Laporan PKL SMKN 1 PKU
Laporan PKL SMKN 1 PKU
Laporan PKL SMKN 1 PKU
(PKL)
PT WASKITA NIAGAPRIMA
Jl. Teuku Umar No. 56, Kota Tinggi, Kec. Pekanbaru Kota.
Kota Pekanbaru, Riau 28155
Oleh :
TP. 2024/2025
SMK NEGERI 1 PEKANBARU
Jl. Semeru No.16, Rintis, Kec. Lima Puluh.
Kota Pekanbaru, Riau 28156
LEMBAR PENGESAHAN
Disetujui oleh :
Mengetahui,
i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT karena atas izinnya saya dapat
menyelesaikan penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan.
Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini dibuat untuk memenuhi salah satu
persyaratan akademik dalam menyelesaikan studi pada jurusan Manajemen
Perkantoran dan Layanan Bisnis (MPLB)
Laporan ini merupakan hasil dari kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL)
yang saya lakukan selama 4 (empat) bulan lamanya di divisi Finance
Administration pada PT Waskita Niagaprima.
Penyelesaian laporan ini terwujud atas bantuan dan bimbingan dari berbagai
pihak, untuk itu praktikan ucapkan terima kasih kepada :
1. Tina Mailinda, S.Pd selaku Ketua Jurusan Manajemen Perkantoran dan
Layanan Bisnis (MPLB) SMK N 1 Pekanbaru.
2. Dra. Daflina Syawir selaku Guru Pembimbing SMK N 1 Pekanbaru.
3. Barita Aritonang selaku Manajer Divisi EPC PT Waskita Niagaprima.
4. Denny Ronaldy Waruwu sebagai Admin Project selaku Pembimbing PKL.
5. Seluruh pegawai Divisi EPC PT Waskita Niagaprima.
6. Orang tua yang telah memberi dukungan berbentuk moril maupun materil.
7. Teman-teman pendidikan program keahlian MPLB yang telah memberikan
saran dalam penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL).
Saya mengucapkan mohon maaf apabila terjadi kesalahan dalam penulisan.
Kritik dan saran yang bersifat membangun sangat saya harapkan dalam
penyempurnaan laporan ini. Akhir kata, semoga penyusunan laporan ini dapat
bermanfaat bagi saya khususnya serta bagi pembaca umumnya.
Diajeng Febriana
ii
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN......................................................................................i
KATA PENGANTAR.............................................................................................ii
DAFTAR ISI..........................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN........................................................................................4
A. LATAR BELAKANG.............................................................................................4
1.1 Kegiatan PKL.........................................................................................................4
B. TUJUAN PKL..........................................................................................................5
1.2 Tujuan Pelaksanaan PKL.......................................................................................5
1.3 Tujuan Pembuatan Laporan...................................................................................5
C. SEJARAH PERUSAHAAN....................................................................................6
BAB II PEMBAHASAN.........................................................................................7
A. PENERAPAN SOFT SKILLS.................................................................................7
B. PENERAPAN NORMA POS DAN K3LH.............................................................8
C. PENERAPAN KOMPETENSI TEKNIS.................................................................9
2.1 Teknologi Perkantoran...........................................................................................9
2.2 Pengelolaan Kearsipan.........................................................................................12
2.3 Pengelolaan Rapat................................................................................................13
2.4 Pengelolaan Humas..............................................................................................13
2.5 Pengelolaan Sarana dan Prasarana.......................................................................14
2.6 Pengelolaan Transaksi Sederhana........................................................................15
2.7 Pengelolaan SDM................................................................................................17
2.8 Pekerjaan Administrasi Perkantoran....................................................................17
2.9 Memahami Alur Bisnis pada Lingkungan Kerja.................................................18
2.10 Menganalisis Peluang Wirausaha pada Lingkungan Kerja................................18
D. PENERAPAN KEWIRAUSAHAAN....................................................................19
2.11 Awal Mula Perusahaan/Usaha...........................................................................19
2.12 Bergerak di Bidang................................................................................................19
2.13 Target Konsumen...................................................................................................19
2.14 Keterlambatan Proyek........................................................................................20
2.15 Strategi Bisnis/Promosi......................................................................................20
BAB IV PENUTUP...............................................................................................21
A. Kesimpulan............................................................................................................21
B. Saran.......................................................................................................................21
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................22
iii
iv
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
4
Pengetahuan merupakan bagian terpenting diterimanya perusahaan di
perusahaan minyak & gas.
B. TUJUAN PKL
2. Selain itu para siswa juga dapat mengkaji ilmu terapan di sekolah untuk
dipraktikkan di lapangan.
5
C. SEJARAH PERUSAHAAN
Perusahaan ini awalnya didirikan sebagai CV. Waskita Niaga pada tahun
1979 sebelum menjadi PT. Waskita Niagaprima pada tahun 1990,
mengembangkan pasarnya dalam menyediakan produk dan layanan untuk
perusahaan minyak & gas di Indonesia. Pada tahun 1995, Perusahaan telah
berkembang dengan mengambil usaha patungan dengan Crane Australia
dalam mendirikan pabrik perakitan API 600 Cast Steel Valves. Namun, untuk
mempertahankan daya saing, perusahaan juga telah memutuskan untuk
menjadi distributor untuk berbagai ukuran dan kelas ball valve yang
diproduksi oleh Grove, divisi dari Dresser Flow Control, AS sejak tahun 1997.
6
BAB II PEMBAHASAN
7
B. PENERAPAN NORMA POS DAN K3LH
Setiap area kerja memiliki alat pemadam kebakaran dan petunjuk jalur
evakuasi yang jelas. Setiap karyawan diwajibkan menggunakan alat
pelindung diri (APD) saat bekerja di area berisiko. Misalnya, memakai
helm di lokasi proyek atau masker di area dengan paparan zat berbahaya.
