Praktek Ke 4 Dan 5
Praktek Ke 4 Dan 5
Praktek Ke 4 Dan 5
Nilai gizi
Bahan Berat E P L K
KERIPIK TEMPE utama (gr) (kal) (gr) (gr) (gr)
Dag 100 207 18,8 14,0 0
ing
1/4 sdm ketumbar
Gol :4 1/4 sdm air kapur sirih
Nama : Azzahra Nadya Putri Garam secukupnya
Miftahur Rahmi Minyak goreng 250 gram
Cara membuat :
Bahan : 1. Potong tempe tipis-tipis.
100 gram tempe 2. Campurkan bumbu yang telah digiling
100 gram tepung beras dengan air. Tambahkan kapur sirih, tepung
Bumbu : beras, dan tepung kanji. Aduk rata.
2 buah kemiri, dibakar 3. Siapkan penggorengan, panaskan
2 siung bawang putih minyak.
20 gram tepung kanji 4. Celupkan tempe ke dalam adonan
Bahan Berat E P L K
utama (gr) (kal) (gr) (gr) (gr)
Tempe 100 149 18,3 4,0 12.7
(sebelah kanan)
Alat yang dipesan :
Gol :4
Piring oval
Nama : Azzahra Nadya Putri
Miftahur Rahmi
Nilai gizi :
Bahan :
Telur ayam ras 1 butir
Bumbu :
Garam secukupnya
Cara membuat :
1. Tuang minyak secukupnya. Hidupkan
api kecil. Minyak jangan sampai panas.
2. Langsung masukkan telur yang telah
dipecahkan ke dalam wajan Nilai gizi :
penggorengan. Bahan Berat E P L K
3. Angkat dan tiriskan jika sudah matang, utama (gr) (kal) (gr) (gr) (gr)
jangan sampai keriting. Telur 1 162 0,7 12,8 11,5
butir
TELUR CEPLOK AIR
Alat yang dipesan :
Piring ceper
(sebelah kiri)
Gol :4
Nama : Azzahra Nadya Putri
Miftahur Rahmi
Bahan :
Telur ayam ras 1 butir
Bumbu :
Garam secukupnya
Cara membuat:
1. Rebus air hingga mendidih.
2. Masukkan telur yang telah dipecahkan
ke dalam sendok sayur.
3. Letakkan sendok sayur di atas air
mendidih, jangan sampai terendam.
4. Tunggu hingga matang.
Nilai gizi :
Bahan Berat E P L K
utama (gr) (kal) (gr) (gr) (gr)
Telur 1 162 0,7 12,8 11,5
butir