JURNAL
JURNAL
JURNAL
OLEH
GUNTUR C.H. MANIMAU
1002012210
ABSTRAK
Guntur C.H. Manimau, Hukum Perdata, Fakultas Hukum, Universitas
Nusa Cendana Kupang, 2017, dengan Judul PELAKSANAAN
PERJANJIAN KERJA ANTARA PT. FIF GROUP KUPANG DENGAN
PEKERJA KONTRAK YANG DIBERHENTIKAN DALAM MASA
KONTRAK. yang menjadi pembimbing I : Sukardan Aloysisus, SH. M.Hum
dan pembimbing II : Petornius Damat, SH.LLM.
Adapun yang menjadi pokok permasalahan dalam penulisan ini yaitu:
1) Bagaimana pelaksanaan perjanjian kerja antara PT. FIF Group Kupang
dengan pekerja kontrak yang diberhentikan dalam masa kontrak. 2)
Bagaimana upaya penyelesaian bagi pekerja kontrak yang diberhentikan
dalam masa kontrak.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah
berupa penelitian empiris karena mengkaji peraturan perundang-undangan
yang dikaitkan dengan kenyataan yang ada di masyarakat. Teknik
pengumpulan data melalui wawancara yaitu pengumpulan data secara
langsung dari responden dalam bentuk tanya jawab di lengkapi dengan
pedoman wawancara dan studi kepustakaan yakni meneliti literatur-literatur
yang berkaitan dengan masalah penelitian.
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah: Pelaksanaan perjanjian
kerja waktu tertentu yang dibuat antara pekerja kontrak dengan pihak
perusahaan dalam hal ini PT. FIF Group Kupang sudah sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang mana sudah memenuhi syarat-
syarat perjanjian kerja waktu tertentu (pekerja kontrak). Sedangkan upaya
penyelesaian bagi pekerja kontrak yang diberhentikan dalam masa kontrak
menempuh dua cara yaitu Bipartit dan Tripartit. Bipartit dilakukan secara
musyawarah dan tripartit dilakukan dengan adanya pihak ke 3 yaitu Dinas
ketenagakerjaan.
A. PENDAHULUAN
Tersedianya lapangan kerja baru untuk mengatasi meningkatnya
permintaan kerja merupakan salah satu target yang harus dicapai oleh
terutama pada sektorsektor yang bersifat padat karya dan jangka pendek,
adalah seseorang yang telah siap masuk dalam pasar kerja sesuai dengan upah
Jumlah tenaga kerja dihitung dari penduduk usia produktif (umur 15 thn 65
tenaga kerja merupakan salah satu ujung tombak sebagai unsur penunjang
dan peningkatan perlindungan terhadap tenaga kerja. Hal ini berlaku pada
kesempatan kerja yang tersedia belum dapat memenuhi kebutuhan kerja yang
tersedia sesuai dengan jumlah pencari kerja yang ada. Hal ini mengakibatkan
pekerjaan dengan kesempatan kerja yang tersedia. Apalagi saat ini ditambah
Di lain pihak ditinjau dari segi mutu tenaga kerjanya, tenaga kerja
2013:13). Padahal di tengah kemajuan dunia yang sangat pesat sekarang ini
pengangguran yang jauh lebih tinggi dari angka resmi yang dikeluarkan oleh
pemerintah. Hal ini terjadi karena ukuran sektor informal masih cukup besar
sebagai lapangan nafkah bagi tenaga kerja tidak terdidik. Sektor informal
terbuka, yaitu jumlah angkatan kerja yang secara sungguh sungguh tidak
bekerja sama sekali dan sedang mencari kerja pada saat survei dilakukan,
meskipun tidak sampai 35 jam penuh. Dalam memasuki dunia kerja para
yang diberhentikan dalam masa kontrak, yang kadang kala para pekerja awam
tidak mengerti tentang hal tersebut. Kadang kala para pengusaha sewenang
B. RUMUSAN MASALAH
C. PEMBAHASAN
Mitra pusaka Artha Finance pada bulan Mei 1989. Berdasarkan ijin usaha
pembiayaan konsumen secara retail pada tahun 1996. Ketika badai krisis
