0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
137 tayangan58 halaman

Perhitungan Irigasi Bendung

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1/ 58

DESAIN PERANCANAAN BENDUNG TETAP

TUGAS BESAR MATA KULIAH IRIGASI

Disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah irigasi Semester 5

Disusun Oleh :
Annasya Nadhira Choyroh ( 2001321026)

Dosen :
Drs. Desi Supriyan, S.T., M.M.
NIP. 19591231198703018

PROGRAM STUDI D3 KONSTRUKSI SIPIL

JURUSAN TEKNIK SIPIL

POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

2022
KATA PENGANTAR

Segala puji senantiasa penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan

karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas besar Mata Kuliah Irigasi dengan Judul “Desain

Perencanaan Bendung Tetap” ini tepat pada waktu yang telah ditentukan. Pada laporan ini, penulis

memaparkan mengenai perencanaan hidrolis bendung serta kontrol stabilitas bendung. Tujuan dari

penyusunan makalah ini adalah untuk memenuhi salah satu tugas mata Kuliah Irigasi.

Laporan ini tersusun tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak. Maka dari itu, penulis ingin

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Orang Tua penulis yang selalu memberikan dukungan doa dan semangat.

2. Bapak Drs. Desi Supriyan S.R.,M.M. selaku dosen, pengampu Mata Kuliah Irigasi karena

telah membimbing penulis dalam menyelesaikan tugas ini.

3. Seluruh pihak yang telah membantu penulis dalam proses penyelesaian tugas ini.

Penulis menyadari bahwa masih terdapat kekurangan dalam penyusunan laporan ini, sehingga

penulis mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak agar dapat memperbaiki diri untuk karya yang

lebih baik lagi. Penulis berharap tugas ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membaca-nya.

Depok, 11 November 2022

Annasya Nadhira Choyroh

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .............................................................................................. i


DAFTAR ISI ........................................................................................................... ii
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. iv
DAFTAR TABEL ................................................................................................... v
LAMPIRAN ........................................................................................................... vi
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1
1.1. Latar Belakang .......................................................................................... 7
1.2. Rumusan Masalah ..................................................................................... 7
1.3. Tujuan Penulisan ...................................................................................... 7
1.4. Pembatasan Masalah ................................................................................. 8
1.5. Sistematika Penulisan ............................................................................... 8
BAB II PERENCANAAN HIDROLIS BENDUNG TETAP ................................. 9
2.1. Analisis Hidrolis Bendung........................................................................ 9
2.1.1. Data Perencanaan yang diberikan ..................................................... 9
2.1.2. Elevasi Mercu .................................................................................... 9
2.1.3. Lebar Efektif Bendung .................................................................... 10
2.1.4. Jari-jari Mercu ................................................................................. 10
2.1.5. Tinggi Muka Air.............................................................................. 11
2.1.6. Kontrol Tinggi Muka Air ................................................................ 14
2.2. Kolam Peredam Energi (Kolam Olakan) ................................................ 14
2.2.1. Menentukan Jari-jari Ruang Olakan (R) ......................................... 14
2.2.2. Batas Minimum Tinggi Air di Hilir (Tmin) .................................... 15
2.2.3. Menentukan Batas Kedalaman Local Scouring Depth.................... 16
2.2.4. Menentukan Tebal Lantai Kolam Olakan ....................................... 17
2.2.5. Kontrol Panjang Lantai Muka ......................................................... 21
BAB III STABILITAS BENDUNG ..................................................................... 24
3.1. Analisis Stabilitas Bendung .................................................................... 24
3.1.1. Gaya Berat dan Momen ................................................................... 24
3.1.2. Gaya Gempa .................................................................................... 24
3.1.3. Tekanan Lumpur ............................................................................. 26
3.1.4. Gaya Hidrostatik dan Momen ......................................................... 27

ii
3.1.5. Uplift Pressure ................................................................................ 29
3.1.6. Total Gaya pada Bendung ............................................................... 29
3.2. Kontrol Stabilitas Bendung..................................................................... 31
3.2.1. Kontrol terhadap Guling .................................................................. 32
3.2.2. Kontrol terhadap Geser ................................................................... 32
3.2.3. Kontrol terhadap Eksentrisitas ........................................................ 33
BAB IV PENUTUP............................................................................................... 35
4.1. Kesimpulan ............................................................................................. 35
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................ 37

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Jari-jari minimum (Rmin) Kolam Olakan ............................................................................. 15

Gambar 2.2 Batas minimum tinggi air di hilir .......................................................................................... 16

Gambar 3.1 Gaya Berat dan Momen ........................................................................................................ 24

Gambar 3.2 Peta Zonasi Gempa Indonesia ............................................................................................... 24

Gambar 3.3 Gempa Bumi ......................................................................................................................... 25

Gambar 3.4 Tekanan Lumpur ................................................................................................................... 27

Gambar 3.5 Gaya Hidrostatik Kondisi Muka Air Normal ........................................................................ 28

Gambar 3.6 Gaya Hidrostatik Kondisi Muka Air Banjir .......................................................................... 29

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Data Perencanaan Bendung ........................................................................................................ 9

Tabel 2.2 Perhitungan Tinggi Muka Air di atas Mercu ............................................................................ 11

Tabel 2.3 Perhitungan Tinggi Muka Air di Hilir Bendung ....................................................................... 13

Tabel 3.1 Hasil Perhitungan Tekanan Lumpur ......................................................................................... 27

Tabel 3.2 Hasil perhitungan gaya hidrostatik dan momen kondisi muka air normal ............................... 28

Tabel 3.3 Hasil perhitungan gaya hidrostatik dan momen kondisi muka air banjir ................................ 29

Tabel 3.4 Hasil perhitungan gaya uplift pressure kondisi muka air normal ............................................ 30

Tabel 3.5 Hasil perhitungan gaya uplift pressure kondisi muka air banjir ............................................... 30

Tabel 3. 6 Rekapitulasi gaya pada tubuh bendung kondisi muka air normal dan banjir .......................... 31

