Januari Lalu Lintas
Januari Lalu Lintas
Januari Lalu Lintas
LAPORAN BULANAN
MANAJEMEN KESELAMATAN KERJA LALU LINTAS
PERIODE JANUARI 2024
LEMBAR PENGESAHAN
PAKET PENINGKATAN JALAN GATTARENG – BULO-BULO
LAPORAN BULANAN
MANAJEMEN KESELAMATAN KERJA LALU LINTAS (MKLL)
PERIODE JANUARI
31 JANUARI 2024
Disetujui oleh : Diperiksa Oleh : Dibuat Oleh
Prasarana transportasi adalah salah satu bagian dari prasarana perhubungan yang
berperan dalam meningkatkan pelaksanaan Pembangunan nasional. Adanya sarana
transportasi ini diharapkan aktivitasnya aman, nyaman, lancer dan ekonomis serta tetap
memenuhi fungsi dan peranannya dalam mendukung Pembangunan nasional, sehingga
kementrian PUPR melakukan Peningkatan akses jalan di Gattareng – Bulo-Bulo dalam
beberapa segmen untuk memenuhi kapasitas lalu lintas.
Pada proses pengerjaan paket Peningkatan Jalan Gattareng - Bulo-Bulo yang dikerjakan
oleh PT. Mulia Trans Marga bersinergi dengan pihak Satker PJN Wilayah III, PPK 3.3, Konsultan
pengawas dan paling penting dukungan elemen Masyarakat daerah tersebut. Paket ini telah
berjalan sejak 25 Juli 2023 maka dari itu maksud dari tulisan ini yaituu untuk melaporkan
implementasi manajemen lalu lintas dalam proyek paket Peningkatan jalan Gattareng – Bulo-
Bulo.
I.2 Tujuan
Tujuan dari laporan manajemen lalu lintas ini yaitu sebagai berikut:
1. Melaporkan hasil manajemen lalu lintas yang dilaksanakan oleh penyedia jasa
2. Mengevaluasi kinerja selama melaksanakan manajemen lalu lintas
3. Sebagai syarat dari pengguna jasa untuk memenuhi administrasi
4. untuk mengetahui tingkat efektisitas pelaksanaan rencana manajemen lalu lintas.
5. Untuk mengetahui tingkat ketaatan pelaksana usaha atau kegiatan dalam melakukan
manajemen lalu lintas.
6. Untuk memperoleh umpan balik dari lapangan tentang kesulitan atau kendala yang
dihadapi pelaksana terutama dalam kaitannya dengan pembinaan pegelolaan Lingkungan
Satuan Kerja
I.3 Data Proyek
Nama Pekerjaan : PAKET PENINGKATAN JALAN GATTARENG - BULO-BULO
Lokasi Proyek : Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan
Sumber Dana : APBN
Pengguna Jasa : Satuan Kerja Wil. III Prov. Sul-Sel PPK 3.3 Provinsi Sulawesi Selatan
Konsultan Supervisi : PT. Yodya Karya (Persero) – PT. Wira Marga (KSO)
Nama Penyedia Jasa : PT. Mulia Trans Marga
Alamat : Jl. Mongonsidi Baru, Puri Mutiara I N0. 2 Makassar
No. Kontrak : HK.02.01/PPK 3.3/APBN/IJD.04-GTR/340/VII/2023
Tanggal kontrak : 25 Juli 2023
Nilai Kontrak : Rp. 15.580.456.980,00
No Lingkup Pekerjaan
1 Drainase
2 LPA
3 Beton Fc 35
TOTAL PANJANG = 4 KM
I.5 Struktur Organisasi
HERWANDI, ST
JUHAINA
General Superintendent
Bendahara Proyek
REZKI AYU
IBNU ISMAIL
SAPUTRA DEVIYANTI
Pengendali Mutu Pelaksana K3 Site Manager
PUTRA LEO
Quality Kontrol Quantity
1. Rompi
2. Helm
3. Sepatu Safety
4. Sarung tangan
5. Kacamata safety
6. Sarung tangan
7. Ear plug
Pada gambar II.2 merupakan traffic pada RMKLL zona pekerjaan ini menggunakan
setengah badan jalan baik itu sisi kiri ataupun kanan.
Pada gambar II.4 merupakan kondis traffic karena pekerjaan di Tengah jalan biasanya
pekerjaan median jalan. Pekerjaan ini pada sisi kiri dan kanan perlu penyempitan kurang lebih
2-3 meter dari sisi tengah pada gambar.
Kelengkapan Rambu-Rambu Konstruksi Dan
Kuantitas Minimum
Pengalihan
Ket
Rambu Tetap Kondisi Zona 1 Kondisi Zona 2 Kondisi Zona 3 Kondisi Zona 4
Safety cone 30 30 60 30
Lampu selang - - - -
Tongkat reflektor - - - -
Kebutuhan rambu-rambu lainnya bisa berubah berdasarkan keutuhan atau kondisi lapangan.
BAB III ZONA KEGIATAN PEKERJAAN JALAN
Galian
Kegiatan/pekerjaan Ruas/KM Dokumentasi
Drainase
Kegiatan/pekerjaan Ruas/KM Dokumentasi
LPA
Kegiatan/pekerjaan Ruas/KM Dokumentasi
Pengecoran FC’ 35
`
BAB IV KORDINASI ANTARA KONTRAK PEKERJAAN SIPIL
- - -