Titik pembatas
Tampilan
Dalam matematika, khususnya Analisis fungsional. titik pembatas (bahasa Inggris: bounding point) dari suatu himpunan bagian pada suatu ruang vektor adalah perluasan konsep batas dari suatu himpunan.
Definisi
[sunting | sunting sumber]Misalkan adalah himpunan bagian dari ruang vektor . Titik dikatakan sebagai titik pembatas untuk jika bukanlah titik internal untuk maupun titik internal untuk .[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Henry Hermes; Joseph P. La Salle (1969). Functional Analysis & Time Optimal Control [Analisis Fungsional & Waktu Kontrol Optimal] (dalam bahasa Inggris). Academic Press. hlm. 8. ISBN 9780123426505.