Rev 5 Laporan PKL Devia Trias N.H Xi TKJ 1
Rev 5 Laporan PKL Devia Trias N.H Xi TKJ 1
Rev 5 Laporan PKL Devia Trias N.H Xi TKJ 1
Disusun oleh :
NIS : 16126
Kelas : XI TKJ 1
Laporan Praktik Kerja Lapangan ini telah disetujui dan disahkan oleh Dunia Usaha/Dunia
Industri, Ketua Kompetensim Keahlian, Kepala SMK Negeri 1 Sragen. Guna melengkapi
dan memenuhi tugas untuk mengikuti kegiatan ujian tahun pelajaran 2021/2022
Peserta PKL
NIS : 16126
Kelas : XI TKJ 1
Menyetujui
Mengetahui
Segala puji syukur atas kehadirat Allah yang Maha Esa yang telah melimpahkan
rahmat dan karunia-Nya, sehingga pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin) di Dinas
Kominfo Sragen dapat dilaksanakan dengan lancar dan kami dapat menyelesaikan
Laporan Praktik Kerja Industri ini tepat pada waktunya. Kegiatan prakerin dan
penyusunan laporan ini dapat terlaksana dengan baik berkat bantuan dari berbagai pihak.
Untuk itu pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih
kepada :
1. Bapak Agus Supardi, S.Pd., MM. selaku Waka Humas SMK Negeri 1
Sragen yang telah memberikan kemudahan dalam pelaksanaan prakerin.
2. Bapak Bapak Drs I Yusep Wahyudi, M,Si Selaku Kepala DISKOMINFO
yang telah mengijinkan Dinas Kominfo sebagai tempat Prakerin.
3. Bapak Wahyudi S.Kom, selaku Kepala Program TKJ SMK Negeri 1 Sragen.
4. Bapak Wahyudi Wijayanto, ST., M.Pd selaku pembimbing sekolah yang
telah memonitoring pelaksanaan Prakerin.
5. Bapak Ir. Aris Munandar M,Si selaku pembimbing di Dinas Kominfo Sragen
yang telah banyak membimbing kami di tempat Prakerin.
6. Bapak Ari Setyawan, selaku teknisi di Diskominfo yang telah banyak
memberikan ilmunya kepada kami di tempat Prakerin.
7. Orang tua dan teman-teman yang telah memberikan motivasi baik berupa
materi dan moral selama Prakerin.
8. Semua pihak yang turut membantu dalam pelaksanaan Prakerin.
Kami menyadari bahwa laporan Prakerin ini masih jauh dari sempurna. Semoga
laporan yang sederhana ini dapat memberi manfaat kepada kita semua.
HALAMAN JUDUL
……………………………………………………………………...i
PENGESAHAN…………………………..………………………………………………ii
MOTTO………………………………...………….………………………………….....iii
PERSEMBAHAN…………...…………………………………………………………...iv
KATA PENGANTAR……………………………………………………………………v
DAFTAR ISI……………………………………………………………………………..vi
DAFTAR GAMBAR……………………………………………………………………vii
DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………….……………….viii
BAB I PENDAHULUAN………………………………………………………………...1
A. Latar Belakang…………………..…………………………………………….1
C. Manfaat…………………………………….………...………...
…………………2
A. Sejarah DU / DI……………………………………………………….………4
B. Lokasi DU / DI………………………………………………….…………….4
A. Jenis Kegiatan………………………..…………..……………....…………...6
B. Bahan Kegiatan………………………………………………….……………6
C. Alat Kegiatan………………………………………………………………....6
BAB IV PENUTUP……………………………...…………………...………………...11
A. Kesimpulan………………………………………………………………11vii
B. Saran………………………………………………………………………...11
DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………………......12
DAFTAR GAMBAR
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Perlu disadari bahwa sampai pada saat ini lulusan SMK belum dapat diserap
langsung oleh pihak dunia usaha atau industri. Secara kasat mataterbukti hampir setiap
usaha / industri ketika merekrut tenaga kerja lulusan SMK masih menerapkan
Pendidikan dan Pelatihan bagi yang telah lolos seleksi penerimaan karyawan rata-rata 3
(tiga) bulan. Hal ini menunjukkan bahwa ketrampilan yang dimiliki lulusan SMK belum
diakui oleh pihak dunia usaha / industri. Memang pada kenyataannya masih banyak SMK
yang sangat minim peralatan praktik. Sehingga peserta diklat yang harusnya2 porsi
pembelajaran praktik idealnya 70% hanya dapat dilaksanakan 30% saja. Bahkan ada
beberapa SMK yang tidak memiliki sama sekali peralatan praktik, dalam pelaksanaan
peserta didik hanya dapat berangan-angan dengan teori saja tidak dengan peralatan
kenyataan yang sebenarnya. SMKyang peralatan praktik cukup memadai, belum tentu
peralatan itu sesuai dengan yang ada di industri / usaha. Sekarang peralatan di dunia
usaha / industri sudah serba otomatis sedangkan peralatan yang ada di SMK- SMK masih
manual. Sehingga pelaksanaan praktik hanya sedekar mengenal peralatan yang ada
kurang memperhatikan kebutuhan di dunia industri / usaha, itupun tidak semuanya dapat
memanfaatkan secara maksimal.