moneter mulai menerpa pada tahun 1997, saat itu pula merupakan titik balik
International, Tbk ini, tahun demi tahun lebih memantapkan dirinya sebagai
saat penerbitan obligasi pertama tahun 2002 hingga obligasi kelima tahun
dikenal dengan istilah perikatan yang di atur di dalam buku III Kitab Undang-
Undang hukum perdata (KUH Perdata), dari perjanjian kerja di kenal istilah
kontrak kerja yang pada dasarnya antara perjanjian kerja dengan kontrak kerja
memiliki makna dan tujuan yang sama yaitu: Sebagai suatu kesepakatan kerja
yang di buat oleh pihak perusahaan dengan pekerjanya, yang memiliki tujuan
untuk mengatur hak dan kewajiban kedua belah pihak secara timbal balik
kerja tertentu batasnya 2 ( dua) tahun dan dapat diperpanjang dan diperbaruhi
untuk satu kali saja karena suatu hal yang tertentu. Perpanjangan tersebut
hanya dapat dilakukan 1 (satu) tahun kesepakatan kerja waktu tertentu tidak
Perjanjian kerja waktu tertentu yang dibuat antara PT. FIF Group
kupang dengan tenaga kerja sifatnya tertulis artinya perjanjian kerja waktu
tertentu itu ada sejak adanya ikatan sepakat dalam artinya perjanjian kerja
waktu tertentu dibuat bersama antara perusahaan dengan tenaga kerja dengan
yang berupa blanko perjanjian Kerja, yang ditanda tangani oleh calon pekerja
diterima sebagai pekerja pada PT. FIF Group Kupang. Hubungan kerja PT
FIF Group Kupang dengan tenaga kerja terjadi setelah adanya perjanjian
kerja.
Adapun isi perjanjian kerja untuk waktu tertentu di PT. FIF Group
Kupang memuat:
tertentu)
tertentu
dibuat secara tertulis dan menggunakan bahasa Indonesia dan huruf latin, serta
april 2017 selaku Kepala Cabang PT. FIF Group Kupang, bahwa sifat
pekerjaan karyawan di PT. FIF Group Kupang, adalah pekerjaan yang sekali
selesai atau sementara sifatnya yaitu pada bagian kolektor, kredit, keamanan
dengan suatu ikatan perjanjian, yaitu seseorang yang tidak boleh diperbudak,
satu sarana dalam rangka pelaksanaan hubungan industrial yang serasi, aman
Hubungan kerja yang ada di PT. FIF Group Kupang juga berpedoman
pada perjanjian kerja Waktu Tertentu antara PT. FIF Group Kupang dengan
perusahaan.
tertentu (Pekerja kontrak) yang ada di PT FIF Group. Dalam hal perjanjian
kerja dilakukan oleh calon pekerja sebagai pihak pekerja dan perusahaan
dalam hal ini adalah PT FIF Group merupakan perjanjian baku karena
pekerja tidak di ikut serta kan dalam pembuatan kesepakatan kerja waktu
tertentu tapi pekerja wajib mempelajari isi kesepakatan kerja waktu tertentu
pengusaha di PT. FIF Group Kupang belum ada pengaturan dalam bentuk
FIF Group Kupang adalah untuk menciptakan hubungan kerja yang baik dan
sebaliknya dengan seimbang dan adil sehingga terwujud ketenangan kerja dan
orang dan pemerempun 5 orang. Jumlah ini berbeda dengan tahun 2015
Tabel 2
14
Berdasarkan data pada tabel di atas, menunjukan bahwa jumlah
pekerja kontrak pada tahun 2014 sebanyak 18 orang dan pekerja tetap
FIF Group Kupang didasarkan pada ketentuan Pasal 1320 Kitab Undang
sah di muka hukum. Syarat syarat yang harus dipenuhi adalah sebagai
berikut :
dirinya.
pihak tenaga kerja dengan pihak PT. FIF Group, dimana perjanjian
saja.
15
b. Adanya kecakapan diantara para pihak untuk membuat suatu
perjanjian.
cakap secara hukum. Dimana PT. FIF Group Kupang, merupakan suatu
memiliki identitas yang jelas serta telah berumur 18 tahun atau telah
menjadi obyek dari perjanjian. Menurut Pasal 1333 KUH Perdata, barang
perjanjian kerja.
