RPP Ekosistem - Pertemuan 3
RPP Ekosistem - Pertemuan 3
RPP Ekosistem - Pertemuan 3
(RPP)
C. Tujuan Pembelajaran
D. Materi Pembelajaran
Materi pokok: Ekosistem
Sub materi:
Penyusun ekosistem
- Komponen-komponen ekoistem
- Satuan-satuan makhluk hidup
- Interaksi dalam ekosistem
Proses suksesi menentukan tipe ekosistem
- Suksesi
- Tipe-tipe ekosistem
Pola-pola interaksi dalam ekosistem
- Rantai makanan dan jaring-jaring makanan
- Piramida ekologi
Siklus Biogeokimia
- Peran organisme dalam berbagai daur biogeokimia
Menalar:
Guru membantu siswa
mendefinisikan dan
mengorganisasikan tugas
belajar yang berhubungan
dengan masalah tersebut sesuai
dengan LDS pada masing
masing kelompok
Mencoba:
Guru mendorong siswa untuk
mengumpulkan informasi yang
sesuai, melaksanakan
eksperimen untuk mendapatkan
penjelasan dan pemecahan
masalah
Mengasosiasi:
Guru membantu siswa dalam
merencanakan dan menyiapkan
karya yang berupa laporan hasil
LDS yang didiskusikan
Peserta didik dari masing-
masing kelompok
melakukan review atas
hasil kerja kelompok
Peserta didik tiap
kelompok melakukan
presentasi terhadap
Penutup Guru membantu siswa untuk 10 menit
melakukan refleksi atau
evaluasi terhadap penyelidikan
mereka dan proses-proses yang
mereka gunakan.
Evaluasi untuk mengukur
ketercapaian dengan post
test
Siswa melakukan refleksi
tentang pelaksanaan
pembelajaran dan
mengungkapkan keaktifan
belajar siswa
Menyampaikan informasi
mengenai materi yang akan
disampaikan pada
pertemuan mendatang
(mencari informasi
pterydophyta)
Kegiatan diakhiri dengan
salam