0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
24 tayangan13 halaman

Askep Anak

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1/ 13

ASUHAN KEPERAWATAN PADA

ANAK DENGAN ASMA BRONKIALE

DOSEN PENGEMPU:

Erni Juniartati S.ST,M. Tr Keb

DISUSUN OLEH:

BERNIKE RAHELLIA NISDA

191101011

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PONTIANAK

JURUSAN KEPERAWATAN SINGKAWANG

PRODI D-IV KEPERAWATAN

2020/2021
Hari/tanggal pengkajian : Rabu/28 Januari 2015

Pukul : 12.00 WITA

Tempat pengkajian : Ruang Anak RSUD

A. SUBJEKTIF DATA
1. Identitas
Anak

Nama : An. R

Umur : 3,4 th

Tanggal lahir : 08-09-2011

Jenis Kelamin : Laki-laki

Identitas Orang tua

Ayah Ibu

Nama Tn. A Ny. N

Umur 50 th 48 th

Agama Islam Islam

Suku/Bangsa Banjar/Indonesia Banjar/Indonesia

Pendidikan S1 SLTA

Pekerjaan PNS IRT

Alamat Sungai miai, Sungai miai,


Banjarmasin Banjarmasin

2. Keluhan Utama
Orangtua mengatakan anaknya sesak nafas ± 1 hari, disertai batuk berdahak,
sudah berobat tadi malam namun kambuh lagi.

3. Riwayat Prenatal
a. Kehamilan ke :3
b. Tempat ANC : Perawat
c. Imunisasi TT : lengkap
d. Obat-Obatan yang pernah diminum selama hamil : Vitamin dan tablet
tambah darah
e. Penerimaan Ibu/Keluarga Terhadap kehamilan : baik
f. Masalah yang pernah dialami ibu saat hamil
Umur
No Keluhan / Masalah Tindakan Oleh Ket
Kehamilan

1 Mual muntah 8 minggu KIE Perawat -

2 Pusing 8 minggu KIE Perawat -

4. Riwayat IntraNatal
a. Persalinan ke :3
b. Tempat dan penolong persalinan : Rumah sakit/dokter
c. Masalah saat persalinan : Tidak ada
d. Cara Persalinan : Sectio caesarea
e. Lama persalinan
Kala 1 :-

Kala II :-

f. Keadaan bayi saat lahir


Keadaan umum : Baik

Segera menangis/tidak : Segera menangis

BB lahir/PB Lahir : 3200 gr/50 cm


5. Riwayat Kesehatan
a. Anak
Orang tua mengatakan anaknya pernah masuk rumah sakit untuk perawatan
asma yang dialaminya

b. Keluarga
Orang tua mengatakan dari pihak keluarganya tidak memiliki riwayat
penyakit seperti anaknya

6. Status Imunisasi

Jenis Imunisasi Umur Diberikan Tempat Pelayanan

HB 0 0 hari Bidan dan Perawat

BCG+Polio 1 1 bulan Puskesmas

DPT-HB 1+Polio 2 2 bulan Puskesmas

DPT-HB 2+Polio 3 3 bulan Puskesmas

DPT-HB 3+Polio 4 4 bulan Puskesmas

Campak 9 bulan Puskesmas

7. Tumbuh kembang
Personal sosial : Berjalan dan bermain dengan lincah
Motorik halus : Mengidentifikasi gambar, mampu mengingat dan
menjelaskan peristiwa yang telah lampau
Bahasa : Mampu berbicara dengan lancar dengan kosa kata
banyak, dapat mengenali dan menuliskan namanya,
banyak bicara dan sering bertanya
Motorik kasar : Melepas dan memakai pakaian sendiri
Tes perilaku : Memilih teman-temannya, mampu bermain sendiri, memiliki
kesukaan sendiri
8. Data Kebutuhan Biologis
a. Kebutuhan Nutrisi
Jenis Makanan dan Minuman : Nasi, lauk pauk, sayuran

dan terkadang ditambah buah.