v
LAMPIRAN

Lampiran 1. Akibat Gaya Gempa

Lampiran 2. Akibat Berat Sendiri

Lampiran 3. Tekanan Lumpur

Lampiran 4. Tekanan Hidrostatis Kondisi MAB

Lampiran 5. Tekanan Hidrostatis Kondisi MAN

Lampiran 6. Uplift Pressure Kondisi MAB 1

Lampiran 7. Uplift Pressure Kondisi MAN 2

Lampiran 8. Uplift Pressure Kondisi MAB 3

Lampiran 9. Uplift Pressure Kondisi MAB 4

Lampiran 10. Uplift Pressure Kondisi MAB 5

Lampiran 11. Uplift Pressure Kondisi MAB 6

Lampiran 12. Uplift Pressure Kondisi MAN 1

Lampiran 13. Uplift Pressure Kondisi MAN 2

Lampiran 14. Uplift Pressure Kondisi MAN 3

Lampiran 15. Uplift Pressure Kondisi MAN 4

Lampiran 16. Uplift Pressure Kondisi MAN 5

Lampiran 17. Uplift Pressure Kondisi MAN 6

Lampiran 19. Desain Bendung Tampak Memanjang

Lampiran 20. Desain Bendung Tampak Samping

vi
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Negara Indonesia disebut sebagai negara agraris karena berdasarkan data dari Badan Pusat
Statistik (BPS), pada tahun 2021 29,59 persen (38,77 juta jiwa) tenaga kerja di Indonesia bekerja
di sektor pertanian. Selain itu, makanan pokok masyarakat Indonesia adalah nasi berasal dari
beras yang telah dimasak. Pada dua tahun ke belakang,harga bahan-bahan pokok di Indonesia
semakin meroket akibat wabah Covid-19 yang melanda seluruh dunia. Sedangkan kebutuhan akan
bahan-bahan pokok tersebut semakin meningkat dari tahun ke tahun.
Maka dari itu, pemerintah Indonesia kemudian berupaya untuk mengembanglan kembali
sektor pertanian sebagai salah satu sumber utama perekonomian Indonesia. Untuk itu, pemerintah
Indonesia perlu membangun dan merehabilitasi jaringan irigasi yang digunakan sebagai pengairan
lahan pertanian. Namun, dalam melakaukan pembangunan dan perehabilitasian ini pemerintah
menemukan kendala karena sebagian besar sungai yang akan digunakan untuk pengairan lebih
rendah dari daerah persawahan yang akan diari.
Untuk mengatasi kendala tersebut, harus menaikkan permukaan air sungai sehingga
ketinggian sesuai dengan yang diinginkan. Permukaan air sungai ini dinaikan dengan cara
membendung air sungai tersebut. Untuk membendung air sungai dibutuhkan bangunan bendung
sehingga permukaan air dapat dinaikkan dan kebutuhan air persawahan akan tercukupi bahkan
pada musim kemarau.
Atas latar belakang tersebut, dibutuhkan perencanaan bendung yang efisien dan efektif.
1.2. Rumusan Masalah
1. Bagaimana merencanakan dimensi bendung yang sesuai dengan parameter dan tetapan yang
berlaku?
2. Bagaimana cara untuk menganalisa gaya pada tubuh bendung?
3. Bagaimana cara untuk mengontrol bendung terhadap guling, geser dan eksentrisitas?
1.3. Tujuan Penulisan
1. Membuat perencanaan jembatan rangka baja yang sesuai filosofi-filosofi yang telah tercantum
dalam peraturan dan standarisasi nasional.
7
2. Membuat analisis terhadap gaya-gaya yang terjadi pada tubuh bendung
3. Membuat kontrol analisa gaya-gaya pada bendung terhadap guling, geser dan eksentrisitas.
1.4. Pembatasan Masalah
1. Analisis Hidrolis Bendung
Menentukan elevasi mercu bendung, lebar efektif bendung (Beff), jari-jari mercu (r), kolam
peredam energi (kolam olakan), lantai muka, tebal lantai kolam olakan.
2. Analisis Stabilitas Bendung
Menghitung besarnya gaya-gaya yang diterima oleh tubuh bendung yaitu, gaya berat, gaya
hidrostatik, tekanan lumpur, gaya gempa dan uplift pressure, dan daya dukung tanah.
3. Kontrol Stabilitas Bendung
Mengecek kekuatan dari tubuh bendung yang akan dirancang yaitu: kontrol terhadap
guling, kontrol terhadap geser dan kontrol eksentrisitas.
1.5. Sistematika Penulisan
1. BAB I PENDAHULUAN
Berisikan tentang Latar Belakang, Permasalahan, Tujuan Penulisan, Pembatan Masalah
dan Sistematika Penulisan pada Tugas Besar Irigasi.
2. BAB II PERENCANAAN HIDROLIS BENDUNG TETAP
Berisikan data bendung (lebar efektif bendung, debit hulu, elevasi lantai hulu, kedalaman
air hilir, tinggi bendung, elevasi mercu dan kemiringan sungai), perhitungan hidrolis bendung
dan perencanaan kolam olak.
3. BAB III STABILITAS BENDUNG
Berisikan gaya-gaya yang terjadi pada tubuh bendung sampai kontrol stabilitas bendung.
4. BAB IV KESIMPULAN
Berisikan kesimpulan dari pendahuluan, perencanaan, dan kontrol stabilitas pada desain
bendung.

8
BAB II

PERENCANAAN HIDROLIS BENDUNG TETAP

2.1. Analisis Hidrolis Bendung


Analisis hidrolis ini berpengaruh dalam menentukan dimensi dari bagian-bagian pokok
bangunan utama dari sebuah perencangan bendung.
2.1.1. Data Perencanaan yang diberikan
Berikut data perencanaan bendung yang diberikan:
Tabel 2.1 Data Perencanaan Bendung
lokasi bendung Sulawesi Barat
debit banjir rencana (100 tahunan) 196 m3/det
debit banjir rencana (2 tahunan) 21 m3/det
debit untuk kebutuhan air disawah 12,7 m3/det
posisi intake di sebelah Kiri
lebar alur sungai (B) 24 m
kemiringan dasar sungai rata - rata 0,031
elevasi dasar sungai di lokasi bendung 141,2 m
elevasi muka air di bangunan bagi dekat bendung 143,3 m
Material Pilar Beton
tebal pilar 1 m
jumlah pilar 1 buah
material tubuh bendung Batu kali
Pasir campuran
material tanah dibawah bendung
kerikil

2.1.2. Elevasi Mercu


a. Elevasi air di bangunan bagi : +143,3 m
b. Hilang tinggi tekan pada saluran primer : 0,15 m
c. Hilang tinggi tekan pada bangunan intake : 0,2 m
d. Hilang tinggi tekan pada alat ukur : 0,4 m
e. Hilang tinggi tekanuntuk eksploitasi : 0,1 m
f. Jumlah (Elevasi Mercu) : +144,15 m
Tinggi Mercu (P) = Elevasi Mercu – Elevasi Dasar
= +144,15 – (+141,2)
= 2,95 m

9
2.1.3. Lebar Efektif Bendung
Pada perhitungan ini tebal pilar (t) =1m
Banyak pilar (n) = 1 buah
Kp (berujung segi empat) = 0,02
Ka (pangkal 90 ke arah aliran) = 0,2
Bm = B – (n  t)
= 24 – (1  1)
= 23 m
Bef = Bm – 2(n  kp + ka)  H
= 23 – 2(1  0,02 + 0,2)  H
= 23 – (0,44 H) m

Lebar pintu pembilasan


(b + (n  t)) = 1/8  Lebar Bendung
(b + (n  t)) = 1/8  24
(b + 1) = 3
b=2m
2.1.4. Jari-jari Mercu
Menentukan jari-jari mercu
m = 1,34
H/r = 3,8
Nilai di atas diambil dari pendekatan Kraghten
Perhitungan:
𝑄 = 𝑚 × 𝑏 × 𝑑 × √𝑔 × 𝑑

196 = 1,34 × 23 × 𝑑2/3 × √9,81


2/3
196
𝑑=( ) = 2,893
1,34 × 23 × √9,81
3 3
𝐻= × 𝑑 = × 2,893 = 4,340
2 2
𝐻/𝑟 = 3,8

10
4,340
𝑟= = 1,142
3,8
𝑟 = 1,142~2 𝑚 (𝑑𝑖𝑏𝑢𝑙𝑎𝑡𝑘𝑎𝑛 𝑎𝑔𝑎𝑟 𝑝𝑒𝑛𝑔𝑒𝑟𝑗𝑎𝑎𝑛 𝑑𝑖 𝑙𝑎𝑝𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑚𝑢𝑑𝑎ℎ)
2.1.5. Tinggi Muka Air
1. Tinggi muka air di atas mercu (TMA di hulu)
Untuk menentukan TMA di hulu diatas mercu dilakukan perhitungan dengan cara coba-
coba menggunakan Software Microsoft Excel 2021. Sehingga dari hasil perhitungan
didapatkan nilai h (tinggi air diatas mercu) yang mendekati nilai Q rencana tahunan
sebesar 196 m3/dt.
Tabel 2.2 Perhitungan Tinggi Muka Air di atas Mercu

h (m) r (m) p (m) bm (m) g (m/s2) m k H d Bef Q (m3/dt)


0,5 2 2,95 23 9,81 1,0839 0,0018 0,5018 0,3346 22,78923 14,971
0,8 2 2,95 23 9,81 1,1091 0,0066 0,8066 0,5378 22,66121 31,044
1,1 2 2,95 23 9,81 1,1336 0,0154 1,1154 0,7436 22,53151 51,298
1,4 2 2,95 23 9,81 1,1572 0,0288 1,4288 0,9525 22,39992 75,472
1,7 2 2,95 23 9,81 1,1800 0,0469 1,7469 1,1646 22,26631 103,423
2 2 2,95 23 9,81 1,2020 0,0699 2,0699 1,3799 22,13065 135,057
2,502 2 2,95 23 9,81 1,2370 0,1195 2,6215 1,7476 21,89899 196,023
0,623 2 2,95 23 9,81 1,0943 0,0034 0,6264 0,4176 22,73693 21,029

