Kak Kia
Kak Kia
Kak Kia
A. PENDAHULUAN
Kesehatan ibu dan anak merupakan salah satu perhatian dari World Health
Organisation (WHO) karena angka kematian ibu dan anak merupakan bagian dari negara
Asean yang mempunyai angka kematian Ibu dan Anak yang masih tinggi dibandingkan
dengan negara lain. Menurut SDKI (2003) angka kematian ibu (AKI) di Indonesia 307 per
100.000 kelahiran hidup yaitu 3-6 kali lebih tinggi dari negara ASEAN lainnya. AKB di
Indonesia yaitu 95 per 100.000 kelahiran hidup.
AKI di Indonesia sekitar 18.000 setiap tahun yang berhubungan dengan kehamilan dan
persalinan, hal ini berarti setiap setengah jam seorang perempuan meninggal yang
berhubungan dengan kehamilan, persalinan dan nifas. Kematian ibu tersebut erat kaitannya
dengan karakteristik ibu yang meliputi umur, pendidikan, paritas dan perilaku yang
berpengaruh terhadap kondisi kesehatan ibu selama hamil yang dapat mempengaruhi
proses persalinan normal atau patologis.
Upaya kesehatan Ibu dan Anak adalah upaya di bidang kesehatan yang menyangkut
pelayanan dan pemeliharaan ibu hamil, ibu bersalin, ibu menyusui, bayi dan anak balita
serta anak prasekolah. Pemberdayaan Masyarakat di bidang Kesehatan Ibu dan Anak
dalam upaya AKI dan AKB yaitu mengatasi situasi kegawat daruratan dari aspek non klinik
terkait kehamilan dan persalinan.
Sistem kesiagaan merupakan sistem tolong-menolong, yang dibentuk dari, oleh dan
untuk masyarakat, dalam hal penggunaan alat tranportasi dan komunikasi, pendanaan,
pendonor darah, pencacatan pemantauan dan informasi KB.
Hal ini sejalan dengan Visi, Misi, Kebijakan Mutu dan Budaya Kerja yang
dilaksanakan di Puskesmas Pondok ranji.
VISI :
MISI :
2. KEBIJAKAN MUTU
Budaya kerja yang dianut di puskesmas Pondok ranji dapat disingkat dengan
RANJIKU, yaitu :
C. Tujuan
1. Tujuan Umum
Tujuan program kesehatan ibu dan anak adalah tercapainya kemampuan hidup sehat
melalui peningkatan derajat kesehatan yang optimal bagi ibu dan keluarganya untuk atau
mempercepat pencapaian target Pembangunan Kesehatan Indonesia yaitu SDGs 2016,
serta meningkatnya derajat kesehatan anak untuk menjamin proses tumbuh kembang
optimal yang merupakan landasan bagi peningkatan kualitas manusia seutuhnya.
2. Tujuan Khusus
F. SASARAN
Sasaran program KIA adalah seluruh ibu dan anak, keluarga serta masyarakat yang
tinggal di wilayah kelurahan Pondok Ranji.
G. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
JADWAL
J. PENUTUP
Demikianlah kerangka acuan ini di buat agar dapat dipergunakan seperlunya
sebagai acuan di dalam pengambilan kebijakan dalam perbaikan program KIA di
masa datang
Pondok Ranji , 15 Juni 2017
Mengetahui Penanggung Jawab
Kepala UPT Program KIA
Puskesmas Pondok Ranji