Uraian Tugas Instalasi Sanitasi Rumah Sakit
Uraian Tugas Instalasi Sanitasi Rumah Sakit
Uraian Tugas Instalasi Sanitasi Rumah Sakit
URAIAN TUGAS
2.Menyiapkan dan menyusun rencana dan program kerja sesuai dengan lingkup tugasnya
berdasarkan kebijakan dan arahan dari Direktur.
6.Melaksanakan tugas lain yang dibebankan oleh direktur sesuai dengan bidang tugasnya.
Sanitarian/Kesehatan Lingkungan
Makanan jadi
7.Peralatan masak
8.Penjamahan makanan
9.Pengangkutan makanan
10.Penyajian makanan
1. .Minimalisasi limbah
2. Pemilahan, pewadahan, pengumpulan, penyimpanan di TPS B3,
pengolahan/pemusnahan.
3. .Pemanfaatan untuk daur ulang
4. Pengawasan TPS B3
5. mengawasi pengumpulan limbah medis padat dan B3 dari setiap ruangan
6. Mengawasi pengangkutan limbah medis padat ke Tempat Penyimpanan Sementara
(TPS) limbah B3
7. Mengawasi pengangkutan limbah medis padat oleh pihak ketiga
8. Limbah padat non medis
9. Pengawasan pemilahan, pewadahan dan pengumpulan limbah padat non medis
10. Pengawasan TPS limbah padat non medis
11. Pengawasan pengangkutan limbah padat non medis oleh Dinas Kebersihan
Petugas TPS B3
Limbah cair
Operator IPAL
1. Melaksanakan kegiatan pengolahan air limbah di IPAL dari setiap ruangan yang ada
di lingkungan rumah sakit
2. Melaksanakan pemeliharaan mesin dan pompa-pompa IPAL.
3. Melaksanakan pemeliharaan jaringan air limbah.
4. Membuat laporan pemeliharaan;
5. Menjaga kebersihan area IPAL;
1. Inspeksi sanitasi laundry : pemisahan linen infeksius dan non infeksius, pencucian
linen, pengeringan linen dan penyimpanan linen
2. Pemeriksaan kualitas mikrobiologi linen bersih secara berkala
3. Pengawasan penggunaan chemical laundry yang ramah lingkungan
4. Penanggung Jawab Pengendalian Serangga, Tikus dan Binatang Pengganggu Lainnya
1. Survey jentik
2. Abatisasi pada tempat penampungan air
3. Pemberantasan nyamuk
4. Pemberantasan sarang nyamuk
5. Penangkapan kucing
6. Pengendalian kecoa
7. Pengendalian lalat
8. Pengendalian tikus
9. Pengendalian serangga lainnya (semut, serangga terbang dll.)
Pemeriksaan kualitas mikrobiologi peralatan dan bahan hasil desinfeksi dan sterilisasi
secara berkala
RUANG LINGKUP
1. Pengelolaan sampah
2. Pengelolaan limbah cair
3. Penyediaan air bersih
4. Sanitasi ruang bangun
5. Pemberantasan binatang pengganggu
6. Penyehatan makanan dan minuman
7. Penyehatan tempat pencucian (linen)
8. Pengawasan sterilisasi dan desinfeksi
SASARAN