Frekuensi : 1-2x sehari

Banyaknya : ½ porsi/sesuai kebutuhan

Masalah : Tidak ada

Minuman

Jenis : Susu, minuman manis dan

air putih

Frekuensi : Sesuai kebutuhan

Banyaknya : Sesuai kebutuhan

Masalah : Tidak ada

b. Kebutuhan Eliminasi
BAB

Frekuensi : 1x sehari

Konsistens i : Lembek

Warna : Coklat tua

Masalah : Tidak ada

BAK

Frekuensi : 2-3x sehari

Warna : kuning muda

Bau : Khas urin

Masalah : Tidak ada


c. Personal Hygiene
Frekuensi Mandi : 2x sehari

Frekuensi Ganti pakaian : sesuai kebutuhan

d. Tidur dan stirahat


Malam : 7-8 jam

Siang : 1-2 jam

Masalah : Tidak ada

9. Data Psikososial dan Spiritual Orang Tua/Keluarga


a. Tanggapan orangtua terhadap keadaan anaknya: cemas

b. Tanggapan anak terhadap penyakitnya :belum mengerti tentang


keadaannya

c. Pengambil keputusan dalam keluarga: ayah

d. Pengetahuan keluarga tentang perawatan anak: petugas kesehatan

OBJEKTIF DATA
1. Pemeriksaan umum
a. Keadaan umum : baik

b. Kesadaran : compos mentis

c. Tanda Vital : N 120 x/menit

S 36,3 °C

R 40 x/menit

2. Pemeriksaan Antropometri
a.BB : 13 kg
b. TB : 73 cm
3. Pemeriksaan Khusus
a.Inspeksi
1) Kepala : kulit kepala tampak bersih, tidak ada massa
2) Muka : tampak simetris, muka tampak pucat
3) Mata : tampak simetris, konjungtiva tidak
nampak pucat, sklera tidak ikterik

4) Telinga : tampak simetris, tidak tampak pengeluaran


serumen

5) Hidung : tidak tampak pengeluaran sekret, tidak ada


pergerakan cuping hidung

6) Mulut : bibir pucat tidak ada karies gigi, lidah


bersih, mukosa mulut dan bibir

lembab, tidak ada pendarahan gusi

7) Leher : tidak tampak pembesaran vena jugularis


dan tidak tampak pembengkakan

kelenjar limfe

8) Dada : tampak simetris dan ada retraksi dada


9) Abdomen : datar, turgor cepat kembali
10) Genetalia : tidak ada kelainan
11) Ekskremitas : tidak oedem
b. Palpasi
1) Leher : tidak teraba pembesaran vena jugularis dan
pembesaran kelenjar limfe

2) Abdomen : tidak terdapat nyeri perut


3) Ekskremitas : tidak teraba oedem dan varises, hangat
c. Auskultasi
1) Dada : terdengar wheezing dan tidak terdengar
rhonkii

4. Pemeriksaan Penunjang
a. Hasil pemeriksaan darah laboratorium RSUD dr. H. Moch Ansari Saleh
tanggal 28 januari 2015:
Para Result Ref. Range

WBC 8.8 X 10^3/uL 4.0-12.0

Lymph# 1.1 X 10^3/uL 0.8-7.0

Mid# 0.4 X 10^3/uL 0.1-1.5

Gran# 7.3 X 10^3/uL 2.0-8.0

Lymph% I 12.1 % 20.0-60.0

Mid% 4.7 % 3.0-15.0

Gran% H 83.2 % 50.0-70.0

HGB L 10.2 g/dL 12.0-16.0

RBC 3.57 X 10^6/uL 3.50-5.20

HCT L 30.9 % 35.0-49.0

MCV 86.7 Fl 80.0-100.0

MCH 28.5 Pg 27.0-34.0

MCHC 33.0 g/dL 31.0-37.0

RDW-CV 13.8 % 11.0-16.0

RDW-SD 45.1 fL 35.0-56.0

PLT 277 X 10^3/uL 100-300

MPV 7.2 fL 6.5-12.0

PDW 15.1 9.0-17.0

PCT 0.199 % 0.108-0.282

Analisa Data
1. Diagnosa : An. R 3,4 th dengan asma bronchiale periode
Sedang hari ke-1

2. Masalah : cemas, sesak


3. Kebutuhan : KIE, health education dan terapi

D. Penatalaksanaan

1. Memberitahukan kepada orang tua hasil pemeriksaan anaknya, yaitu:


a. Nadi : 120 x/menit
b. Suhu : 36,3 °C
c. Respirasi : 40 x/menit
d. Berat badan : 13 kg
e. Pada pemeriksaan fisik, hidung tidak terdapat
pergerakan cuping hidung dan pada dada terdapat retraksi atau penarikan
berlebihan dinding dada.
f. Terdengar bunyi melengking/mengi saat pengeluaran
nafas.
“Ibu mengetahui dan mengerti hasil pemeriksaan anaknya”

