickness 5 mm, FOV 201,0
c) Ketiga, memilih gambar yang ada perdarahan pada kolom kiri atas
36
d) Keempat, memilih menu “Series” dan pilih menu “Clip”.
akan diarsir.
37
f) Kelima, lalu pilih gambar “Spuit”, arsir perdarahan sesuai pola
38
i) Kesembilan, klik kotak yang ditengah, lalu klik tengah mouse
Display”.
39
m) Ketiga belas, pilih “Printer”, “Current Page”, dan “OK”.
C. Hasil Scanning
Hasil scanning dicetak pada film ukuran besar (35 x 43 cm) dengan
40
Gambar 3.13 Hasil cetak
oedem perifocal
perifocal.
41
42
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dr. Loekmono Hadi Kudus dengan protokol “Brain Rutin (Non Bone)”
B. Saran
dengan kondisi pasien terlebih dahulu. Tidak semua area scanning sampai
dengan vertex. Batas akhir scanning sesuai dengan kondisi klinis pasien.
DAFTAR PUSTAKA
Sofiana, Lidya & Johan A.E Noor. 2013. Estimasi Dosis Efektif pada Pemeriksaan
Mosby.
Netter, Frank H. 2014. Atlas of Human Anatomy. Six Edition. Philadelphia, USA:
Saunders Elsevier.
Junaidi, iskandar., 2011. Stroke waspadai ancamannya, yogyakarta : ANDI
Wijaya, A.S dan Putri, Y.M. 2013. Keperawatan Medikal Bedah 2, Keperawatan
Haaga, John R. 2009. CT and MRI of the Whole Body. Fifth Edition. Volume 1.
44
45
LAMPIRAN
Lampiran 1