Contoh perhitungan:
m = 1,49 – (0,018  (5 – h/r)2)
= 1,49 – (0,018  (5 – 2,333/2)2)
= 1,237
4 1
k = 27 × 𝑚2 × ℎ3 × (ℎ+𝑝)2
4 1
= 27 × 1,2372 × 2,5073 × (2,507+2,95)2

= 0,1195 m
H =h+k
= 2,502 + 0,1195
= 2,6215 m
2
d =3×𝐻
2
= 3 × 2,6215

= 1,7476 m
11
Bef = 23 – 0,44 × H
= 23 – 0,44 × 2,6215
= 21,8989 m
Q = 𝑚 × 𝐵𝑒𝑓 × 𝑑 × √𝑔 × 𝑑
= 1,237 × 21,8989 × 1,7476 × √9,81 × 1,7476
= 196,023 𝑚3 /𝑑𝑒𝑡
Dengan didapatkannya nilai h (tinggi air diatas mercu), maka elevasi muka air banjir di
hulu dan tinggi energi dihulu dapat dicari dengan cara sebagai berikut :
Elevasi muka air banjir di hulu = elevasi mercu + h (Q100)
= 144,15 + 2,502
= +146,652 m
Elevasi tinggi energi di hulu (Q100) = Elevasi MAB di hulu + k (Q100)
= +146,652 + 0,1195
= +146,771 m
Elevasi muka air normal di hulu = Elevasi mercu + h (Q2)
= +144,15 + 0,623
= +144,773 m
Elevasi tinggi energi di hulu (Q2) = Elevasi MAN di hulu + k (Q2)
= +144,773 + 0,0034
= +144,776 m
2. Tinggi muka air di hilir bendung (TMA di hilir)
Untuk menentukan TMA di hilir dilakukan perhitungan dengan cara coba – coba
menggunakan software Microsoft Excel 2021, sehingga dari hasil perhitungan
didapatkan nilai h (tinggi air di hilir) sesuai dengan Q rencana 100 tahunan sebesar 196
m3/det. Untuk mencari h (tinggi air di hilir) digunakan koefisien kekasaran (Kst) 42,5,
karena daerah berbatu, kerikil, dan pasir. Dan kemiringan sungai adalah 0,031.

12
Tabel 2.3 Perhitungan Tinggi Muka Air di Hilir Bendung

h (m) A (m2) Lu (m) R (m) V Q


0,5 11,917 24,721 0,482 4,600 54,822
0,6 14,280 24,865 0,574 5,170 73,829
0,8 18,987 25,154 0,755 6,204 117,786
1 23,667 25,442 0,930 7,131 168,762
1,05 24,833 25,514 0,973 7,349 182,499
1,08 25,532 25,557 0,999 7,478 190,922
1,098 25,951 25,583 1,014 7,554 196,039
0,279 6,670 24,402 0,273 3,152 21,022

Contoh perhitungan:
A = (b + m  h)  h
= (24 + 0,333  1,098)  1,098
= 25,951 𝑚2
Lu = 𝑏 + 2 × ℎ × √1 + 𝑚2

= 24 + 2 × 1,098 × √1 + 0,3332
= 25,583 m
R = A/Lu
= 25,951/25,583
= 1,014 m
Q = 𝐴 × 𝐾𝑠𝑡 × 𝑅 2/3 × 𝑠1/2
= 25,951 × 42,5 × 1,0142/3 × 0,0311/2
= 196,039 𝑚3 /𝑑𝑒𝑡
V = Q/A
= 196/25,951
= 7,554 m/det
Dengan didapatkannya nilai h (tinggi air di hilir), maka elevasi muka air banjir dan elevasi
tinggi energi di hilir dapat dicari dengan cara sebagai berikut:
Elevasi dasar hilir = Elevasi dasar sungai – (S  L)
= +141,2 – (0,031  100)
= +138,488 m
Elevasi muka air banjir di hilir = Elevasi dasar hilir + h
13
= 138,488 + 1,098
= +139,586 m
𝑉 2 (𝑄100)
Elevasi tinggi energi di hilir (Q100) = Elevasi MAB di hilir + 2×𝑔

7,5542
= +139,586 + 2×9,81

= +142,494 m
Elevasi MAN di hilir = Elevasi dasar hilir + h (Q2)
= +138,488 + 0,279
= +138,767 m
𝑉 2 (𝑄2)
Elevasi tinggi energi di hilir (Q2) = Elevasi MAN di hilir +
2×𝑔

3,1522 (𝑄2)
= +138,767 + 2×9,81

= +139,273 m
2.1.6. Kontrol Tinggi Muka Air
Ho di atas mercu = MAB hilir – MAN hulu
Hd = MAB hulu – MAN hulu
Ho < 2/3 Hd
Ho = +139,586 – (+144,773)
= -5,1875 m
Hd = +146,652 – (+144,773)
= +1,879 m
Ho < 2/3 Hd
-5,1875 < (2/3  1,879)
-5,`875 < 1,252 m → Tipe aliran tidak tenggelam sehingga memerlukan kolam olakan
Berdasarkan hasil perhitungan maka bendung yang kita rencanakan membutuhkan kolam
peredam energi.
2.2 Kolam Peredam Energi (Kolam Olakan)
Peredam energi yang digunakan pada perancangan bendung tetap ini adalah tipe bak
tenggelam.
2.2.1. Menentukan Jari-jari Ruang Olakan (R)
H (Q100) = Tinggi energi hulu – Tinggi energi hilir
14
= 146,771 – 142,494
= 4,227 m
q = Q/Bef
= 196/21,889
= 8,950 𝑚3 /𝑑𝑒𝑡/𝑚
hc = (𝑞 2 /𝑔)1/3
= (8,9502 /9,81)1/3
= 2,014 m
H/hc = 4,227/2,014
= 2,124
Setelah nilai (H/hc) didapatkan, maka dimasukkan kedalam grafik USBR untuk
mendapatkan nilai (Rmin/hc). Sehingga akan didapatkan nilai jari – jari untuk kolam

Gambar 2.1 Jari-jari minimum (Rmin) Kolam Olakan


Dari grafik USBR didapat nilai Rmin/hc = 1,57
Maka, Rmin/hc = 1,57
Rmin = hc x 1,57
= 2,014 x 1,57
= 3,162 m
Digunakan R = 3,5 m
2.2.2. Batas Minimum Tinggi Air di Hilir (Tmin)
Nilai (∆H/hc) dimasukkan kedalam grafik USBR untuk mendapatkan nilai (Tmin/hc).
Sehingga didapatkan nilai Tmin.

15
Gambar 2. 2. Batas minimum tinggi air di hilir
Berdasarkan hasil perhitungan, nilai (∆H/hc) = 2,124. Nilai (∆H/hc) dimasukkan
kedalam grafik USBR untuk mendapatkan nilai (Tmin/bc). Sehingga didapatkan nilai
Tmin:
Maka, nilai (Tmin/hc) = 2,2
Tmin = hc x 2,2
= 2,014 x 2,2
= 4,43 m
T = 4,5 m
Berdasarkan hasil perhitungan maka tinggi air minimum di hilir adalah 4,5 meter.
2.2.3. Menentukan Batas Kedalaman Local Scouring Depth
Local Scouring Depth disini dimaksud untuk mencegah bahaya yang diakibatkan oleh
penggerusan pada kaki bendung karena material yang dibawa oleh air dan pola air yang
terjadi.
Persamaan:
1
R = 1,34 × (𝑞 2 /𝑓)3
q = Q/Bef
= 196/21.889
= 8,950 𝑚3 /𝑑𝑒𝑡/𝑚
f = 1,76 × √𝑑 (𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑙𝑢𝑚𝑝𝑢𝑟 𝐿𝑂𝑅𝐸𝑌 = 0,25 𝑚𝑚)

