Modul Ajar Fix 1
Modul Ajar Fix 1
Modul Ajar Fix 1
A. INFORMASI UMUM
A.1. IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : DEWI FITRIA, S.Pd.
Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Surabaya
Tahun Penyusunan : 2022
Satuan Pendidikan /Jenjang : SMK
Akuntansi perusahaan jasa, dagang dan manufaktur
Elemen :
Kelas/ Semester : XI ( Sebelas )/ Genap
Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit
Pertemuan : 1 X 90 JP
Jumlah Peserta Didik : 34 orang
Moda : Tatap Muka
Kata kunci : Jurnal khusus
A.2. KOMPETENSI AWAL
Kemampuan awal yang dipersyaratkan untuk mempelajari modul ini yaitu peserta didik sudah
memiliki kemampuan dasar mengentry dokumen transaksi kepada Jurnal Umum dan memahami
materi dokumen sumber dan dokumen pendukung perusahaan dagang
Handout, LKPD, Sri Tarmiyati, 2019. Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan
Manufaktur SMK kelas XI. Jakarta : Bumi Aksara, Dwi Hartati, 2019. Praktikum Akuntansi
Perusahaan Jasa, Dagang dan Manufaktur SMK kelas XI. Jakarta : Erlangga
A.4.b. Prasarana
3. Sumber Belajar
a. Handout yang dibuat oleh guru
b. LKPD yang dibuat oleh guru
c. Sri Tarmiyati, 2019. Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan Manufaktur SMK
kelas XI. Jakarta : Bumi Aksara
d. Dwi Hartati, 2019. Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan Manufaktur SMK
kelas XI. Jakarta : Erlangga
e. Link pembelajaran :
https://www.zenius.net/blog/pengertian-jurnal-khusus-manfaat-macam-macam
https://money.kompas.com/read/2021/08/23/200000926/jurnal-khusus-adalah--
pengertian-jenis-dan-manfaatnya?page=all
Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang Pada akhir fase F, peserta didik mampu
dan Manufaktur menganalisis dokumen sumber dan dokumen
pendukung pada perusahaan (entitas) Wajib Pajak
Orang Pribadi dan Badan baik PKP maupun non
PKP, menerapkan proses pencatatan transaksi ke
dalam jurnal umum atau khusus, menerapkan
pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu
kartu piutang, kartu utang, dan kartu persediaan
barang dagang, menerapkan posting jurnal umum
atau khusus ke dalam buku besar, menyusun
neraca saldo, menganalisis transaksi penyesuaian,
menerapkan posting jurnal penyesuaian ke dalam
buku besar, menyusun neraca lajur (worksheet),
menyusun laporan laba/rugi, laporan perubahan
ekuitas (perubahan modal), laporan posisi
keuangan (neraca), laporan arus kas, dan catatan
atas laporan keuangan, menyusun jurnal penutup,
menerapkan posting jurnal penutup ke dalam buku
besar serta menyusun neraca saldo setelah
penutupan.
Khusus untuk perusahaan manufaktur ditambah
kompetensi menghitung harga pokok pesanan dan
harga pokok proses.
2. Tujuan Pembelajaran yang Ingin Dicapai
Melalui model pembelajaran Problem Based Learning berdasarkan pendekatan saintifik TPACK
dan tersedianya media video pembelajaran serta peralatan laptop,proyektor, alat tulis,
kalkulator, smartphone dan jaringan internet (C), peserta didik (A) dapat :
a. Menguraikan pengertian jurnal khusus pada perusahaan dagang (B) dengan tepat (D)
b. Menelaah manfaat jurnal khusus pada perusahaan dagang (B) dengan benar (D)
c. Menganalisis jenis-jenis jurnal khusus pada perusahaan dagang (B) dengan tepat (D)
d. Melakukan pencatatan transaksi ke dalam buku jurnal khusus pada perusahaan dagang (B)
dengan teliti (D)
e. Mendemonstrasikan pencatatan transaksi ke dalam buku jurnal khusus pada perusahaan
dagang (B) dengan tepat dan bertanggung jawab (D)
Refleksi Guru
Refleksi Guru
1. Apakah semua siswa mencapai tujuan pembelajaran?
2. Sebutkan hal-hal positif apa yang telah dilakukan untuk menunjang pembelajaran!
3. Sebutkan hal-hal negatif (kekurangan) apa yang ingin diperbaiki padapembelajaran
selanjutnya!
4. Apakah metode pembelajaran yang dilakukan telah membantu peserta didik untuk
mencapai tujuan pembelajaran?
C. LAMPIRAN
1. Video pembelajaran
2. Materi ajar/Handout
3. LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
4. Instrumen asesmen (diagnostik, formatif)
5. Buku referensi
6. Glosarium
7. Daftar pustaka