Sop Botox Upper Face
Sop Botox Upper Face
Sop Botox Upper Face
FACE
No. Dokumen :…/SOP/ Di tetapkan oleh,
KKAM/I/
2024 Penanggung jawab
SO No. Revisi :- Klinik KKAM
P TanggalTerbit :… Januari
2024
KLINIK Halaman :1- 2
KECANTIKAN dr. ANGGI MUTIA
dr. ANGGI MUTIA PUTRI, MM
BEAUTY SKIN
SIP:
1871/503/00203/446-
SIP.M/III.16/VII/2021
Pengertian Treatment botox upper face adalah tindakan perawatan
kulit wajah yang bekerja dengan cara melemahkan otot
diarea dahi,sudut mata dan diantara kedua alis yang
membuat kerutan menghilang sehingga membuat wajah
terlihat lebih muda.
Tujuan Sebagai bahan acuan langkah-langkah dalam tatalaksana
pemberian Treatment botox upper face
Kebijakan Keputusan penanggung jawab klinik tentang Pelaksana
SOP pelayanan medis No …/SK/KKAM/I/2024
Referensi Permenkes No.5 Tahun 2014
Diagram Alur
Hal-hal yang
1. Benar nama(pasien)
perlu
2. Benar dosis
diperhatikan
3. Benar cara
4. Benar obat
Unit Terkait Ruang Tindakan
Dokumen 1. Rekam medis
Terkait 2. Buku Catatan Tindakan