= 1,76 × √0,25
= 0,88 mm

16
1
R = 1,34 × (8,9502 /0,88)3
= 6,028 m
T = 1,5  R (faktor keamanan = 1,2)
= 1,5  6,028
= 9,042 m
Maka elevasi dasar pondasi di belakang bendung adalah: +139,586 – 9,042
Elevasi MAB hilir – T = + 139,586 – 9,042
= + 130,544
2.2.4. Menentukan Tebal Lantai Kolam Olakan
Untuk menentukan tebal lantai kolam olakan maka digunakan persamaan yang telah
tertera. Jika persamaan memenuhi syarat maka tebal kolam olakan yang ditentukan dapat
digunakan.
Kondisi Normal

a. Q100
S = angka aman = 1,5 (kondisi normal)
Px = Hx – (Lx/L)  H
Hx = Elevasi muka air banjir hulu – Elevasi dasar tebal olakan
= 146,652 – (132,386)
= 14,267 m
Lx = 75,678 m
L = 92,093 m
H = Elevasi muka air banjir hulu – Elevasi Muka Air Banjir Hilir
= 146,652 – 139,586
= 7,067 m
Wx = Elevasi muka air banjir hilir – Elevasi dasar kolam olakan
= 139, 586 – 135,086
= 4,5 m
Px = Hx – ( (Lx/L) . H)
= 14,267 – ((75,678/92,093). 7,067)
= 8,460 kg/m3
17
dx > S(Px − Wx/𝗒 Beton)

2,7 > 1,5  (8,460 – 4,5/ )


2,2

2,7 > 2,699 → (Oke)

b. Q2

S = angka aman = 1,5 (kondisi normal)

Px = Hx – (Lx/L) x ∆H

Hx = Elevasi muka air normal hulu – Elevasi dasar tebal olakan

= 144,733 – (132,386)

= 6,007 m

Lx = 75,678 m

L = 92,093 m

∆H = Elevasi muka air normal hulu – Elevasi muka air normal hilir

= 112,695 – (138,767)

= 6,007 m

Wx = Elevasi muka air normal hilir – Elevasi dasar kolam olakan

= 138,767 – (135,086)

= 3,681 m

Px = Hx – ((Lx/L) x ∆H)

= 6,007 – ((75,678/92,093) x 6,007)

= 7,452

dx > S (Px – Wx/ybeton)

2,7 > 1,5 x (7,452 −3,681/2,2)

2,7 > 2,57→ (Oke)


18
b. Q2

S = angka aman = 1,5 (kondisi normal)

Px = Hx – (Lx/L) x ∆H

Hx = Elevasi muka air normal hulu – Elevasi dasar tebal olakan

= 144,733 – (132,386)

= 6,007 m

Lx = 75,678 m

L = 92,093 m

∆H = Elevasi muka air normal hulu – Elevasi muka air normal hilir

= 112,695 – (138,767)

= 6,007 m

Wx = Elevasi muka air normal hilir – Elevasi dasar kolam olakan

= 138,767 – (135,086)

= 3,681 m

Px = Hx – ((Lx/L) x ∆H)

= 6,007 – ((75,678/92,093) x 6,007)

= 7,452

dx > S (Px – Wx/ybeton)

2,7 > 1,5 x (7,452 −3,681/2,2)

2,7 > 2,57→ (Oke)

Kondisi Kritis
S = angka aman = 1,25 (kondisi kritis)
Px = Hx – (Lx/L)  H
Hx = Elevasi Mercu Bendung – Elevasi dasar tebal olakan
= 144,15 – (132,386)

19
= 11,765 m
Lx = 75,678 m
L = 92,093 m
H = Elevasi Mercu Bendung – Elevasi Dasar Kolam Olakan
= 144,15 – (135,086)
= 9,065 m
Wx =0
Px = Hx – ( (Lx/L) . H)
= 11,765 – ((75,678/92,093). 9,065)
= 4,316 kg/m3

dx > S(Px − Wx/𝗒 Beton)

4,316 – 0/ 2,2
2,7 > 1,25  ( )

2,7 > 2,452 → (Oke)

Berdasarkan hasil perhitungan digunakan tebal kolam olakan sebesar 2,7 meter.

20
2.2.5. Kontrol Panjang Lantai Muka

Lantai muka pada bendung sangat berpengaruh terhadap besar kecilnya tekanan
yang terjadi akibat gaya tekan ke atas di bawah lantai dan tekanan air diatas lantai muka
yang bisa mengakibatkan erosi di bawah tanah dan kehilangan beda tinggi energi per
satuan panjang pada jalur rembesan. sehingga dalam perancangan bendung tetap ini
harus direncanakan lantai muka yang aman dari rembesan air yang mengalir ke arah
tubuh bendung. Untuk kontrol lantai muka digunakan 2 teori, yaitu teori Bligh dan teori
Lane.

Panjang lantai muka bendung tetap direncanakan sebesar 12,5 meter.

1. Teori Bligh
Perbedaan tekanan sebanding dengan panjang jalannya air dan berbanding terbaik
dengan besarnya creep ratio .

H < L/C; dengan :


H : perbedaan tekanan air antara hulu dan hilir bendung
L : panjang creep line = Lv + Lh
C : Creep ratio
a. Q100
H = 146,652 – 139, 586 = 7,067 m

L = 92,093 m
Cbligh = 12 (Material dibawah bendung adalah pasir kerikil halus)

H < L/C
7,067 < 92,093 / 12
7,067 < 7,674
OK!

b. Q2
H = 144,773 – 138,767 = 6,007 m
L = 92,093 m

21
Cbligh = 12 (Material dibawah bendung adalah pasir kerikil halus)

H < L/C
6,007 < 92,093 / 12

6,007 < 7,674 →OK!

2. Teori Lane
Panjang creep line vertical (Lv) 3 kali panjangnya creep line horizontal
Lv +Lh/3 > H.C; dengan :

H : perbedaan tekanan air antara hulu dan hilir bendung

Lv : panjang creep line vertikal

Lh : panjang creep line horizontal

C : Creep ratio

a. Q100

H = 146,652 – 139, 586 = 7,067 m


Lv = 41,665 m

Lh = 50,428 m
CLane = 5 (material dibawah bendung adalah kerikil halus

Lv +Lh/3 > H.C


41,665 + 50,428 /3 > 7,067. 5

58,474 > 35,333→OK!

22
b. Q2

H = 144,773 – 138,767 = 6,007 m

Lv = 41,665 m

Lh = 50,428 m

CLane = 5 (material dibawah bendung adalah kerikil halus)

Lv +Lh/3 > H.C

41,665 + 50,428 /3 > 6,007. 5

58,474 > 30,033→OK!

Berdasarkan kontrol lantai muka dengan metode Lane dan bligh maka lantai

muka (L= 35 meter) aman terhadap rembesan air yang mengalir ke tubuh bendung

23
BAB III

STABILITAS BENDUNG

3.1. Analisis Stabilitas Bendung


Analisis stabilitas bendung ini dilakukan untuk mengetahui besarnya tekanan gaya-gaya yang bekerja
pada tubuh bendung, seperti gaya berat, gaya hidrostatik, gaya gempa,tekanan lumpur, dan gaya uplift
pressure.
3.1.1. Gaya Berat dan Momen

Gambar 3.1 Gaya Berat dan Momen


3.1.2. Gaya Gempa
Gaya gempa ini dihitung dengan arah horizontal yang garis kerjanya melewati titik berat konstruksi.
Agar memudahkan perhitungan maka tubuh bendung dibagi menjadi beberapa bagian.

