Ped - PEMBENTUKAN TIM PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT2
Ped - PEMBENTUKAN TIM PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT2
Ped - PEMBENTUKAN TIM PROMOSI KESEHATAN RUMAH SAKIT2
DIREKTUR UTAMA
Dr. Arif Sujatmiko, M.Kes
Ketua Tim
Ir.Keleng Ate Ginting
Ginting
KETUA TEAM
Wakil Ketua
Titin Awaliyah AmKeb
KETUA TEAM
Wakil Ketua
a. Menjadi mitra ketua Promosi Kesehatan Rumah Sakit untuk memimpin,
mengkoordinasi dan mengevaluasi pelaksanaan operasional Promosi Kesehatan
Rumah Sakit
b. Menjadi mitra ketua Promosi Kesehatan Rumah Sakit untuk memberikan pembinaan
terhadap anggota Promosi Kesehatan Rumah Sakit
c. Menjadi mitra ketua Promosi Kesehatan Rumah Sakit untuk meningkatkan
pengetahuan anggota, membuat dan memperbaiki cara kerja dan pedoman kerja
yang aman dan efektif.
d. Memberikan pertimbangan atau saran dalam tim Promosi Kesehatan Rumah Sakit
pada perencanaan, pengembangan program dan fasilitasnya.
Sekretaris
a. Membuat undangan rapat dan membuat notulen
b. Membantu perencanaan, pencatatan dan pelaporan kegiatan-kegiatan tim PKRS
c. Menyusun dan membuat Standar Prosedur Operasional, Materi dan Formulir PKRS
d. Melakukan pertemuan berkala tim PKRS termasuk evaluasi kebijakan,
e. Memberikan bantuan-bantuan yang diperlukan oleh para penanggung jawab
Promosi Kesehatan Rumah Sakit
f. Melakukan tugas-tugas lain dari atasan yang berhubungan dengan Promosi
Kesehatan Rumah Sakit.
g. Mendokumentasikan segala bentuk kegiatan Tim PKRS
Tim Penyuluhan/ Edukasi
a. Membantu kepala unit dalam menyusun rencana penyuluhan di dalam dan luar
rumah sakit.
b. Mengkoordinasikan kegiatan penyuluhan baik secara kelompok maupun
individu, baik di dalam maupun di luar rumah Sakit.
c. Melaksanakan kegiatan pemberian edukasi dan informasi kepada pasien dan
keluarga pasien.
d. Melaporkan kegiatan pemberian informasi dan edukasi (penyuluhan) yang telah
dilaksanakan kepada ketua Tim PKRS untuk kemudian dilaporkan kepada
Direktur.
e. Mengadakan koordinasi dengan unit terkait dalam menjamin proses kelancaran
penyuluhan sesuai dengan program kerja PKRS.
f. Menyediakan media yang dibutuhkan dalam pelaksanaan penyuluhan.
g. Menjaga dan merawat inventaris yang dimiliki oleh unit penyuluhan.
h. Mengkoordinasikan pemberian edukasi kepada pasien, keluarga pasien,
pengunjung, petugas Rumah Sakit, masyarakat sekitar Rumah Sakit.
i. membuat laporan terhadap pelaksanaan program yang berhubungan dengan
edukasi.
j. Mengerjakan tugas lain yang diberikan oleh ketua tim.