Kegiatan Praktek Kerja Industri yang telah dilaksanakan menurut kompetensi keahlian
masing-masing siswa/siswi yang ada di SMK Negeri 1 Sragen secara khusus siswa/siswi
diharapkan memperoleh pengalaman yang mencakup tinjauan langsung dengan teknologi.
Tentunya mempunyai maksud yang telah direncanakan dan diharapkan dpat dicapai oleh
siswa.
1. Menghasilkan tenaga kerja yang kompeten, yaitu tenaga kerja yang memiliki
tingkat
pengetahuan, keterampilan, dan etos kerja yang sesuai dengan tuntutan
lapangan kerja.
2. Memperoleh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and Match) antara
Sekolah
Menengaah Kejuruan Negeri 1 Sragen dengan dunia industri.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas dan
Professional
4. Membei pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja
sebagai bagian dari proses pendidikan.
C. Manfaat
URAIAN UMUM
A. Sejarah DU/DI
B. Lokasi DU/DI
Praktik Kerja Industri (Prakerin) dilaksanakan di DU / DI DINAS
KOMINFO SRAGEN beralamatkan di Karang Duwo Jl. Raya Sukowati
No.255 Sragen 57211, Jateng Indonesia.
C. Struktur DU/DI
A. Kegiatan PKL
B. Bahan Kegiatan
C. Alat Kegiatan
1. Bagian Pendayagunaan Teknologi Informasi dan Statistik
a. Menginput Data :
Komputer/Laptop
b. Mengubah file excel workbook menjadi CSV (MS-DOS) :
Komputer/Laptop
2. Bagian Infrastruktur
a. Crimping Kabel :
Tang crimping
LAN tester
Kabel UTP
Connector
3. Bagian Sekretariat
a. Menulis Agenda
Buku
Bolpoin
Lembar Disposisi
Staples
2. Bagian Infrastruktur
A. Crimping Kabel :
a. Kupas kulit kabel selebar 2 cm.
b. Susun rapi delapan kabel yang terdapat didalam sesuai
dengan gambar dan penjelasan diatas.
c. Luruskan kabel yang masih kusut.
d. Ratakan ujung kabel dengan memotong nya
menggunakan tang crimping.
e. Setelah yakin urutan warna benar dan ujung kabel
sudah rata, masukan kabel kedalam konektor RJ-45 ,
pastikan ujung kabel menyentuh ujung RJ-45, dan
jepitlah menggunakan Tang Crimping.
f. Setelah menyelesaikan kedua ujung kabel, uji
menggunakan Lan tester, jika semua lampu menyala,
berarti kabel tersebut telah di crimping dengan benar
dan bisa digunakan.
3. Bagian Sekretariat
A. Menulis Agenda :
mencatat surat masuk ke dalam buku agenda (buku
harian). Buku ini bisa disebut sebagai Buku Agenda
Masuk
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dari pengalaman Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) selama 3 bulan
yang
dilaksanakan di DISKOMINFO, maka kami dapat mengambil
kesimpulan bahwa :
a. Dengan adanya Praktek Kerja Industri ini siswa mendapatkan ilmu
yang baru yang belum didapatkan selama berada disekolah dan
memperoleh pengalaman yang baru mengenai hidup bermasyarakat
dan cara berwirausaha.
b. Selama melaksanakan PRAKERIN 3 bulan dapat diambil
kesimpulan bahwa tidak semua ilmu yang dipelajari disekolah
diterapkan didunia industri. Banyak ilmu yang lebih mudah dan
cepat yang akan lebih efektif dibandingkan dengan ilmu yang
dipelajari disekolah.
c. Kesungguhan serta ketekunan dalam melaksanakan PRAKERIN
adalah salah satu yang dapat menentukan keberhasilan dari
pelaksanaan PRAKERIN. Jika saat melaksanakan pekerjaan sering
bercanda maka pekerjaan yang diberikan tidak akan terlaksana
secara sempurna.
B. SARAN
a. Sebaiknya pelaksanaan PRAKERIN lebih lama, karena 3 bulan
PRAKERIN ilmu yang didapatkan siswa hanyalah ilmu dasar
sehingga kurang optimal.
b. Guru pembimbing sebaiknya lebih sering memonitoring siswanya
selama PRAKERIN sehingga guru mengetahui masalah yang
dihadapi siswa selama PRAKERIN.
DAFTAR PUSTAKA
Devia Trias Nurul Hidayah : 2021-2022 ; Laporan Praktik Kerja
Lapangan
https://www.easepdf.com/id/topics/convert-xlsx-xls-to-csv.html
https://ditekno.id/artikels/160-tips-cara-crimping-kabel-lan
DAFTAR GAMBAR
1. Struktur Organisasi DU/DI
3. Tempat DU/DI
Daftar Lampiran
JANUARI 2022
FEBRUARI 2022
MARET 2022
APRIL 2022
Lampiran
(Lampiran 2 Agenda Harian)
FEBRUARI 2022
MARET 2022
APRIL 2022
Lampiran
(Lampiran 3 Foto Kegiatan)
1. Menginput Data
4. Install Windows 7
5. Setting IP Address