Gambar 3.2 Peta Zonasi Gempa Indonesia

24
Gambar 3.3 Gempa Bumi

Tabel 3.1 Hasil Perhitungan Gaya Gempa


Uraian Gaya (ton) Lengan (m) K Momen (ton.m)
Pias Arah
x y Bj V H x y (f*G) Tahan Guling
K 1 0,500 x 1,259 x 2,954 x 2,200 0,000 4,091 → 0,000 10,289 0,948 0,000 9,753
K 2 1,000 x 2,311 x 2,954 x 2,200 0,000 15,019 → 0,000 10,289 3,480 0,000 35,807
K 3 0,500 x 2,393 x 2,954 x 2,200 0,000 7,776 → 0,000 10,272 1,802 0,000 18,508
K 4 1,000 x 5,962 x 2,023 x 2,200 0,000 26,534 → 0,000 7,811 6,148 0,000 48,026
K 5 0,500 x 1,700 x 2,023 x 2,200 0,000 3,783 → 0,000 7,811 0,877 0,000 6,847
K 6 1,000 x 0,900 x 1,477 x 2,200 0,000 2,924 → 0,000 6,061 0,678 0,000 4,107
K 7 0,500 x 0,260 x 1,477 x 2,200 0,000 0,422 → 0,000 6,308 0,098 0,000 0,617
K 8 1,000 x 5,502 x 2,000 x 2,200 0,000 24,209 → 0,000 5,800 5,610 0,000 32,536
K 9 0,500 x 1,681 x 2,000 x 2,200 0,000 3,698 → 0,000 5,800 0,857 0,000 4,970
K 10 1,000 x 4,683 x 2,000 x 2,200 0,000 20,605 → 0,000 4,096 4,775 0,000 19,557
K 11 0,500 x 0,824 x 0,981 x 2,200 0,000 0,889 → 0,000 3,800 0,206 0,000 0,783
K 12 1,000 x 0,824 x 0,190 x 2,200 0,000 0,344 → 0,000 3,310 0,080 0,000 0,264
K 13 1,000 x 3,008 x 2,800 x 2,200 0,000 18,529 → 0,000 1,400 4,294 0,000 6,011
Jumlah 0,000 128,825 29,9 0,0 187,79
Contoh perhitungan :
Diketahui :

m = 1,05 , n = 0,87 , z = 1,56 , ac = 1,60 m/dt²

K = fxG
Menghitung koefisien gempa (f)ad = n (Z x ac)m
ad = 0,870 (1,56 x 1,60)0.87
= 2,27
F = ad/g
= 2,27/9,81
= 0,232
25
Untuk gaya gempa (G) yang bekerja pada K1 yaitu :

K = K1 (gaya berat) x f
= 4,091 x 0,232
= 0,948 ton
Lengan momen = jarak antara arah titik berat dengan titik tinjauan

Lengan momen = 10,289 meter

Momen = 0,948 ton x 10,289 meter


= 9,753 ton.meter

3.1.3. Tekanan Lumpur


Endapan lumpur yang dibawa aliran air yang kemudian mengendap di muka bending
menimbulkan tekanan lumpur dari arah horizontal dan dari arah vertikal ke bawah.
Diasumsikan  lumpur = 1,71 t/m³ ; Φ = 30˚.

Contoh perhitungan :
Ws1 = 0.5 x h² x s x Ka
Ws2 = 0.5 x a x h x s
Ka = ( 1−sin Ø )

( 1+sin Ø )

= ( 1−sin 30 ) = 0,333
( 1+ cos 30 )

s = lumpur - air

= 1,71 t/m³ - 1 t/m³

= 0.71 t/m³

26
Gambar 3.4 Tekanan Lumpur

Tabel 3.2 Hasil Perhitungan Tekanan Lumpur


Gaya [ton] Lengan Momen [ton.m]
Bagian Arah
V H x y Tahan Guling
Ws 1 1,030 → 9,801 10,093
Ws 2 1,0294 ↓ 9,749 10,036

3.1.4. Gaya Hidrostatik dan Momen


Gaya hidrostatik disebabkan oleh gaya tekan air yang menggenangi tubuh bendung
sehingga menimbulkan gaya tekan air dari arah horizontal dan dari arah vertikal ke bawah.
A. Kondisi muka air normal
Contoh Perhitungan
W2 = Luas bidang air (perhitungan persatu meter lebar bendung)
= 0,5. ɣ air.b.h
= 0,5. 1. 1,179. 2,954
= 3,483 ton
Lengan momen = Jarak antara arah titik berat dengan titik tinjauan
Lengan momen = 10,256 meter
Maka, Momen terhadap titik tinjauan adalah = W2 x lengan momen
Momen = 3,483 ton x 10,256 meter
= 35,719 ton.meter

Berikut diberikan hasil perhitungan gaya hidrostatis pada bendung pada kondisi
muka air rnormal
27
Gambar 3.5 Gaya Hidrostatik Kondisi Muka Air Normal

Tabel 3.3 perhitungan gaya hidrostatik dan momen kondisi muka air normal
Uraian Gaya [ton] Lengan Momen [ton.m]
Bagian Arah
x y ϒair (t/m3) V H x y Tahan Guling
Ws 1 0,500 x 2,954 x 2,954 x 1,000 4,363 → 9,807 42,789
Ws 2 1,000 x 1,179 x 2,954 x 1,000 3,483 → 10,256 35,719
Ws 3 0,500 x 1,281 x 2,954 x 1,000 1,892 ↓ 9,851 18,638
Ws 4 1,000 x 3,586 x 1,329 x 1,000 4,766 ↓ 8,376 39,918
Ws 5 0,500 x 1,090 x 1,090 x 1,000 0,594 ↓ 0,221 0,131
Ws 6 0,500 x 1,090 x 1,090 x 1,000 0,594 ← 4,253 2,526
JUMLAH 7,252 7,252 61,215 78,508

B. Kondisi Muka Air Banjir

Berikut diberikan hasil perhitungan gaya hidrostatis pada bendung pada kondisimuka

air banjir.

Contoh perhitungan :
W3 = Luas x b x h x air
= ½ x 1,281 x 2,954 x 1
= 1,892 ton
Lengan momen = Jarak antara arah titik berat dengan titik tinjauan
Lengan momen = 9,851 meter
Maka, momen terhadap titik tinjauan = W3 x lengan momen

28
Momen = 1,892 x 9,85
= 18,638 ton.meter

Gambar 3.6 Gaya Hidrostatik Kondisi Muka Air Banjir

Tabel 3.4 Hasil perhitungan gaya hidrostatik dan momen kondisi muka air banjir
Uraian Gaya [ton] Lengan Momen [ton.m]
Bagian Arah
x y ϒair (t/m3) V H x y Tahan Guling
W 1 0,500 x 2,954 x 2,954 x 1,000 4,363 → 9,785 42,693
W 2 1,000 x 1,260 x 2,954 x 1,000 3,722 → 10,275 38,244
W 3 0,500 x 1,281 x 2,954 x 1,000 9,668 ↓ 10,939 105,758
W 4 1,000 x 3,586 x 1,372 x 1,000 8,238 ↓ 9,925 81,762
W 5 0,500 x 1,367 x 1,367 x 1,000 0,342 ↓ 1,429 0,489
W 6 0,500 x 1,367 x 1,367 x 1,000 4,504 ← 3,933 17,714
JUMLAH 18,248 3,581 205,723 80,936

3.1.5. Uplift Pressure


Arah dari gaya uplift pressure adalah tegak lurus dengan bidang kontaknya. Untuk gaya
ini harus dicari tekanan pada tiap – tiap titik sudut, dicari besarnya gaya yang bekerja pada
tiap – tiap bidang. Secara umum besarnya tekanan pada setiap titik sudut.

