Pernyataan, "Aku ga suka film yang unsurnya sejarah atau politik", "Aku ga suka film yang bahas fisika, mumet", "Aku ga mau nonton film biografi" bisa jadi alasan bagi sebagian orang untuk menghindar dari tipikal jenis film-film tersebut, salah satunya mungkin Oppenheimer.
Tapi, hebatnya Nolan mampu menyampaikan sajian Oppenheimer dengan ciamik dan memastikan semua pernyataan yang bagi sebagian orang tertentu menganggap film ini bukan cup of the tea nya mereka justru bisa ikut untuk beresonansi dan melebur secara fusi dengan film…