Dalam perjanjian kerja antara tenaga kerja dengan PT. FIF Group
Kupang, syarat ini telah terpenuhi dalam Akta Perjanjian yang isinya tidak
16
dilarang oleh undang-undang, serta tidak bertentangan dengan kepentingan
azas kebebasan berkontrak, yaitu perjanjian antara pihak PT. FIF, Group
Kupang sebagai perusahaan pemberi kerja dan pihak tenaga kerja sebagai
penerima kerja.
kerja pada PT. FIF. Group Kupang sesuai dengan ketentuan yang diatur
dalam Pasal 1338 ayat (1) KUH Perdata yang menyatakan bahwa suatu
PT. FIF. Group Kupang tersebut disepakati maka para pihak yang terlibat
dalam perjanjian tersebut harus mentaati seluruh isi dari perjanjian itu.
tertentu (pekerja kontrak) pada PT FIF Group Kupang sudah dibuat secara
sah demi hukum atau sudah sesuai dengan pasal 1320 KUHperdata.
disepakati dan telah diatur dalam kontrak kerja antara PT FIF Group
pekerjaan dan upah kepada tenaga kerja dan tenaga kerja berkewajiban
17
melaksankan pekerjaan yang telah disepakati dan bagian yang telah
ditentukan oleh PT FIF Group. Disamping itu isi perjanjian kerja waktu
tertentu juga mengatur hak dan kewajiban lainya yang telah disepakati
mereka yang telah bekerja pada PT. FIF Group Kupang. Sebagaimana
keluarganya atas suatu pekerjaan dan/atau jasa yang telah atau akan
dilakukan.
perusahaan penyedia jasa pekerja itu terdiri dari beberapa hal sebagai
berikut:
18
Dari hasil wawancara dengan beberapa pekerja kontrak PT. FIF
berikut :
Tabel 3
MASA PERCOBAAN
1 Ada 4 36.36%
Jumlah 11 100%
Dari data primer yang berasal dari hasil kuisioner yang dibagikan
pada para pekerja kontrak PT. FIF Group Kupang ternyata terdapat
36.36% yang menyatakan bahwa ada masa percobaan yang dialami oleh
percobaan sebelumnya.
training awal yang mereka tempuh sebelumnya. Jadi tidak ada masa
19
percobaan bagi para pekerja kontrak tersebut, melainkan adalah training
Dari hasil wawancara dengan Bapak Arjun Sali Saban selaku HRD
bagian penerima tenaga karja kontrak pada PT. FIF Group Kupang, yang
Tabel 4
TANGGAL
NO NAMA MASA KONTRAK KET
DIBERHENTIKAN
23 Februari - 23
1 Dewy 12 Oktober 2014
November 2014
19 Januari - 19 Oktober
2 Naldy 3 Agustus 2015
2015
Jumlah: 2 Orang
yang diberhentikan dalam masa kontrak pada tahun 2014 1 (satu) orang
20
ini karena pertimbangan dari pihak FIF terkait dengan kinerja karyawan
Bapak Arjun Sali Saban juga menjelaskan, bahwa pihak FIF Group
memberikan kontribusi yang nyata bagi perusahaan. Hal ini menjadi dasar
pemberhentian dikeluarkan.
masing pekerja kontrak tidak sama. karena memang ada pekerja yang
21
Setiap pekerja kontrak berhak atas upah sebagai imbalan dari
mereka yang telah bekerja pada PT. FIF Group Kupang. Sebagaimana
keluarganya atas suatu pekerjaan dan/atau jasa yang telah atau akan
dilakukan.
pekerja tetap. Dalam hal ini perusahaan penyedia jasa pekerja yang
kontrak. Dari informasi yang diberikan oleh Ibu Nani selaku HRD PT. FIF
diberikan sesuai dengan daftar rincian gaji yang telah di tetapkan oleh
waktu tertentu. Upah yang diterima oleh pekerja kontrak tersebut telah
dipotong untuk beberapa keperluan bagi pekerja kontrak itu juga, seperti
untuk jaminan sosial tenaga kerja, asuransi dan koperasi. Mengenai upah
22
yang diterima pekerja kontrak, selain pekerja kontrak mendapatkan upah
pokok tetapi juga mendapat tunjangan tidak tetap seperti uang makan dan
uang transportasi. Hak pekerja kontrak atas upah ini diatur dalam Pasal 88
oleh pimpinan PT. FIF. Jadi pada saat Pimpinan PT. FIF memerintahkan
olehnya dan jam kerja tersebut melebihi jam kerja pekerja kontrak pada
Hari Raya (THR), dari hasil penelitian penulis mendapatkan data bahwa
hari raya. Namun, besar tunjangan hari raya yang diterima oleh pekerja
kontrak tersebut tidak sama dengan yang diterima oleh pekerja tetap.
dan asuransi
23
Setiap pekerja kontrak di PT. FIF Group Kupang berhak atas
jaminan sosial tenaga kerja ini wajib diberikan kepada semua pekerja, baik
Hal ini sejalan dengan hasil wawancara dengan Ibu Nani selaku
HRD PT. FIF Group yang menyatakan bahwa sesuai dengan isi perjanjian
antara pekerja kontrak dan pihak PT. FIF Group, telah mengikut sertakan
pihak kedua (pekerja kontrak) pada Program jaminan sosial tenaga kerja
mengatur mengenai waktu istirahat dan cuti ini yaitu Undang- Undang No.
