Imla' Dalam Konsep San Teori PDF
Imla' Dalam Konsep San Teori PDF
Imla' Dalam Konsep San Teori PDF
MUQADDIMAH
BAB I
SEJARAH PERKEMBANGAN
TULISAN ARAB
C. Definisi Hijâiyyah
Kata huruf berasal dari bahasa arab harf
atau huruuf ()ﺣﺮف او ﺣﺮوف. Huruf arab disebut
juga huruf hija’iyah ( )ھﺠﺎﺋﯿﺔ. Kata hija’iyah
berasal dari kata kerja hajjaa ( )ھﺠﻰyang artinya
mengeja, menghitung huruf, membaca huruf
demi huruf (Jamaluddin Muhammad, 1990:Juz
10, 371). Huruf hija’iyah disebut pula huruuf
tahjiyyah ( )ﺣﺮوف ﺗﮭﺠﯿﺔ.
Huruf hijaiyah disebut juga alfabet arab.
Kata alfabet itu sendiri berasal dari bahasa arab
alif,( )اﻷﻟﻒba’,( )اﻟﺒﺎءta’()اﻟﺘﺎء. Kata abjad juga
berasal dari bahasa arab a-ba-ja-dun; alif, ba’,
ta’, jim, dan dal(( )أﺑﺠﺪAbdul Karim, 1988:5).
Tidak sedikit yang menolak pendapat dengan
alasan, bahwa huruf hijaiyah memiliki urutan
yang bebeda dengan terminologi abjad dan ia
tidak memiliki huruf vokal. Huruf hijaiyah
dimulai dari alif ( )اdan berakhir pada huruf
ya’( )يsecara terpisah-pisah. Sedang terminologi
abjad urutannya disusun dalam bentuk kalimat
()أﺑﺠﺪ ھﻮز ﺣﻄﻰ ﻛﻠﻤﻦ ﺳﻌﻔﺺ ﻗﺮﺷﺖ, di samping itu
terminologi abjad lebih bersifat terbatas pada
bahasa samiyah yang lokal (lughah samiyah al-
umm).
Huruf hijaiyah berjumlah 28 huruf
tunggal atau 30 jika memasukkan huruf rangkap
lam-alif ( )ﻻdan hamzah ( )ءsebagai huruf yang
berdiri sendiri. Dan adapun orang yang pertama
kali menyusun huruf hijaiyah secara berurutan
mulai dari alif sampai ya’ menjadi perdebatan
menurut Afandi (2003 vol 1) dia adalah Nashr
Bin ‘Ashim Al-Laitsi. Selain dari pada itu
penulisan huruf Arab di awali dari kanan,
sementara penulis huruf Latin di awali dari
sebelah kiri.
H. Macam-macam imla
D N
A
W
A H
L A
K M
A Z
T A
A H
Tabel
Alif Laiyinah
Alif sukun selamanya tidak menerima harkat dan huruf sebelumnya Pengertian
berharkat yg terikat dengan alif laiyyinah yang berbeda dengan alif
yabisah
،ﻧﺎم ، ﻗﺎلHuruf alif Alif di
، ھﺎب، ﺑﺎعberada di tengah dan
tengah dari asli
داع،ﺟﺎع
kata yg
terdiri dari
3 huruf
،ﻣﺤﯿﺎﻧﺎ ngan
،دﻧﯿﺎھﻢ k.benda
yg
،ﻣﻨﺘﺪاﻛﻢ
maqshur
yg
disandark
an pada
k.ganti
،ﻋﻼم،إﻻم Dimasuki
ﺣﺘﺎم oleh
huruf،إﻟﻰ
، ﻋﻠﻰ،ﺣﺘﻰ
ﻣﺎ
()اﻟﺴﺘﻔﮭﺎﻣﯿﺔ
Kata yang
terdiri
dari 3 Di akhir
huruf baik kata
k.kerja
maupun
،ﻏﺰا
k.benda
ﻣﮭﺎ،اﻟﻌﺼﺎ
yg mu’rab
yg
diakhiri
oleh huruf
alif
laiyinnah
،ﻣﻮﺳﻰ ، yg di
akhiri
،ﻋﯿﺴﻰ
oleh alif
،ﻛﺴﺮى
layyinah
ﺑﺨﺎرى
،أﺣﯿﺎ ، ﺣﯿﺎYg
، ﺛﺮﯾﺎ، ﯾﺤﯿﺎmenjadi
، دﻧﯿﺎ، اﺳﺘﺤﯿﺎpengecual
ian adalah
ﻣﺮاﯾﺎ
penulisan
huruf ya’
k.kerja yg Ditulis
terdiri dengan ya’
،ارﺗﻀﻰ selama
tdk
،ﻣﻠﺘﻘﻰ
didahului
،اﺳﺘﻐﻨﻰ
oleh ya’
ﻣﺴﺘﺸﻔﻰ
karahiyah
yg secara
berturut2
dlm huruf
yg
mutamâtsi
lain
،ﺑﻠﻰ ، إﻟﻰPengecual
، ﺣﺘﻰ، ﻋﻠﻰian pd
، ﻟﺪى، ﻣﺘﻰhuruf2
maâni,
، اﻷﻟﻰ،أﻧﻰ
k.benda
،ﻣﻮﺳﻰ
yg mabni
،ﻋﯿﺴﻰ
dan serta
،ﻛﺴﺮى
k.benda
ﺑﺨﺎرى yg selain
Arab
b. Huruf ya ()اﻟﯿﺎء
Huruf ya selain ia merupakan bagian dari huruf
hijaiyyah yang 27, ia juga dapat disebut dengan huruf
penyakit (illat) dan huruf mad serta layyin. Disebut
dengan istilah huruf penyakit, karena dianggap sulit
dalam melafalkannya ketika huruf tersebut terdapat
dalam sebuah kata khususnya kata kerja yang dengan
ragamnya. Kata kerja jika dilihat dari aspek bina
(struktur kata), maka dapat dipisah pada dua istilah besar
yaitu, bina shoheh dan bina mu’tal. Bina shoheh
merupakan kata kerja yang terdiri dari huruf-huruf yang
shoheh, baik pada kata kerja yang terdiri dari tiga huruf,
empat, lima maupun enam huruf. Dan adapun bina
mu’tal adalah sebuah kata kerja yang di antara huruf-
hurufnya terdapat satu atau dua huruf penyakit, baik
huruf tersebut di awal, di tengah maupun di akhir.
Daftar Pustaka