Lapkas HNP Lumbal
Lapkas HNP Lumbal
Lapkas HNP Lumbal
I. IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. PM
Umur : 55 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Alamat : Semarang
Agama : Islam
Pekerjaan : IRT
No CM : C 769242
Biaya : BPJS PBI
Tanggal periksa : 10 Oktober 2019
II. ANAMNESIS
1
tertusuk dan menjalar sampai tungkai kiri. Pasien merasakan
nyeri semakin memberat ketika berjalan dan beraktivitas,
tetapi berkurang ketika berbaring. Selain nyeri pasien juga
kadang-kadang merasakan kesemutan di kaki kirinya.
Pasien tidak merasakan tebal maupun kelemahan pada
anggota gerak bawah.
2
Abdomen: datar, supel, BU (+)
Ekstremitas: edema (-)
Status Lokalis Regio Lumbal :
Inspeksi: deformitas (-), kifosis (-), lordosis (-), skoliosis (-)
Palpasi: nyeri tekan (+), spasme (+), perabaan hangat (-)
Movement : nyeri gerak (+) anterofleksi, ROM :
SLR >70o/45o
Bragard -/+
Sicard -/+
Patrick -/-
Kontra Patrick -/-
ROM
Thoraco-Lumbal
HIP D S
3
Ext. Rot - 0 - Int. Rot 450 - 00 - 450 450 - 00 - 450
Knee
Ankle
4
Bulging posterocentral pada diskus intervertebralis L3-4
yang menyebabkan pendesakan thecal sac setinggi level
tersebut, tak tampak penyempitan foramen neuralis kanan
kiri.
Bulging posterocentral dan posterolateral kanan kiri pada
diskus intervertebralis L4-5 dan L5-S1 yang menyebabkan
pendesakan thecal sac disertai penyempitan foramen
neuralis kanan kiri setinggi level tersebut.
Spondylosis lumbalis
DIAGNOSA
Diagnosa Klinis :
Low Back Pain ec HNP L3-S1
Diagnosa berdasarkan ICF :
Body Structure and Function
Struktur
Sistem neuromuskuler
Fungsi
Nyeri radikuler regio lumbal-tungkai kiri
Spasme otot paravertebra lumbal
5
Activity
Gangguan ADL (posisi membungkuk)
Participation
Tidak dapat mengikuti kegiatan di luar rumah
Lingkungan
Dukungan dari keluarga dan Lingkungan baik
Personal
Pasien dapat menerima kondisinya dan berpandangan
positif
V. GOAL
Goal Jangka Pendek :
Mengurangi nyeri (VAS 3)
Mengurangi spasme otot
VI. Program
FT :
• MWD regio lumbal
• TENS regio paralumbal
• Strenghtening dan stretching otot punggung dan otot
abdomen dengan pool therapy
6
• Back exercise (McKenzie)
Edukasi Pasien
Menghindari mengangkat benda yang berat, membungkuk,
jongkok, berjalan dan berdiri lama
Proper back mechanism
Back exercise
Menggunakan korset LSO semirigid
VII. PROGNOSIS
Ad vitam : ad bonam
Ad functionam : ad bonam
Pembimbing
7
dr. Endang Sri Mariani, Sp.KFR