Laporan Akhir
Laporan Akhir
Laporan Akhir
KATA PENGANTAR
Berdasarkan Surat Perjanjian Kerja antara Pemerintah Kota Depok Dinas Pekerjaan
Umum dan Penataan Ruang Bidang Pengelolaan Air Limbah dan Air Minum dengan Konsultan
Pengawas perihal Kegiatan Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan
Pengasinan, Duren Seribu dan Duren Mekar Tahun Anggaran 2023, salah satu kewajiban
Penyedia Jasa Konsultan adalah membuat Laporan Akhir yang disampaikan pada akhir
pelaksanaan pekerjaan.
Laporan Akhir ini memuat seluruh proses yang dilakukan serta hasil akhir dari
pelaksanaan Kegiatan Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan
Pengasinan, Duren Seribu dan Duren Mekar. Laporan Akhir disusun dengan sistematika sebagai
berikut :
I. Pendahuluan
II. Uraian Umum Kegiatan
III. Ringkasan Pelaksanaan Pekerjaan Fisik
IV. Ringkasan Kemajuan Pekerjaan Fisik
V. Pengendalian Mutu
VI. Lampiran
Demikian Laporan Akhir ini disusun berdasarkan pemahaman yang komprehensif tentang
pekerjaan pengawasan.
FUAD TRIJOTO
Direktur
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR i
DAFTAR ISI ii
A. PENDAHULUAN……………….………….………………………………….
3
B. URAIAN UMUM KEGIATAN …………………….…………………………
5
B.1 LOKASI KEGIATAN……………….……………….…………………….. 5
B.2 ADMINISTRASI KONTRAK ……………….……………………………. 6
B.3 STRUKTUR ORGANISASI…………….……..…………………………. 6
C. RINGKASAN PELAKSANAAN PEKERJAAN FISIK……………………. 7
C.1 URAIAN PELAKSANAAN PEKERJAAN………….…………………….. 7
C.2 TINJAUAN TERHADAP DOKUMEN KEGIATAN.…………………….. 8
D. RINGKASAN KEMAJUAN PEKERJAAN FISIK…………….………….. 9
D.1 LAPORAN BULANAN…………….…….……………………………….. 9
D.2 LAPORAN MINGGUAN ………………………………….….………….. 9
D.3 LAPORAN HARIAN ………………………….………………………….. 9
E. PENGENDALIAN MUTU ………………….……………………………….. 10
E.1 UMUM…………………………………….……………………………….. 10
E.2 METODE PENGAWASAN MUTU.……………….…………………….. 10
E.3 PENGAWASAN MUTU ………………………………………………….. 11
LAMPIRAN
DOKUMENTASI
ASBUILT DRAWING
BACK UP DATA
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
PENDAHULUAN
Dalam rangka menunjang pelaksanaan pengawasan pada Bidang Pengelolaan Air Limbah
dan Air Minum Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Depok Tahun Anggaran 2023,
maka diperlukan pengawasan yang baik untuk menjaga kualitas akhir pekerjaan yang sesuai
dengan spesifikasi teknis yang diinginkan. Dengan terbatasnya jumlah sumber daya manusia
dilingkup Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Depok, maka diperlukan pihak lain
untuk membantu pengawasan pekerjaan tersebut, dalam hal ini adalah konsultan dibidang
pengawasan konstruksi.
Kegiatan pengawasan/supervisi teknis merupakan bagian dari proses manajemen
pengelolaan proyek yang memberikan kontribusi cukup besar dalam menentukan keberhasilan
kegiatan pembangunan. Dengan adanya pengawasan yang baik diharapkan pelaksanaan kegiatan
dapat berjalan lancar dan terkendali sehingga hasil pembangunan dapat optimal dan sesuai
dengan spesifikasi yang disyaratkan.
Selain itu pendekatan manajemen, hal ini merupakan suatu pendekatan terhadap
Pekerjaan Pengawasan Pembangunan Jalan melalui konsep Standart Operating Prosedure (SOP),
serta melalui Pendekatan Teknis, dilakukan dengan secara terstruktur, terpola dalam melakukan
kegiatan baik dari tingkat persiapan, pengawasan/supervisi lapangan sampai dengan pelaporan.
Pendekatan Pengelolaan, suatu prinsip yang menyangkut aspek administrasi, keuangan, hukum,
kelembagaan serta perundang- undangan yang diharapkan agar suatu pekerjaan dapat diterapkan
melalui koordinasi dalam pelaksanaan pengawasan.
Dengan metode–metode pendekatan pekerjaan tersebut diharapkan hasil dari Konsultan
Supervisi dapat berhasil optimal.
