Resep Protein Nabati
Resep Protein Nabati
Resep Protein Nabati
TAHU ACI
Bahan Isi:
50 gram bayam, rebus, cincang kasar
50 gram wortel, parut
50 gram ikan tenggiri, giling
25 gram tepung sagu
2 sendok makan air es
2 putih telur
1 sendok teh kecap ikan
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1/4 sendok teh gula pasir
1 batang daun bawang, iris halus
1 siung bawang putih, dihaluskan
Bahan Pencelup:
2 butir telur, kocok lepas
Bahan:
1 buah tahu cina, haluskan
150 gram udang jerbung, kupas,
1 buah tomat, potong-potong
2 buah cabai merah, iris halus,
100 ml santan dari 1/4 butir kelapa
1 1/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
1 butir telur, kocok lepas
1 batang daun bawang, iris halus
daun pisan untuk membungkus
Bumbu Halus:
6 butir bawang merah
3 siung bawang putih
1 sendok teh ketumbar bubuk
4 butir kemiri, sangrai
2 cm kunyit, bakar
Cara membuat:
1. Tumis bumbu halus sampai harum. Angkat. Sisihkan.
2. Aduk rata tahu, bumbu halus, udang, tomat, cabai merah, santan, dan telur. Masukkan garam, gula
pasir, dan daun bawang. Aduk rata.
3. Sendokkan adonan di 2 lembar daun pisang. Bungkus bentuk tum. Semat dengan tusuk gigi.
4. Kukus di dalam kukusan yang sudah dipanaskan 45 menit sampai matang. (Dn)
1. TAHU BULAT
Bahan:
10 potong tempe
10 buah tahu ukuran sedang
300 ml air kelapa muda
3 lembar daun salam
3 cm laos, memarkan
2 sdm air asam jawa
Bumbu halus:
3 siung bawang putih6 butir bawang merah
2 sdt ketumbar
3 sdm gula merah
1 sdt garam
Cara membuat
1. Siapkan panci anti lengket, susun tempe di bagian dasar panci lalu disusul dengan tahu. Masukkan
air kelapa muda dan bumbu halus. Tutup rapat panci.
2. Masak tahu tempe dengan api sedang hingga air menyusut hampir habis. Angkat.
3. Siapkan wajan, panaskan minyak goreng. Goreng tahu tempe hingga kecokelatan. Sajikan hangat.
4. TAHU PONG MERCON
Bahan-bahan
300 gram tempe, iris tipis kecil, goreng hingga kering
100 gr kacang tanah , goreng hingga matang
4 buah cabai merah, buang bijinya. Iris halus, goreng
2 sendok makan bawang goreng
2 siung bawang putih
1 cm lengkuas, memarkan
1 lembar daun salam
75 gram gula merah
50 cc air
1 sendok the air asam jawa
Garam
Cara membuat
1. Haluskan bawang putih, tumis hingga harum.
2. Tambahkan lengkuas dan salam. Kemudian aduk.
3. Masukkan gula merah yang telah diiris/diserut, garam dan air.
4. Aduk hingga gula larut, masukkan irisan tempe dan aduk sampai rata.
5. Terakhir masukkan bawang goreng, cabai iris dan air asam. Aduk rata.
6. GULAI TAHU TEMPE
Bahan:
3 sdm minyak goreng
2 lbr daun salam
1 btg serai, memarkan
4 lbr daun jeruk, buang tulang daunnya
1 ¼ L santan dari ½ btr kelapa
2 sdt garam
2 sdt gula pasir
10 ptg tahu goreng
10 ptg tempe
1 sdt air asam Jawa
Bumbu Halus:
8 bh bawang merah
3 siung bawang putih
5 btr kemiri, sangrai
1 sdm ketumbar, sangrai
1 cm jahe
4 cm kunyit, bakarap
Cara Membuat:
1. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus, daun salam, serai, dan daun jeruk sampai harum.
2. Tuang santan, garam, dan gula pasir, aduk rata. Masak sampai mendidih sambil diaduk.
3. Masukkan tahu dan tempe, aduk rata. Tambahkan air asam Jawa, masak sambil sesekali diaduk
sampai matang.
7. TAHU TEMPE BUMBU LENGKUAS
Bahan:
5 bh tahu
250 gr tempe potong bentuk kotak
500 ml air kelapa
2 btg serai
4 lbr daun jeruk
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
5 siung bawang putih
6 bh bawang merah
1 sdm ketumbar
2 cm kunyit
2 cm jahe
4 btr kemiri
150 gr lengkuas parut, kasar
½ sdt garam
Cara Membuat:
1. Taruh tempe dan tahu dalam penggorengan beri bumbu halus, air kelapa, serai, daun jeruk, masak
dengan api kecil sampai semua bahan matang dan kering.
2. Panaskan minyak, goreng tahu atau tempe satu per satu sampai berwarna kuning kecokelatan.
Angkat, tiriskan.
