Par., M.Par. Capaian Pembelajaran Umum : Secara skematis kompetensi yang ingin dicapai dari belajar mata kuliah Audit SDM adalah mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar audit dan audit MSDM-BK, ruang lingkup MSDM-BK, model,...
morePar., M.Par. Capaian Pembelajaran Umum : Secara skematis kompetensi yang ingin dicapai dari belajar mata kuliah Audit SDM adalah mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar audit dan audit MSDM-BK, ruang lingkup MSDM-BK, model, pendekatan, dan instrument riset audit MSDM-BK, mampu menerapkan audit praktek fungsi-fungsi MSDM-BK dan pengukuran HR Metrics, Mampu menilai temuan audit aspek SDM, Mampu menganalisis temuan audit aspek efisiensi MSDM-BK, Mampu menganalisis temuan audit aspek efektivitas MSM-BK, Mampu menganalisis audit fungsi-fungsi MSDM-BK yang diterapkan dan merancang pelaporan audit MSDM-BK. Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Mata kuliah ini merupakan mata kuliah lanjutan dari mata kuliah Manajemen SDM artinya, mahasiwa yang mengambil mata kuliah Audit SDM harus mahasiswa yang sudah lulus mata kuliah Manajemen SDM. Mata kuliah ini mempelajari mengenai sistem dan proses audit manajemen sumber daya manusia berbasis kompetensi (MSDM-BK) yang meliputi audit kompatibilitas, audit fungsi perencanaan dan pengadaan SDM-BK, audit fungsi pengembangan dan pemeliharaan SDM-BK, audit aspek SDM, audit aspek efisiensi dan efektivitas MSDM-BK. Mata kuliah ini merupakan salah satu mata kuliah untuk memperkuat kompetensi mahasiswa dalam bidang pengelolaan SDM yang akan memberikan pengetahuan untuk mahasiswa dalam memahami