2. Menjelaskan pada orangtua mengenai tanda gejala asma, yaitu:


a. Nafas yang berbunyi ngik-ngik
b. Batuk-batuk
c. Nafas pendek tersengal-sengal
d. Sesak dada
“Orangtua memahami penjelasan perawat”

3. Mengatur posisi pasien semi fowler atau direbahkan dengan bagian belakang leher
diganjal dengan tujuan untuk melegakan jalan nafas dan mengurangi sesak
“Anak telah diposisikan semi fowler”

4. Memberitahu orangtua agar menjaga pola istirahat anaknya


“Orang tua mengerti dan akan mengikuti anjuran perawat.”

5. Memberitahu orangtua untuk tetap memberikan nutrisi yang adekuat kepada


anaknya
“Orangtua mengerti dan akan mengikuti anjuran perawat”

6. Memberitahu orangtua agar selalu menjaga personal hygiene anaknya.


“Orangtua mengerti dan akan mengikuti anjuran perawat”

7. Melakukan kolaborasi dengan dokter spesialis anak mengenai pemberian terapi dan
MRS :
a. Anak dijadwalkan untuk masuk ke ruang anak pada tanggal 28 januari 2015
untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.
b. Pemberian terapi :
Infus D5 ¼ NS 10 tpm sebagai pemenuhan kebutuhan cairan.
Injeksi dexamethasone 3x4 mg sebagai anti inflamasi dan anti alergi
Nebulasi dengan ventolin ½ ampul + 2 cc NaCl sebagai pengurang gejala asma
dan melegakan saluran nafas
“Orangtua mengerti dan menyetujui tindakan yang akan diberikan oleh dokter”

Catatan Perkembangan

N
TANGGAL Tidakan
O

1 Selasa, 29 januari S:
2015 Orangtua pasien mengatakan sesak yang
dirasakan oleh anaknya mulai berkurang dan
anaknya mulai terlihat segar
O:

Keadaan umum :Baik

Kesadaran :Compos Mentis

Nadi :87x/m

Respirasi :25x/m

Temperatur :36.7ºC

Hidung :Tidak ada pergerakan cuping

hidung

Dada : Tidak ada retraksi dada,

tidak terdengar bunyi


mengi/melengking saat
bernafas

A:
An. R dengan asma bronchiale hari ke-2

P:

- Memberikan KIE dengan pasien dan keluarga


mengenai pemberian terapi dan perawatan yag
akan dilakukan
“keluarga mengetahui hasil pemeriksaan”
- Berkolaborasi dengan dokter spesialis
kandungan tetang pemberian terapi
- Pemberian infus D5 ¼ NS 10 tpm sebagai
pemenuhan cairan
- Injeksi dexamethasone 3x4 mg sebagai
anti inflamasi dan anti alergi
- Nebulasi dengan ventolin ½ ampul + 2 cc
NaCl sebagai pengurang gejala asma dan
melegakan saluran nafas
2 Rabu, 30 januari S:
2015
Orangtua mengatakan anaknya sudah tidak
merasa sesak lagi

O:

Keadaan umum :Baik

Kesadaran :Compos Mentis

Nadi :87x/m

Respirasi :22x/m

Temperatur :36.6 ºC

Hidung :Tidak ada pergerakan cuping

hidung

Dada : Tidak ada retraksi dada,

tidak terdengar bunyi


mengi/melengking saat
bernafas

A:
An. R dengan asma bronchiale hari ke-3

P:

- Memberikan KIE dengan pasien dan keluarga


mengenai pemberian terapi dan perawatan yag
akan dilakukan
“keluarga mengetahui hasil pemeriksaan”
- Berkolaborasi dengan dokter spesialis
kandungan tetang pemberian terapi
- Pemberian infus D5 ¼ NS 10 tpm sebagai
pemenuhan cairan
- Injeksi dexamethasone 3x4 mg sebagai
anti inflamasi dan anti alergi
- Nebulasi dengan ventolin ½ ampul + 2 cc
NaCl sebagai pengurang gejala asma dan
melegakan saluran nafas
- Pasien diperbolehkan pulang atas advis dokter

Anda mungkin juga menyukai