Gambar 1: APAR
8
merupakan alat yang digunakan untuk memadamkan kebakaran kecil dan
mencegah kebakaran.
9
a) Mengoperasikan Komputer dan Laptop
Gambar 3 : Mengoperasikan
Komputer
Menggunakan Microsoft Excel
untuk menginput data pembelian
material, seperti nama barang,
jumlah, harga, dan nama supplier.
Menggunakan Kalkulator pajak
untuk meghitung PPH dan PPN yang berlaku sesuai regulasi.
Gambar 4: Printer
10
c) Sistem Manajemen Dokumen Digital
Perusahaan menggunakan
OneDrive, Microsoft SharePoint, dan Microsoft Office 365 untuk
menyimpan, mengelola, dan berbagi dokumen secara digital, sehingga
mengurangi penggunaan kertas. Dengan memanfaat system ini maka
dokumen dapat terjamin aman serta mudah di akses dalam pengelolaannya.
11
diperbolehkan digunakan untuk kepentingan pribadi. Setiap pegawai di
kantor memiliki telepon kantor di mejanya.
12
Gambar 8&9 : Kearsipan fisik
a) Rapat Proyek
13
Proses pembelian barang ke supplier, seperti Kabel Listrik,, saklar, dan
untuk instalasi Listrik yang nantinya akan dijual kembali kepada user.
14
Memeriksa kelengkapan dan menyortir barang sesuai dari data Prorek MGT
dan CGT.
15
Gambar 15: Daftar pembelian material
16
Gambar 19,20,21: Melakukan Pembayaran BPJS
17
Membantu divisi lain, seperti membantu fotokopi dokumen, scan
dokumen, dan mengarsipkan dokumen.
Hasil Observasi:
18
Menganalisis peluang wirausaha pada lingkungan kerja adalah proses
untuk mengidentifikasi dan menilai potensi usaha di lingkungan
kerja. Analisis ini penting untuk menentukan bidang usaha yang akan
dibangun, dan untuk mengembangkan bisnis yang berkelanjutan.
D. PENERAPAN KEWIRAUSAHAAN
19
2.13 Target Konsumen
1. Kemitraan Strategis
2. Promosi Digital
20
Dengan meningkatnya penggunaan platform digital, perusahaan
mengoptimalkan pemasaran online melalui website dan media sosial untuk
menarik klien baru dan memperkuat hubungan dengan klien yang sudah
ada.
BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
21
3. Selalu berterimakasih dan menerima pekerjaan, jika mendapat pekerjaan
yang sedikit tidak masuk di jurusan kita, kerjakan karena ilmu dimulai dari
kita yang berani mencoba hal baru.
Demikian laporan PKL ini disusun, semoga laporan ini dapat memberikan
gambaran yang jelas mengenai kegiatan yang telah saya lakukan selama PKL
dan dapat memberikan manfaat baik bagi perusahaan maupun bagi
pengembangan diri saya pribadi. Saya berharap agar dapat terus
mengembangkan ilmu yang telah diperoleh dan berkontribusi lebih dalam
dunia kerja di masa depan.
DAFTAR PUSTAKA
Permendikbud 50 tahun 2020 tentang Praktik Kerja Lapangan bagi Peserta Didik.
Diakses dari https://syabaabulfikri.com/read/63/permendikbud-50-tahun-
2020-tentang-praktek-kerja-lapangan-bagi-peserta-didik
Sejarah Perusahaan PT Waskita Niagaprima.
Diakses dari https://www.wnpepc.com/history
Pengertian teknlogi perkantoran dan jenis-jenisnya.
Diakses dari https://kumparan.com/berita-terkini/pengertian-teknologi-
perkantoran-beserta-fungsi-dan-jenisnya-22E2ydOWOmT
Pengelolaan Kearsipan : Pentingnya dan Strategi yang Efektif
Diakses dari https://dispusip.bandarlampungkota.go.id/berita-12665-
Pengelolaan-Kearsipan--Pentingnya-dan-Strategi-yang-Efektif.html
Pengembangan Sistem Pengelolaan Rapat di Fakultas Ilmu
Diakses dari https://j-ptiik.ub.ac.id/index.php/j-ptiik/article/download/
11442/5063/80879#:~:text=Manajemen%20rapat%20adalah%20langkah
%20untuk,penyelesaian%20(LinguaBahasa%2C%202019).
Pengertian dan Proses Manajemen Humas
Diakses dari https://ilmukomunikasi.uma.ac.id/2022/06/29/pengertian-dan-
prosesmanajemenhumas/#:~:text=Pengertian%20Manajemen
%20Humas,tujuan%20spesifik%2C%20yaitu%20pengertian%20beserta.
22
Konsep Manajemen Pengelolaan Sarana Prasarana
Diakses dari https://jonedu.org/index.php/joe/article/download/4098/3357/
#:~:text=Pengelolaan%20sarana%20dan%20prasarana%20dapat,tepat
%20sasaran%20(Fauzi%2C%20Page%202
Apa itu transaksi? Pengertian sederhana dari transaksi, Jenis hingga system dalam
Bisnis
Diakeses dari https://www.jurnal.id/id/blog/transaksi-dalam-bisnis-dan-
akuntansi-pengertian-jenis-sistem/
Konsep kewirausahaan : Pengertian, Tujuan, Jenis, dan Penerapannya!
Diakses dari
https://www.gramedia.com/literasi/konsep-kewirausahaan/#:~:text=Terkait
%20Istilah%20Bisnis-,Pengertian%20Konsep
%20Kewirausahaan,keuntungan%20dan%20memenuhi%20kebutuhan
%20pasar.
23