About

Republika Network

Republika Network adalah jaringan media digital yang mengelola berbagai portal informasi di bawah naungan republika.co.id. Jaringan ini mencakup beragam topik, mulai dari berita umum, komunitas, teknologi, hingga isu-isu spesifik seperti olahraga, sejarah, dan pendidikan.

Republika Network dikenal dengan pendekatan konten yang kredibel dan aktual, serta memiliki niche yang spesifik untuk menjangkau berbagai segmen pembaca di Indonesia.

Terkini

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 22:59:06

Dinkes Depok Adakan Pelatihan 25 Keterampilan Dasar Bidang Kesehatan ke Kader Posyandu

Adapun kegiatan tersebut diselenggarakan secara daring untuk kader Posyandu di sebelas kecamatan di Kota Depok.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 22:31:09

Buntut Pembakaran Mobil Polisi, Gubernur Jabar Dukung Polres Depok Berantas Premanisme

Gubernur Jabar juga meminta komitmen Wali Kota Depok, Supian Suri dalam membasmi aksi premanisme yang sudah meresahkan masyarakat.

Image
seputarmiliter.id | 2025-04-22 22:18:31

Helikopter Panther TNI AL Terbang Malam Hari di Laut Mediterania

Helikopter on board KRI Sultan Iskandar Muda-367 Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/UNIFIL melaksanakan latihan terbang malam di Perairan Mediterania, Lebanon.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 22:12:36

Kemenag Depok Ajak MI-MTs Sukseskan Jamcab IV

Kasubag Tata Usaha Kemenag Depok, Hasan Basri, menyampaikan dukungannya terhadap kegiatan tersebut.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 21:51:12

Uji Coba Kurangi Sampah Organik, Ribuan Maggot Ditebar di TPA Cipayung

Dalam uji coba tersebut, DLHK Kota Depok menebar sekitar 500 gram telur maggot beserta mini larva (pre-magot) di area atas TPA.

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-22 21:19:03

K.H. Abubakar Bastari: Tokoh Sentral dalam Sejarah Islam di Palembang

Sejarah, Riwayat Hidup

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-22 21:02:06

Menjaga NKRI, Membangun Negeri: Pancasila Sebagai Kompas Bangsa

Pancasila bukan hanya dasar negara, tapi juga kompas yang menuntun arah pembangunan nasional yang berkeadilan dan berkelanjutan. Di tengah tantangan ideologis global, nilai-nilai Pancasila adalah pagar kebangsaan yang menjaga keutuhan NKRI.

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-22 20:48:45

Kreativitas dan Inovasi dalam Organisasi

Kreativitas dan inovasi sangat penting dalam memajukan organisasi, terlebih jika didasari oleh nilai-nilai syariah. Dengan tetap berpegang pada prinsip Islam seperti kejujuran, keadilan, dan kebermanfaatan, organisasi bisa berkembang secara profesion

Image
topnews62.com | 2025-04-22 20:44:16

Manisnya Kartini di THE 1O1 Bogor: Kejutan Cookies Penuh Apresiasi untuk Wanita Hebat

Semangat Raden Ajeng Kartini terus berkobar di THE 1O1 Bogor Suryakancana. Dalam rangka memperingati Hari Kartini pada 21 April 2025

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-22 20:38:41

Syekh Abdullah Afifuddin: Ulama Besar Negeri Langkat

Sejarah, Pendidikan, politik

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 20:31:47

Dinkes Depok Bersama BBPK Jakarta Gelar Pelatihan Konseling Menyusui Tahun 2025

Menurut Mary, kegiatan pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tenaga kesehatan di Puskesmas khususnya dalam melakukan konseling menyusui bagi ibu dan keluarga.

Image
retizen.republika.co.id | 2025-04-22 20:24:15

Berpikir Atomik: Menyelami Makna Peristiwa Meledakkan Potensi Anda

Menyelami makna peristiwa

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 19:46:48

Dosen Fakultas Psikologi UI: Jaga Kesehatan Mental, Pahami Kelola Manajemen Stres di Tempat Kerja

Stres berkepanjangan tidak hanya memicu kesalahan mental, tetapi juga mempengaruhi kesehatan fisik.

Image
kingdomsriwijaya.id | 2025-04-22 19:29:34

Hari Bumi 2025: Sumsel Menuai Bencana Ekologis, Lawan Keserakahan, Tegakkan Keadilan Ekologis

Hari Bumi bukanlah seremoni tahunan. Bagi rakyat Sumsel, ini adalah momentum konsolidasi melawan ketimpangan struktural yang merampas tanah, air, udara, dan masa depan.

Image
ruzkaindonesia.id | 2025-04-22 19:24:17

Polisi Tangkap 27 Orang Penjual Obat Terlarang di Depok

Polisi menyita sebanyak 43.215 butir obat ilegal, termasuk tramadol dan jenis lain yang tergolong dalam daftar G.