Modul Penyetaraan Reaksi Redoks
Modul Penyetaraan Reaksi Redoks
Modul Penyetaraan Reaksi Redoks
2
(4) Unsur logam memiliki biloks positif.
Latihan Soal
No. Soal Penyelesaian
1. Perhatikan reaksi-reaksi berikut
ini:
(1) C (s) + O2 (g) → CO2 (g)
(2) MgO (s) → Mg (s) + ½ O2 (g)
(3) 2S (s) + 3O2 (g) → SO3 (g)
(4) H2O (l) → H2 (g) + ½ O2 (g)
Di antara reaksi-reaksi di atas
yang merupakan reaksi reduksi
adalah …
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (3)
C. (1) dan (3)
D. (1) dan (2)
E. (2) dan (4)
3
No. Soal Penyelesaian
3. Bilangan oksidasi Mn sama
dengan 7 terdapat dalam
senyawa ...
A. MnO2
B. K2MnO4
C. KMnO4
D. MnSO4
E. Mn2O3
5. Diketahui reaksi:
2 Na(s) + Cl2(g) → 2 NaCl(s)
Tentukan:
a) reaksi oksidasi
b) reaksi reduksi
c) oksidator
d) reduktor
4
No. Soal Penyelesaian
A. Cl2 mengalami oksidasi, biloks
berubah dari 0 menjadi +1
B. Cl2 mengalami reduksi, biloks
berubah dari +1 menjadi 0
C. Cl2 mengalami autoredoks,
biloks berubah dari 0 menjadi
-1 dan +3
D. Cl2 mengalami autoredoks,
biloks berubah dari 0 menjadi
-1 dan +5
E. NaOH mengalami reduksi,
biloks turun dari +1 menjadi 0
5
• Cara Ion Elektron atau Setengah Reaksi
Langkah menyetarakan reaksi bilangan oksidasi adalah sebagai berikut :
(1) Pecah reaksi menjadi reaksi oksidasi dan reaksi reduksi
(2) Setarakan jumlah atom yang mengalami reaksi reduksi dan oksidasi
(3) Setarakan jumlah O dengan menambahkan H2O pada spesi yang
kekurangan O
(4) Setarakan atom hidrogen dengan menambah ion H+
(5) (pada suasana basa) Ditambahkan ion OH- di ruas kiri dan kanan sebanyak
jumlah ion H+
(6) Setarakan jumlah muatan dengan menambahkan elektron (e-)
(7) Setarakan jumlah elektron (e-) yang dilepas dan elektron (e-) yang diikat
(8) Jumlahkan kedua setengah reaksi oksidasi dan reduksi
Contoh:
MnO4– + C2O42- → CO2 + Mn2+ (asam)
Langkah-langkahnya yaitu:
1. Disamakan dulu jumlah atom yang terlibat pada reaksi redoks dengan
menambahkan koefisien.
MnO4–→ Mn2+
C2O42- → 2CO2
6
4. Disamakan muatan menggunakan penambahan elektron (e) seruas
dengan H+.
5e + 8H++ MnO4– → Mn2+ + 4H2O
C2O42- → 2CO2 + 2e
Latihan Soal
No. Soal Penyelesaian
1. Berikut ini yang termasuk reaksi
redoks adalah ...
A. CaCO3(s) → CaO(s) + CO2(g)
B. BaCl2(aq) + H2SO4(aq) →
BaSO4(aq) + 2 HCl(aq)
C. Fe2O3(s) + 3 CO(g) → 2 Fe(s)
+ 3 CO2(g)
D. Ag(s) + Cl(aq) → AgCl(aq)
E. 2 NaOH(aq) + H2SO4(aq) →
Na2SO4(aq) + H2O(l)
7
No. Soal Penyelesaian
D. 1, 4, 1 dan 1
E. 2, 4, 1 dan 1