3. Sajikan tempe berbumbu dengan nasi hangat dan sambal
8. TUMIS TAHU KACANG POLONG
Bahan:
4 buah tahu ukuran kecil – potong dadu kecil
Minyak goreng secukupnya untuk menggoreng tahu
5 buah bawang merah – iris halus
3 siung bawang putih – iris halus
2 lembar daun jeruk purut -
1 tangkai tebal daun sereh – memarkan/geprek
5 sdm makan kacang polong
150 ml air (kurleb 1 cangkir)
¼ sdt kunyit bubuk
¼ sdt merica
½ sdt garam
2 sdm kecap manis
1 sdm saus teriyaki siap pakai
Perasan dari ½ buah jeruk nipis
Cara Membuat:
Panaskan minyak, kemudian goreng tahu hingga kuning kecoklatan, tiriskan dan sisihkan.
Ambil kurleb 4 sdm minyak sisa menggoreng tahu, kemudian tuang dalam wajan, panaskan kemudian
tumis bawang merah, bawang putih, daun jeruk purut dan sereh hingga harum.
Masukan kacang polong, tuang air dan masak hingga kacang polong mendidih, kurleb 1 menit setelah
air mendidih.
Masukan tahu yang sudah digoreng, tambahkan bubuk kunyit, merica, garam, kecap manis dan saus
teriyaki, aduk rata, terakhir kucurkan perasan daun jeruk nipis.
9. SAYUR ASEM KACANG MERAH
Bahan
100 gram Kacang Merah, rendam dulu biar cepat empuk
1½ liter air
Bumbu
3 Bawang Putih, iris kasar
8 Bawang Merah, iris kasar
2 centimeter Lengkuas, iris kasar
3 helai Daun Salam
1 sendok makan air Asem Jawa
1 sendok teh Gula Merah
2 sendok teh Garam
1 sendok teh Terasi Bakar
1 buah Tomat, belah jadi 2 bagian
1 batang Daun bawang, potong agak besar
1 buah Cabe merah besar, buang biji iris besar (opotional)
Cara membuat
1. Pertama-tama didihkan dahulu air, masukkan irisan bawang, lengkuas, daun salam tunggu
hingga mendidih dan keluar aroma bumbu tersebut
2. Selanjutnya masukkan kacang, biarkan sampai kacang merahnya setengah empuk.
3. Masukkan garam, gula merah dan air asam jawa. Aduk rata. Tunggu hingga kacang merahnya
empuk
4. Terakhir tambahkan terasi bakar, daun bawang, irisan tomat serta cabe merah. cicipi
5. Matikan kompor bila sudah terasa empuk sekali serta kuahnya sudah memerah dan terasa
bumbunya.
10. PERKEDEL TEMPE KACANG TOLO
Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
200 gram tempe kukus, dihaluskan
100 gram kacang tolo, direbus
1 butir telur, dikocok lepas
1 batang daun seledri, diiris halus
2 sendok makan bawang merah goreng, dihaluskan
1 sendok teh garam
3/4 sendok teh merica bubuk
1/4 sendok teh pala bubuk
minyak untuk menggoreng
Bahan Pencelup:
2 butir telur, dikocok lepas
Cara Pengolahan :
1. Aduk rata semua bahan jadi satu.
2. Bentuk bulat diameter 3 1/2 cm. Pipihkan. Gulingkan di bahan pencelup.
3. Goreng sampai matang
11. BONGKO KACANG TOLO
Bahan bumbu:
3 siung Bawang putih
1 ruas jari Kencur
1 sdt Ketumbar
1 ptg Lengkuas
1 sdm Gula merah
2 lb Daun salam
1/2 sdm Garam
Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
100 gram kacang hijau, direbus
50 gram singkong parut
25 gram kelapa parut kasar
1 batang daun bawang, diiris halus
1 putih telur
15 gram tepung terigu
1/2 sendok makan tepung sagu
1/2 sendok teh kaldu ayam bubuk
2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
2 siung bawang putih
1/2 sendok teh ketumbar
Cara membuat:
1. Aduk rata semua bahan dan bumbu halus
2. Ambil campuran kacang hijau. Bentuk oval.
3. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan diatas api sedang sampai matang.
13.PEPES TAHU BUMBU ACEH
Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
400 gram tahu, haluskan
25 gram daging giling
3 butir bawang merah, iris tipis
2 siung bawang putih, iris tipis
2 buah tomat, potong-potong
1/2 sendok makan kecap manis
1/8 sendok teh cuka
1 butir telur
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
50 ml air kaldu sapi
1 batang daun bawang, potong 1 cm
3 sendok makan minyak untuk menumis
10 lembar daun salam
10 butir cabai rawit merah utuh
daun pisang untuk membungkus
Bumbu Halus:
8 butir bawang merah
2 siung bawang putih
2 buah cabai merah besar, buang biji
2 cm kunyit, bakar
1 butir kapulaga
1/4 sendok teh jintan
1/4 sendok teh merica bubuk
Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
1 ikat daun singkong, rebus
Cara Pengolahan :
1. Rebus daun singkong dengan garam dan air sampai lunak. Peras daun singkong. Sisihkan.
2. Tata daun singkong diatas selembar plastik. Beri bahan isi. Ratakan. Gulung. Ikat kedua ujungnya.
3. Kukus 20 menit sampai matang. Dinginkan. Potong-potong.
4. Celup potongan ke larutan tepung. Goreng sampai kuning kecokelatan.
5. Sajikan dengan saus sambal.
15. TEMPE ASAM MANIS PEDAS