84. Setiap pekerja kontrak di FIF Group Kupang ini mendapatkan hak cuti
24
hasil penelitian diperoleh bahwa para pekerja mendapatkan hak atas cuti
selaku Kepala cabang PT. FIF Group menyatakan bahwa, terkait dengan
berikut:
a) Kewajiban pekerja
pekerja.
25
6. Perkerja harus menjaga rahasia Perusahaan
waktu tertentu atau tenaga kerja kontrak maka ketentuan dalam Pasal 6
jenis pekerjaan tertentu yang dapat diselesaikan dalam waktu tertentu. Bagi
26
apabila mereka mengetahui tentang hak-hak dasar pekerja seperti
disebutkan dalam Pasal 6 diatas yakni hak non diskriminasi. Hak-hak dasar
pekerja ini dapat diajukan kepada pegawai Perantara Dinas Tenaga Kerja
perantara ini dapat berupa anjuran agar pemberi kerja menjalin kembali
hubungan kerja yang non diskriminatif dengan pihak pekerja atau dalam
dapat terjadi dimana salah satu pihak tidak melaksanakan apa yang telah
diperjanjikan.
27
Apabila dalam suatu perjanjian salah satu pihak tidak
dapat berupa, sengaja dan tidak berprestasi ia telah lalai atau alpa atau
hal yang dilarang tidak boleh dilakukan. Hal ini berakibat hukum yakni
selaku Kepala cabang PT. FIF Group menyatakan bahwa ketika tenaga
kerja yang masa kontraknya sudah habis dan ingin diperpanjang lagi dan
kepada pekerja yaitu dia akan di berhentikan satu bulan dan nanti satu
diperkerjakan lagi.
wawancara dengan Ibu Nani selaku HRD PT. FIF Group Kupang pada
diberhentikan dalam masa kontrak menempuh dua cara yaitu Bipartit dan
28
Penyelesaianya dilakukan secara bipartit antara perusahaan dengan tenaga
Solusi dari PT FIF Group, pekerja yang sudah habis masa kontrak
tertentu ini hanya boleh dilakukan 1 (satu) kali dan paling lama 2 (dua)
tahun.
29
industrial yang diatur dengan undang-undang. Solusi yang diberikan PT
FIF Group Kupang untuk masa perpanjangan untuk waktu tertentu sudah
Ketenagakerjaan.
30
BAB IV
PENUTUP
A. KESIMPULAN
ilmiah ini;
masa kontrak.
dalam hal ini PT. FIF Group Kupang sudah sesuai dengan ketentuan
kontrak
31
Mengenai hak-hak pekerja kontrak yang berkaitan dengan perjanjian kerja,
beberapa hak pekerja kontrak yang dirasa oleh pekerja kontrak kurang
sudah sesuai dengan isi dari perjanjian kontrak antara pekerja kontrak
denga PT. FIF Group Kupang yaitu memuat hal-hal berikut: Pekerja
masa kontrak
Berdasarkan wawancara dengan Ibu Nani selaku HRD PT. FIF Group
32
B. SARAN
1. Dalam hal perjanjian kerja yang dibuat antara pekerja kontrak dengan
halnya hak pekerja kontrak untuk tidak adanya masa kontrak yang
disalah artikan.
33
DAFTAR PUSTAKA
A. BUKU
Grafika, Surabaya.
Rocky Marbun, 2010, Jangan Mau di PHK Begitu Saja, Visi Media, Jakarta.
34
Sri Subiandini Gultom, 2008. Aspek hukum hubungan industrial, Inti Prima
media, Jakarta.
C. WEBSITE
(http://bimakab.go.id/index)
(http://pustakanet.wordpress.com/category/skripsi-hukum/page/2/).
Sanusi Fatah, Angkatan Kerja dan Tenaga Kerja Sebagai Sumber Daya
35