A. Gaya Uplift yang terjadi pada kondisi muka air normal


Berikut diberikan tabel hasil perhitungan uplift pressure kondisi muka air normal

29
Tabel 3.5 perhitungan gaya uplift pressure kondisi muka air normal
Gaya Lengan Momen Momen
Tinggi
Hx Lx L ∆H Ux Arah y Momen Momen
No Titik (h) V H x y
Gaya Tahan Guling
(m) (m) (m) (m) (ton) (m) (m) (ton) (ton) (m) (m) (ton.m) (ton.m)
1 3,577 84,149 92,1 6,007 -1,911 → 2,000 0,989 -3,953 6,277 -24,814

2 3,577 86,149 92,1 6,007 -2,042 ↑ 0,800 -0,323 -0,254 9,718 -2,472

3 7,077 86,949 92,1 6,007 1,406 ↑← 1,499 0,432 0,240 0,896 9,138 6,061 2,193 5,429

4 5,600 88,448 92,1 6,007 -0,169 ↑ 1,000 0,530 -0,206 8,508 -1,752

5 5,591 89,448 92,1 6,007 -0,243 → 2,000 0,929 -0,616 5,800 -3,575

6 5,591 91,448 92,1 6,007 -0,373 ↑ 1,500 1,160 0,873 6,758 5,901

7 7,600 92,948 92,1 6,007 1,538 → 2,000 1,015 2,945 3,800 11,191

8 7,600 94,948 92,1 6,007 1,407 ↑ 1,500 0,851 3,538 4,258 15,063

9 9,600 96,448 92,1 6,007 3,309 → 1,578 0,793 5,141 1,400 7,198

10 9,600 98,026 92,1 6,007 3,207 ↑ 6,073 2,750 15,176 1,504 22,825

11 8,581 104,099 92,1 6,007 1,791 JUMLAH -19,367 2,621 2,193 34,994

B. Gaya Uplift yang terjadi pada kondisi muka air banjir


Pada dasarnya perhitungan Uplift pada kondisi banjir dan kondisi normal adalah
sama. Namun tinjauan Hx dan H bukan lagi ke muka air normal melainkan ke muka
air banjir.

Berikut diberikan table hasil perhitungan gaya uplift pressure kondisi muka air banjir
Tabel 3.6 Hasil perhitungan gaya uplift pressure kondisi muka air banjir
Gaya Lengan Momen Momen
Tinggi
Hx Lx L ∆H Ux Arah y Momen Momen
No Titik (h) V H x y
Gaya Tahan Guling
(m) (m) (m) (m) (ton) (m) (m) (ton) (ton) (m) (m) (ton.m) (ton.m)

1 5,456000 84,149 92,1 7,067 -1,001 → 2,000 0,976 -2,155 6,277 -13,529

2 5,456000 86,149 92,1 7,067 -1,154 ↑ 0,900 0,909 0,505 9,718 4,907

3 8,956000 87,049 92,1 7,067 2,277 ↑← 1,500 0,616 0,575 2,145 9,138 6,061 5,252 13,001

4 7,479000 88,549 92,1 7,067 0,684 ↑ 1,000 0,489 0,642 8,508 5,459

5 7,470000 89,549 92,1 7,067 0,599 → 2,000 1,049 1,044 5,800 6,055

6 7,470000 91,549 92,1 7,067 0,445 ↑ 2,500 1,530 3,385 6,758 22,873

7 9,479000 94,049 92,1 7,067 2,262 → 2,000 1,012 4,371 3,800 16,611

8 9,479000 96,049 92,1 7,067 2,109 ↑ 2,500 1,375 7,533 4,258 32,074

9 11,479000 98,549 92,1 7,067 3,917 → 2,800 1,413 10,667 1,400 14,934

10 11,479000 101,349 92,1 7,067 3,702 ↑ 3,008 1,402 9,257 1,504 13,922

11 10,460000 104,357 92,1 7,067 2,452 JUMLAH -21,895 11,782 5,252 116,307

30
Contoh Perhitungan :
H = 7,067 m
L = 92,1 meter

3.1.6. Total Gaya pada Bendung


Berikut diberikan tabel hasil gaya yang bekerja pada tubuh bendung.
Tabel 3.7 Rekapitulasi gaya pada tubuh bendung kondisi muka air normal dan banjir
Kondisi MAN Kondisi MAB
No Gaya
V H MT MG V H MT MG
1 Gaya sendiri bendung 128,877 0,000 824,852 0,000 128,877 0,000 824,852 0,000
2 Beban Gempa 0,000 29,851 0,000 187,786 0,000 29,851 0,000 187,786
3 Tekanan Lumpur 1,029 1,030 10,036 10,093 1,029 1,030 10,036 10,093
4 Gaya Hidrostatik 7,252 7,252 61,215 78,508 18,248 3,581 205,723 80,936
5 Uplift Pressure (UP)70% -13,557 1,835 1,535 24,496 -15,327 8,247 3,677 81,415
Total tanpa UP 137,158 38,132 896,103 276,387 148,154 34,462 1040,612 278,815
Total dengan UP 123,601 39,967 897,638 300,883 132,828 42,709 1044,288 360,230

3.2. Kontrol Stabilitas Bendung


Kontrol stabilitas adalah syarat yang harus dipenuhi agar kondisi bendung stabil dan aman.
Kontrol yang dilakukan adalah dengan cara membandingkan dengan faktor keamanan. Kontrol
yang dilakukan adalah kontrol terhadap guling, kontrol terhadap geser, kontrol terhadap
eksentrisitas, dan kontrol terhadap daya dukung tanah.

31
3.2.1. Kontrol terhadap Guling
Suatu konstruksi tidak boleh terguling akibat dari gaya – gaya yang bekerja. Maka, momen
tahanan (Mt) harus lebih besar dari momen guling (Mg).
𝑀𝑡
𝐹𝐾 = ≥ 1,5
𝑀𝑔
Dimana:
Mt = Momen tahanan (t.m)
Mg = Momen guling (t.m)

Kondisi Muka Air Normal (MAN)


897,638
Dengan Uplift : 𝐹𝐾 = = 2,983 ≥ 1,5 (AMAN)
300,883
896,103
Tanpa Uplift : 𝐹𝐾 = = 3,242 ≥ 1,5 (AMAN)
276,387

Kondisi Muka Air Banjir (MAB)


1044,288
Dengan Uplift : 𝐹𝐾 = = 2,899 ≥ 1,5 (AMAN)
360,23
1040,612
Tanpa Uplift : 𝐹𝐾 = = 3,732 ≥ 1,5 (AMAN)
278,815

Berdasarkan hasil perhitungan maka dapat disimpulkan bahwa bendung pada kondisi
normal maupun banjir aman terhadap guling karena telah memenuhi persyaratan FK
guling ≥ 1,5.

3.2.2 Kontrol terhadap Geser


Suatu konstruksi bendung tidak boleh bergeser akibat gaya-gaya yang bekerja, maka
jumlah gaya vertikal harus lebih besar dibandingkan dengan jumlah gaya horizontal.
∑𝑉.𝑓
𝐹𝐾 = ≥ 1,5
∑𝐻
Dimana:
∑𝑉 = Jumlah gaya horizontal yang bekerja pada bangunan (t)
∑𝐻 = Jumlah gaya vertikal (t)
f = Koefisien gesekan (0,75 untuk batu keras berkualitas baik)

32
Kondisi Muka Air Normal (MAN)
92,701
Dengan Uplift : 𝐹𝐾 = = 2,319 ≥ 1,5 (AMAN)
39,967
102,869
Tanpa Uplift : 𝐹𝐾 = = 2,698 ≥ 1,5 (AMAN)
38,132

Kondisi Muka Air Banjir (MAB)


99,621
Dengan Uplift : 𝐹𝐾 = = 2,333 ≥ 1,5 (AMAN)
42,709
111,116
Tanpa Uplift : 𝐹𝐾 = = 3,224 ≥ 1,5 (AMAN)
34,462

Berdasarkan hasil perhitungan maka dapat disimpulkan bahwa bendung


aman terhadap geser karena telah memenuhi persyaratan FK geser ≥ 1,5

3.2.1. Kontrol terhadap Eksentrisitas

Pada suatu konstruksi bendung yang menggunakan batu kali, maka tidak boleh adanya
tegangan tarik, ini berarti bahwa resultan gaya-gaya yang bekerja harus masukkern.
Persamaan Umum

Dimana :

M = resultan dari momen(T.m)

= M tahan – M guling

B = Panjang telapak pondasi = 10,168 meter

v = Jumlah gaya vertikal (t)

Kondisi Muka Air Normal


- Dengan Uplift :
e = ( L/2 ) – ( M/v ) < ( L/6 )

e=

33
e = 0,266 < 1,694 ( AMAN)
- Tanpa Uplift :
e = ( L/2 ) – ( M/v ) < ( L/6 )

e=

e = 0,566 < 1,694 ( AMAN)

Kondisi Muka Air Banjir


Dengan Uplift :
e = ( L/2 ) – ( M/v ) < ( L/6 )

e=

e = -0,666 < 1,694 ( AMAN)

Tanpa Uplift :
e = ( L/2 ) – ( M/v ) < ( L/6 )

e=

e = -0,058 < 1,694 ( AMAN)

Berdasarkan hasil perhitungan maka dapat disimpulkan bahwa pondasi bendung pada
kondisi normal maupun banjir dengan panjang telapak 10,168 meter memiliki eksentrisitas
Yang memenuhi syarat

34
BAB IV

PENUTUP

4.1. Kesimpulan
Berdasarkan pembahasan pada bab – bab sebelumnya, maka kami dapat mengambil
kesimpulan sebagai berikut :

Perancangan Bendung ini yang kami analisis agar dapat memenuhi kebutuhan air bagi
lahan persawahan di daerah Sulawesi Barat. Analisis difokuskan pada tubuh bendung
dengan data dan kontrol stabilitas sebagai berikut :

▪ Debit banjir rencana : 196 m3/det


▪ Tinggi mercu : Tinggi mercu = 2,95 m, dengan elevasi
mercu +144,15 dan elevasi lantai hulu +38,488.
▪ Lebar bendung : Lebar bendung sesuai dengan lebar rata-
rata sungai, yaitu 24 meter.
▪ Mercu bendung : Tipe mercu bulat dengan satu jari-jari
▪ Tinggi muka air : TMA banjir hulu + 146,652 meter
TMA banjir hilir + 139,586 meter
▪ Kolam olakan : Tipe bak tenggelam dengan jari-jari 3,5 meter.
▪ Tebal lantai olakan : 2,7 meter
▪ Lantai muka hulu : 35 meter
▪ Kontrol stabilitas
a. Kondisi Air Normal
- Gaya Guling
Tanpa Uplift : FK = 3,242  1.5

Dengan Uplift : FK = 2,983  1.5


- Gaya Geser
Tanpa Uplift : FK = 2,698  1.5

Dengan Uplift : FK = 2,319  1.5

35
- Eksentrisitas
Tanpa Uplift : e = 0,566 < 1,694
Dengan Uplift : e = 0,256 < 1,694

b. Kondisi Muka Air Banjir


- Gaya Guling
Tanpa Uplift : FK = 3,242  1.5

Dengan Uplift : FK = 2,899  1.5


- Gaya Geser
Tanpa Uplift : FK = 3,224  1.5

Dengan Uplift : FK = 2,333  1.5


- Eksentrisitas
Tanpa Uplift : e = -0,058 < 1,694
Dengan Uplift : e = -0,066 < 1,694

36
DAFTAR PUSTAKA

Dirjen Pengairan, Departemen Pekerjaan Umum 1986, Standar Perencanaan Irigasi, KriteriaPerencanaan (KP-
02), Galang Persada, Bandung.
Suripto, Desi Supriyan, Deni Yatmadi. Power Point :Hidrolis Bendung. Politeknik NegeriJakarta
Suripto, Desi Supriyan, Deni Yatmadi. Power Point : Kontrol Stabilitas Tubuh Bendung.
Politeknik Negeri Jakarta

37
LAMPIRAN

38
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

2.954
2.954

1 2 3
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

JUDUL GAMBAR
1.259 2.311 2.393
4
2.023
GAYA AKIBAT GEMPA
5
5.962 1.700
0.260
7
6 DIGAMBAR OLEH
1.477

1.500

8
2.000

ANNASYA NADHIRA CHOYROH

10.289
9

10.272
0.900 5.502 1.681 2001321026

0.981 11

7.811

7.811
10
2.000

0.824 DIPERIKSA OLEH

10.289
1.019

12 DOSEN PEMBIMBING

6.308
6.061

5.800
5.800
4.683 0.824 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

4.096

3.800

3.310
13 KELAS TANGGAL
2.800

1.400
3 KS 1 2022

3.008
SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 01
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

2.954

2.954
1 2 3 BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

JUDUL GAMBAR
1.259 2.327 2.377
4 GAYA AKIBAT BEBAN

2.023
5 SENDIRI
0.260 5.962 1.700
7
6 DIGAMBAR OLEH
1.477

1.500

8
2.000

9 ANNASYA NADHIRA CHOYROH


0.900 5.502 1.681 2001321026

0.981
11
10
2.000

0.824 DIPERIKSA OLEH

1.019
12 DOSEN PEMBIMBING

4.683 0.824 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

KELAS TANGGAL
13

2.800
3 KS 1 2022

3.008 SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 02
9.749
WS 2
1.266
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK
2.954

2.954
WS 1 BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

2.950 JUDUL GAMBAR

TEKANAN LUMPUR
1.000
2.000

1.500

2.000
DIGAMBAR OLEH
9.801

0.900 ANNASYA NADHIRA CHOYROH


2.500 2001321026

2.000
DIPERIKSA OLEH

DOSEN PEMBIMBING
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.
2.500
NIP. 19591231198703018

2.800 KELAS TANGGAL

3 KS 1 2022
3.008
10.168 SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 03
WS 4

3.586
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

1.372
8.238
WS 3 NAMA PROYEK

1.281

BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

2.954
WS 2 9.668
WS 1
JUDUL GAMBAR

GAYA HIDROSTATIS
2.954 1.260
KONDISI DEBIT BANJIR
9.008

1.000 DIGAMBAR OLEH


2.000

WS 5
1.500

2.000
0.342 ANNASYA NADHIRA CHOYROH
10.275

1.367 2001321026
9.790

0.900

1.367
0.260 2.500 WS 6 DIPERIKSA OLEH

2.000 DOSEN PEMBIMBING


1.367 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

4.504
2.500 KELAS TANGGAL

2.800
3 KS 1 2022

SKALA NO.GAMBAR
3.008

1 : 100 05
WS 4

3.586
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

8.376 NAMA PROYEK

1.310
WS 3

1.179 1.281
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

9.851
2.954

2.954
WS 2
JUDUL GAMBAR
WS 1
GAYA HIDROSTATIS
KONDISI DEBIT
2.954
NORMAL
9.008 DIGAMBAR OLEH

1.000
ANNASYA NADHIRA CHOYROH
2.000

WS 5
1.500

2.000

2001321026
0.221
10.256

1.090
9.807

0.900 DIPERIKSA OLEH

1.090
0.260 2.500 DOSEN PEMBIMBING
2.000 WS 6 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

1.090 NIP. 19591231198703018

KELAS TANGGAL

2.500

4.253
3 KS 1 2022
2.800

SKALA NO.GAMBAR

3.008 1 : 100 04
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

4.307

5.897
5.904
JUDUL GAMBAR

7.070

7.483
GAYA HIDROSTATIS

8.257
9.061
KONDISI DEBIT BANJIR
1
1 DIGAMBAR OLEH
0.789
4 5
1.579

1.184

ANNASYA NADHIRA CHOYROH


1.579

2 3 2001321026
0.710 6 7
0.206 1.974
DIPERIKSA OLEH
1.579

DOSEN PEMBIMBING
4.955

8 9 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

1.974 NIP. 19591231198703018


2.210

KELAS TANGGAL

10 11
3 KS 1 2022
2.375

SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 06
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

4.654
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.372
6.379
JUDUL GAMBAR

7.639

8.085

8.921
GAYA HIDROSTATIS

9.791
KONDISI DEBIT BANJIR
2
1 DIGAMBAR OLEH
0.853
4 5
1.706

1.279

ANNASYA NADHIRA CHOYROH


1.706

2 3 2001321026
0.768 6 7
0.222 2.132
DIPERIKSA OLEH
1.706

DOSEN PEMBIMBING
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.
8 9
NIP. 19591231198703018
2.132
KELAS TANGGAL
2.388

3 KS 1 2022
10 11
2.566
8.289 SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 07
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

4.925
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.751

6.743
JUDUL GAMBAR

8.084

8.556
GAYA HIDROSTATIS

9.442
10.362
KONDISI DEBIT BANJIR
3
1 DIGAMBAR OLEH
0.903
4 5
1.805

ANNASYA NADHIRA CHOYROH


1.354

1.805

2001321026
2 3
0.812 6 7
0.235 2.257 DIPERIKSA OLEH
DOSEN PEMBIMBING
1.805

DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.


