Dapukkk

Dapukkk

Menikmati sebuah tontonan dengan cara membicarakannya, tontonan yang baik adalah tontonan yang dibicarakan.

Favorite films

  • 12 Angry Men
  • Whiplash
  • The Dark Knight
  • Children of Men

Recent activity

All
  • Study Group

    ★★★★

  • Agatha All Along

    ★★★★★

  • Deadpool & Wolverine

    ★★★

  • Alien: Romulus

    ★★★★★

Recent reviews

More
  • Study Group

    Study Group

    ★★★★

    Gua bener2 engga tau apa2 soal film ini, tidak baca sinopsis dan tidak baca manhwanya, jadi saat adegan action di sini dimulai, gua bener2 terkejut bgt. Shock bgt kalo adegan action di sini dibuat ala2 film superhero atau battle shounen kalo di anime. Aslik, kekuatan Ga Min kaya superman, bedanya dia ga bisa terbang sama ngeluarin mata laser aja, alias ini orang overpower banget dan itu bagian menariknya.

    Jadi karna Ga Min overpower alhasil menjadi komedi tersendiri di ceritanya dan…

  • Agatha All Along

    Agatha All Along

    ★★★★★

    Suka bgt, gua suka loki, tapi Agatha All Along ini jauh lebih ringan, santai, pembahasannya tidak berat dan gua nobatkan sebagai series MCU terbaik sejauh ini, suka banget gua sama pengenalan dunia penyihir melalui karkater Agatha. Bahkan sekilas gua sampai lupa kalo ini tuh MCU, berasa nonton series penyihir aja gitu karna memang pengenalan karakter dan penyihirnya kuat banget.

    Timeline series ini 3 tahun setelah kekalahan Agatha di series Wanda Vision, jadi bisa dibilang ini semacam sekuel Wanda Vision, yang…

Popular reviews

More
  • Whiplash

    Whiplash

    ★★★★★

    "Emosi, benci, dan rasa sakit adalah motivasi yang sesungguhnya"
    Sumpah demi appaun ini bagus bgt, padahal cerita yang dihadirkan dsni cukup simple tapi makna dari film ini sungguh luar biasa dan gua bener2 salut sama orang yang membuat film ini yaitu damien chazelle, jujur gua kurang begtu suka dengan film dia yang la la land dan gua sama sekali ga tertarik nnton film terbarunya dia yang judulnya first man, tapi pas gua nnton film ini, gua bener2 berhasil masuk kedalam…

  • Ladies On Top

    Ladies On Top

    ★★★★

    "Gibah + Manipulatif = Overpower"

    Salah satu film pendek yang sangat mengasikan yang bisa kalian tonton di Yt secara free dan legal. Film ini menggunakan tema yang sangat dekat dengan kita semua, yaitu pergibahan ibu2 yang gibahnya bener2 tajem bgt. Jadi latar tempat yang digunakan film ini hampir keseluruhan berada di atas truck dan untuk mengisi kekosongan, pegibahan pun dimulai dan terget pergibahan ini adalah perempuan yang akan menjadi mantu bu lurah.

    Ga heran sih karna hal ini relate bgt,…