0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
89 tayangan1 halaman

SOP

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1/ 1

RS SANTA MARIA

CT – SCAN ABDOMEN

No. Dokumen : No. Revisi : B Halaman : 1/1


Jln. Jend.A. Yani No. 68 27/08/01/12
Pekanbaru

Tanggal terbit Ditetapkan Oleh


02/01/2012 Direktur RS Santa Maria
STANDAR PROSEDUR Pekanbaru
OPERASIONAL

Dr. Arifin
Direktur

CT-Scan Abdomen adalah suatu teknik pencitraan diagnostik


PENGERTIAN menggunakan alat CT-Scan untuk memperlihatkan gambaran rongga
perut
Sebagai acuan dalam tatalaksana CT-Scan Abdomen di Instalasi
TUJUAN
Radiologi Rumah Sakit Santa Maria
1. Kepmenkes RI Tentang Standar Pelayanan Radiologi Diagnostik
Di Sarana Pelayanan Kesehatan
KEBIJAKAN 2. SK Direktur Rumah Sakit Santa Maria Tentang Penetapan Jenis
Pelayanan Radiologi Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru
3. SK Uraian Tugas Penata Radiologi
1. Isi data pasien pada monitor konsol sesuai dengan surat pengantar
dari dokter pengirim, jika pasien rawat inap didentifikasi sesuai
dengan gelang identitas pasien.
2. Lepaskan logam atau metal yang terdapat tubuh pasien yang dapat
menimbulkan gambaran artefak
3. Pasien supine diatas meja CT-Scan , Feet First, dengan posisi
tangan di atas kepala
4. Injak pedal foot kemudian tekan tombol ” Up ” untuk meninggikan
meja CT-Scan, dan tekan tombol ” Fast In ” untuk memasukkan
meja CT-Scan ke dalam gantry
5. Tekan tombol ” Aligment ” untuk menyalakan laser beam
6. Atur CP pada procesus xyphoideus
PROSEDUR 7. Tekan tombol ” Landmark ” untuk marking posisi CP
8. Tekan tombol ” Aligment ” untuk mematikan laser beam
9. Lakukan scaning sesuai dengan protokol untuk CT-Scan Abdomen
10. Bila diperlukan untuk dilakukan dengan penyuntikan bahan
kontras media maka penyuntikan kontras media dilakukan oleh
dokter spesialis radiologi, kemudian lakukan scaning sesuai
dengan protokol CT-Scan Abdomen kontras
11. Buat rekonstruksi potongan Coronal atau Sagital bila perlu
12. Injak pedal foot kemudian tekan tombol ” Fast Out ” untuk
mengeluarkan meja CT-Scan dari dalam gantry, dan tekan tombol
” Down ” untuk merendahkan meja CT-Scan
13. Pemeriksaan selesai dilakukan, pasien dikeluarkan dari ruangan
CT-Scan
- Instalasi Radiologi
- Instalasi Gawat Daurat
UNIT TERKAIT
- Instalasi Rawat Jalan
- Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai