MAKALAH Komponen Pembelajaran
MAKALAH Komponen Pembelajaran
MAKALAH Komponen Pembelajaran
Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah SKI Di Sekolah Dan Madrasah
1
Di susun oleh :
BANDUNG
2024
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT. telah memberikan
rahmat dan karunianya sehingga kami dapat menyusun makalah ini dari awal hingga
selesai. Shalawat serta salam senantiasa tercurah limpahkan kepada Nabi Muhammad
SAW. dan semoga kita tetap menjadi pengikutnya hingga akhir zaman.
Kami mengucapkan terimakasih kepada dosen mata kuliah SKI disekolah dan
madrasah 1 yang memberikan tugas terhadap kami, kami merasa bahwa masih banyak
kekurangan dalam makalah ini baik dari penyusun bahasa maupun penulisnya. Oleh
karena itu, kami sangat mengharapkan kritikan dan saran yang dapat membangun dari
semua pembaca untuk menjadi acuan agar penulis bisa menjadi lebih baik lagi dimasa
mendatang.
Semoga makalah ini bisa membawa wawasan para pembaca dan bisa bermanfaat
untuk meningkatkan ilmu pengetahuan.
Penyusun
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I
BAB II
BAB III
3.1. Kesimpulan
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN
PEMBAHASAN
b.Pelajaran sejarah merupakan contoh teladan baik bagi umat Islam yang
meyakininya dan merupakan sumber syariah yang besar,
1. Kurikulum
2.Guru
Kata Guru berasal dari bahasa Sansekerta“ guru”yang juga berarti guru,
tetapi arti harfiahnyaadalah “berat” yaitu seorang pengajar suatu ilmu. Dalam
bahasa Indonesia, guru umumnya merujukpendidik profesional dengan tugas
utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih,menilai, dan
mengevaluasi peserta didik.Di dalam masyarakat, dari yang paling terbelakang
sampai yang paling maju, guru memegangperanan penting. Guru merupakan satu
diantara pembentuk-pembentuk utama calon wargamasyarakat. Peranan guru tidak
hanya terbatas sebagai pengajar (penyampai ilmu pengetahuan),tetapi juga
sebagai pembimbing, pengembang, dan pengelola kegiatan pembelajaran yang
dapatmemfasilitasi kegiatan belajar siswa dalam mencapai tujuan yang telah
ditetapkan.
3.Siswa
4.Metode
a.Metode Ceramah
Metode Tanya jawab adalah suatu metode dimana guru menggunakan atau
memberi pertanyaankepada murid dan murid menjawab, atau sebaliknya murid
bertanya pada guru dan guru menjawabpertanyaan murid itu .
c.Metode Diskusi
Metode diskusi dapat diartikan sebagai siasat “penyampaian” bahan ajar yang
melibatkan pesertadidik untuk membicarakan dan menemukan alternatif
pemecahan suatu topik bahasan yang bersifatproblematis.
d.Metode Demonstrasi
e.Metode Eksperimen
Metode eksperimen adalah metode atau cara di mana guru dan murid bersama-
sama mengerjakansesuatu latihan atau percobaan untuk mengetahui pengaruh
atau akibat dari sesuatu aksi.
5.Materi
Materi juga merupakan salah satu faktor penentu keterlibatan siswa. Adapun
karakteristik dari materiyang bagus menurut Hutchinson dan Waters adalah:
Kata media berasal dari bahasa latin dan merupakan bentuk jamak dari
“medium”yang secaraharfiah berarti perantara atau pengantar. Jadi media
adalah perantara atau pengantar pesan daripengirim kepada penerima pesan.
Media pembelajaran adalah perangkat lunak (soft ware) atauperangkat keras
(hard ware) yang berfungsi sebagai alat belajar atau alat bantu belajar.
7. Evaluasi
BAB III
PENUTUP
3.1. Kesimpulan
DAFTAR PUSTAKA
https://indrycanthiq84.wordpress.com/pendidikan/komponen-komponen-
pembelajaran-konsep-dasar-peserta-didik-pendidik-tujuan-dan-bahanmateri/
https://www.abdimadrasah.com/2014/04/tujuan-dan-ruang-lingkup-mata-pelajaran
-ski.html
http://repository.radenintan.ac.id/2237/5/Bab_II.pdf