Program Kerja Ukk BDP
Program Kerja Ukk BDP
Program Kerja Ukk BDP
Setelah mendapat pertimbangan pihak Panitia Ujian dan arahan Kepala SMK Bhakti Insan
Cendekia serta diverifikasi dan divalidasi oleh Petugas Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
(Pengawas Pembina), maka dengan ini Proposal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK
Bhakti Insan Cendekia Tahun Pelajaran 2023/2024 ditetapkan dan disahkan untuk diberlakukan.
Dedi
Ema Sri Malia, S.Pd., Hermawan, S.E
M.Pd NUKS.19023L0
NIP.19680 1302112411742
822199702 60
2002
Mengetahui,
KEPALA CABANG DINAS PENDIDIKAN
WILAYAH XI,
Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah
nomor 57 tentang Standar Nasional Pendidika menyebutkan bahwa Standar Kompetensi
Lulusan pada satuan Pendidikan jenjang Pendidikan menengah kejuruan difokuskan
diantaranya pada keterampilan untuk meningkatkan kompetensi peserta didik agar hidup
mandiri dan mengikuti Pendidikan lebih lanjut sesuai dengan kejuruannya.
Berdasarkan Panduan Pembelajaran dan asesmen pad asmk, teerdapat bentuk asesmen
khas yang membedakan dengan jenjang yang lian salah satunya adalah Uji Kompetensi
Keahlian (UKK). UKK merupakan bentuk asesmen terhadap pencapaian kualifikasi
jenjang 2 (dua) atau 3 (tiga) pada KKNI yang dilaksanakan di akhir masa studi oleh
Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP-P1/LSP-P2/LSP-P3), Panitia Uji Kompetensi (PTUK),
atau satuan Pendidikan yang terakredati Bersama dengan dunia kerja.
Hasil UKK bagi peserta didik akan menjadi indikator ketercapaian standar kompetensi
lulusan. Materi UKK disusun berdasarkan skema sertifikasi sesuai dengan jenjang
kualifikasi asesi yang memuat kemampuan melaksanakan pekerjaan spesifikasi,
operasional, dan/atau jasa sesusai tuntutan standar kompetensi.
A. LATAR BELAKANG
Pramuniaga
1. Waktu
Pelaksanaan uji kompetensi keahlian dilakukan pada:
2. Tempat
Tempat Uji kompetensi keahlian ini adalah di SMK Bhakti Insan Cendekia, Jl.
Kawah Papandayan KM. 1,5 Des. Karamatwangi, Kec. Cisurupan Kab. Garut.
B. JUMLAH PESERTA
1 XII BDP 28
Total 28
BENTUK TUGAS
Uji Kompetensi Keahlian (UKK) Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan
Pemasaran Tata Kelola Perkantoran ini meliputi tugas-tugas sebagai berikut:
I. SOAL/TUGAS
Langkah Kerja :
a. Persiapan :
1. Melaksanakan kerapihan ruang kerja.
2. Memahami dan menerapkan planogram.
3. Membersihkan dan memasang peralatan yang tersedia di area kerja.
4. Memeriksa dan mengelompokkan barang-barang yang tersedia di area kerja
untuk di display.
b. Pelaksanaan :
14. Menata barang-barang yang tersedia sesuai dengan planogram pada alat
pemajangan.
15. Menata barang-barang sesuai dengan standar prosedur yang berlaku.
16. Memonitor barang yang peletakannya tidak sesuai dengan standar penataan
barang.
17. Menjaga display barang agar tetap sesuai dengan standar prosedur yang
berlaku.
18. Menggunakan peralatan dan perlengkapan untuk produk barang yang
sedang dipromosikan.
19. Melaksanakan pembelian barang.
20. Memutakhirkan data persediaan barang.
21. Menyiapkan segala kelengkapan administrasi stock opname yang
dibutuhkan.
22. Menjalankan prosedur stock opname sesuai dengan standar pelaksanaan
yang berlaku.
23. Membuat laporan mengenai ketersediaan barang.
c. Penutup :
1. Memahami dan menerapkan prosedur dalam membuat laporan stock
opname.
2. Memahami dan menerapkan prosedur dalam mengisi form permintaan
barang.
3. Memahami dan menerapkan prosedur dalam mengisi form nota pembelian
barang.
II. SOAL/TUGAS
Langkah Kerja :
a. Persiapan :
1. Memeriksa penampilan pribadi.
2. Memeriksa dan membersihkan peralatan di area kerja dan mesin kasir.
3. Mengambil modal awal di kasir induk/kepala toko, menghitung dan merapihkan
uang tunai serta mengisi lembar berita acara modal awal.
4. Menyimpan modal awal pada laci mesin kasir yang tersedia dan tersusun rapi sesuai
SOP.
5. Menyiapkan perlengkapan kerja seperti alat tulis, kantong belanja, kalkulator, dan
perlengkapan lainnya yang dibutuhkan di area kerja.
6. Merapikan barang promo dan signage/POP (jika ada).
7. Login nama kasir dan modal awal.
b. Pelaksanaan :
11. Melakukan greeting awal kepada konsumen (3S).
12. Memahami dan menerapkan prosedur dalam menggunakan mesin kasir dalam
proses transaksi tunai atau non tunai.
13. Memahami dan menerapkan prosedur dalam memastikan kesesuaian transaksi dan
jumlah transaksi.
14. Memahami dan menerapkan prosedur promosi dan up-selling dalam komunikasi
transaksi.
15. Memahami dan menerapkan prosedur dalam membungkus dan mengemas barang.
16. Memahami dan menerapkan prosedur dalam menerima pembayaran tunai atau
nontunai.
17. Memahami dan menerapkan prosedur dalam menyerahkan barang belanja kepada
konsumen.
c. Penutup :
1. Memahami dan menerapkan prosedur dalam membuat laporan serah terima hasil
penjualan.
2. Memahami dan menerapkan prosedur dalam menyerahkan uang hasil penjualan
kepada kasir induk/kepala toko.
3. Memahami dan menerapkan prosedur dalam menutup mesin kasir.
DAFTAR PERALATAN
DAFTAR PERALATAN
Nama
No. Spesifikasi Minimal Jumlah Keterangan
Alat dan Bahan
1 2 3 4 5
1. Meja Kasir/Meja 150cm x 50cm 1 unit Baik
2. Cash Register Standard 1 unit Baik
3. Komputer Ritel Aplikasi POS/Standard 1 unit Baik
4. Printer Standard 1 unit Baik
5. Scanner Barcode Standard 1 unit Baik
6. Kertas Thermal/Kertas Struk
Standard 1 buah Baik
NCR
7. Keranjang Belanja/Troli Kecil Plastik 1 paket Baik
8. Kantong Belanja Plastik 1 paket Baik
9. Kalkulator 12 digit 1 unit Baik
10. Gondola/Alat Pemajangan disesuaikan 1 unit Baik
11. Aksesoris
disesuaikan 1 unit Baik
Display/Manequin /Hanger
12. Kemoceng/Alat Kebersihan disesuaikan 1 buah Baik
13. Label Harga/ Signage/ POP disesuaika 1 buah Baik
14. Produk Ritel (Fashion, Food,
disesuaikan 1 paket Baik
Non Food, Cosmetic)
15. Uang Simulasi disesuaikan 1 paket Baik
16. Money Detector Standard 1 unit Baik
17. Lembar Berita Acara Modal
Awal & Laporan Hasil disesuaikan 1 paket Baik
Penjualan