5.471

9 NIP. 19591231198703018
8
2.257 KELAS TANGGAL
2.527

3 KS 1 2022
10 11
SKALA NO.GAMBAR

8.249
1 : 100 08
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

4.816
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.601

6.594
7.905
JUDUL GAMBAR

8.366

9.232
GAYA HIDROSTATIS

10.132
KONDISI DEBIT BANJIR
4
1
DIGAMBAR OLEH
0.883
4 5
1.765

1.324

ANNASYA NADHIRA CHOYROH


1.765

2 3 2001321026
0.794 6 7
0.230 2.207
DIPERIKSA OLEH
1.765

DOSEN PEMBIMBING
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.
5.119

8 9
NIP. 19591231198703018
2.207
KELAS TANGGAL
2.471

3 KS 1 2022
10 11
2.655
SKALA NO.GAMBAR
5.965

1 : 100 09
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

5.206
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

7.127
7.136
8.545
JUDUL GAMBAR

9.044

9.980
GAYA HIDROSTATIS

10.952
KONDISI DEBIT BANJIR
5
1 DIGAMBAR OLEH
0.954
4 5
1.908

1.431

ANNASYA NADHIRA CHOYROH


1.908

2 2001321026
3
0.859 6 7
0.249 2.385 DIPERIKSA OLEH

DOSEN PEMBIMBING
1.908
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

9 NIP. 19591231198703018
8
2.385 KELAS TANGGAL
3.626

2.672
3 KS 1 2022

10 11
SKALA NO.GAMBAR
2.870
4.063 1 : 100 10
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

4.651
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.368
6.376
7.635

8.081
JUDUL GAMBAR

8.917
9.786
GAYA HIDROSTATIS
KONDISI DEBIT BANJIR
1 6
0.853
4 5 DIGAMBAR OLEH
1.705

1.279

1.705
2 3 ANNASYA NADHIRA CHOYROH
0.767 6 7 2001321026
0.222 2.131

1.705
DIPERIKSA OLEH
DOSEN PEMBIMBING
8 9
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.
2.131
NIP. 19591231198703018

2.387
KELAS TANGGAL
1.194

10 11
3 KS 1 2022
2.564
1.282
SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 11
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

3.277
NAMA PROYEK

5.122
5.130
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.483

6.962

7.860
JUDUL GAMBAR

8.794
1
0.916 GAYA HIDROSTATIS
4 5
1.832

KONDISI DEBIT
1.374

1.832

NORMAL 1
2 3
DIGAMBAR OLEH
0.824 6 7
0.239 2.290
ANNASYA NADHIRA CHOYROH
1.832
2001321026
6.277

8 9
2.290 DIPERIKSA OLEH

DOSEN PEMBIMBING

2.565 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

10 11 KELAS TANGGAL

2.755

3 KS 1 2022

8.903
SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 12
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

3.277

5.122
5.130
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.483

6.962

7.860
JUDUL GAMBAR

8.794
1
0.916 GAYA HIDROSTATIS
4 5
1.832

KONDISI DEBIT
1.374

1.832
NORMAL 2
2 3
DIGAMBAR OLEH
0.824 6 7
0.239 2.290
ANNASYA NADHIRA CHOYROH

1.832
2001321026

8 9
DIPERIKSA OLEH
2.290
DOSEN PEMBIMBING

2.565
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

10 11 KELAS TANGGAL

2.755

3 KS 1 2022
8.371
SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 13
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

3.277

5.122
5.130
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

6.483

6.962

7.860
JUDUL GAMBAR

8.794
1
0.916 GAYA HIDROSTATIS
4 5
1.832

KONDISI DEBIT
1.374

1.832

NORMAL 3
2 3
DIGAMBAR OLEH
0.824 6 7
0.239 2.290
ANNASYA NADHIRA CHOYROH
1.832
2001321026
5.553

8 9
DIPERIKSA OLEH
2.290
DOSEN PEMBIMBING

2.565 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

NIP. 19591231198703018

10 11 KELAS TANGGAL

2.755

3 KS 1 2022

7.794
SKALA NO.GAMBAR

1 : 100 14
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

3.277
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

5.122
5.130
6.483

6.962
JUDUL GAMBAR

7.860
8.794
1 GAYA HIDROSTATIS
0.916
4 5 KONDISI NORMAL 4
1.832

1.374

1.832

DIGAMBAR OLEH
2 3
0.824 6 7 ANNASYA NADHIRA CHOYROH
0.239 2.290
2001321026
1.832

DIPERIKSA OLEH
5.313

8 9
DOSEN PEMBIMBING
2.290 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

2.565 NIP. 19591231198703018

KELAS TANGGAL

10 11
2.755 3 KS 1 2022

SKALA NO.GAMBAR

6.191
1 : 100 15
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

3.277
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

5.122
5.130
6.483
JUDUL GAMBAR

6.962

7.860
GAYA HIDROSTATIS

8.794
KONDISI DEBIT
1
0.916 NORMAL 5
4 5
1.832

1.374

DIGAMBAR OLEH
1.832

2 3 ANNASYA NADHIRA CHOYROH


0.824 6 7
0.239 2.290 2001321026
1.832

DIPERIKSA OLEH

DOSEN PEMBIMBING
8 9
DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.
2.290
3.481

2.565 NIP. 19591231198703018

KELAS TANGGAL

10 11 2022
3 KS 1
2.755

SKALA NO.GAMBAR

3.901
1 : 100 16
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

NAMA PROYEK

3.277
BANGUNAN BENDUNG IRIGASI

5.122
5.130
6.483

6.962
JUDUL GAMBAR

7.860
GAYA HIDROSTATIS

8.794
1 KONDISI DEBIT
0.916
4 5 NORMAL 6
1.832

1.374

1.832

DIGAMBAR OLEH

2 3
0.824 7 ANNASYA NADHIRA CHOYROH
6
0.239 2.290
2001321026
1.832

DIPERIKSA OLEH
8 9 DOSEN PEMBIMBING
2.290 DRS. DESI SUPRIYAN S.R.,M.M.

2.565 NIP. 19591231198703018

KELAS TANGGAL
1.282

10 11
2.755
3 KS 1 2022

SKALA NO.GAMBAR

1.378
1 : 100 17
MUKA AIR BANJIR HULU +146,652

MUKA AIR NORMAL HULU +144,773

+144,15

0.623
2.950
+142,298

+141,2

MUKA AIR BANJIR HILIR +139,586


4.547
2.000

4.000 4.000 4.000 4.000 4.000 4.000


1.523

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500

1.500
MUKA AIR BANJIR NORMAL +138,767

1.000 1.000

2.000
0.900 0.900 0.900 0.900 0.900 0.900 0.900 DASAR SUNGAI HILIR +138,488

1.500

2.000
6.639

0.900
35.000
2.500

2.000
+135,086
2.500

7.944
2.800

2.709
6.650 2.031

1.89
8
45.168 +130,544

0.900

DESAIN BENDUNG
TAMPAK MEMANJANG
MUKA AIR BANJIR HULU +146,652
MUKA AIR NORMAL HULU +144,773
+144,15
+142,298
+141,2
MUKA AIR BANJIR HILIR +139,586
MUKA AIR BANJIR NORMAL +138,767
DASAR SUNGAI HILIR +138,488
+135,086
DESAIN BENDUNG
TAMPAK SAMPING

Anda mungkin juga menyukai