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
C. RINGKASAN PELAKSANAAN
PEKERJAAN FISIK
B. Pekerjaan Fisik
1. Pekerjaan persiapan
Dokumentasi dan Administrasi Kegiatan
Sebelum pelaksanaan dilaksanakan, dilakukan pekerjaan pengecekan bersama
sesuai dengan gambar rencana. Pengukuran tersebut mencakup lokasi untuk titik
pembangunan septictank, dimensi galian dan pekerjaan-pekerjaan terkait. Adapun
tujuan dari pengukuran tersebut untuk mendapatkan koordinat titik bantu dan
dilaksanakan dengan teliti dengan menggunakan alat ukur. Setiap kegiatan tersebut
dilakukan proses dokumentasi dan administrasi sampai akhir pelaksanaan proyek.
Papan Nama Proyek
Papan nama proyek diperlukan untuk mengetahui batas daerah atau lokasi pekerjaan
yang dikerjakan dan tulisan yang ditentukan oleh gambar rencana.
Mobilisasi Alat dan Bahan
Mobilisasi Alat dan Bahan diperlukan dari awal mulai pekerjaan kemudian sampai
pekerjaan selesai seluruhnya.
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
D. RINGKASAN KEMAJUAN
KEGIATAN
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
Pada Bab ini terangkum kemajuan kegiatan dari awal proyek hingga serah terima
pekerjaan sementara (PHO) yang terdiri dari Laporan Harian, Laporan Mingguan dan
Laporan Bulanan.
Standart laporan harian telah ditentukan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan
Penataan Ruang Kota Depok Bidang Pengelolaan Air Limbah dan Air Minum dan diisi
mulai dari tanggal Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) sesuai dengan hari kalender.
Sedangkan laporan mingguan adalah rangkuman dari laporan harian, kemudian dibuat
prosentase (Bobot) serta dilengkapi dengan jadwal pelaksanaan pekerjaan.
E. PENGENDALIAN MUTU
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
E.1 Umum
Pengendalian mutu mencakup mutu ukuran (dimensi) maupun kualitas (kekuatan)
baik pada keadaan sebagai bahan baku, bahan olahan maupun kontruksi jadi.
Pelaksanaan pengendalian mutu dan kuantitas volume pada kegiatan ini, dimulai sejak
adanya Surat Perintah Mulai Kerja hingga berakhirnya pelaksanaan proyek. Pelaksanaan
proyek berpedoman pada Dokumen Kontrak yang dalam masalah teknis akan
berpedoman pada spesifikasi. Dengan demikian hasil pelaksanaan pekerjaan pada
proyek tidak akan terlepas dari spesifikasi yang berlaku pada kegiatan pelaksanaan
pekerjaan fisik penerimaan hasil pekerjaan melalui proses pengendalian mutu selama
pekerjaan, pemeriksaan/pengukuran hasil pekerjaan dan persetujuan dari Direksi teknik
untuk dilakukan pembayaran.
Disadari bahwa ketidaksempurnaan masih ada dalam tahapan-tahapan pelaksanaan
pengendalian mutu, meskipun penyiapan spesifikasi telah dilakukan sebaik mungkin.
Akhirnya semoga pelaksanaan kegiatan ini diharapkan mencapai hasil semaksimal
mungkin untuk tercapainya lingkup sasaran dan manfaat yang diperoleh, sesuai dengan
program Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Depok Bidang Pengelolaan
Air Limbah dan Air Minum.
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
- Mutu tentang kualitas fisik (kepadatan, stability, kuat tekan dan sebagainya)
secara baik dan tegas.
d. Syarat hasil akhir merupakan persyaratan paling penting dan menentukan sebelum
pekerjaan tersebut layak untuk diterima dan dibayar dan bagian dari proses
pengendalian mutu tahap akhir.
Kegiatan pengendalian mutu, diperlukan untuk memberikan rasa percaya bahwa suatu
konstruksi akan berfungsi dengan baik selama masa pelayanan.
PENUTUP
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
Pelaksanaan fisik yang telah di laksanakan kontraktor sampai dengan Laporan Akhir ini ada
beberapa hal yang dapat disimpulkan adalah :
2. Secara garis besar kendala atau masalah dilapangan tidak terlalu signifikan, Untuk waktu
ke depan perlu dilakukan perawatan/control secara periodik sehingga masa umur pakai
untuk septictank yang baru selesai dibangun menjadi lebih panjang.
LAPORAN AKHIR ii | P a g e
Konsultansi Pengawasan Pembangunan Septictank Kelurahan Pengasinan, Duren Seribu, dan Duren Mekar
LAPORAN AKHIR ii | P a g e