Academia.eduAcademia.edu

MOTIVASI!

2019, MOTIVASI!

Motivasi adalah suatu dorongan kehendak yang menyebabkan seseorang melakukan suatu perbuatan untuk mencapai tujuan tertentu. Motivasi akan selalu berbanding lurus dengan semangat dan prestasi kerja. Kinerja seseorang dapat dilihat dari motivasi yang dimilikinya saat itu. semakin termotivasi maka akan semakin baik pula semangatnya. Seseorang harus memiliki motivasi dalam melakukan suatu pekerjaan agar pekerjaan tersebut berjalan dengan baik.

ANGGOTA KELOMPOK ❑NURRACHMAN BUDI MULYA (19082010078) ❑MUHAMMAD RIZKI ERLANGGA PUTRA (19082010086) ❑DIMAS DICKY SAPUTRA (19082010083) ❑MAHENDRA PRIYO WIBISONO (19082010067) APA ITU MOTIVASI ? • MOTIVASI ADALAH SUATU DORONGAN KEHENDAK YANG MENYEBABKAN SESEORANG MELAKUKAN SUATU PERBUATAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN TERTENTU. LALU APA HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN SEMANGAT DAN PRESTASI KERJA ? • MOTIVASI AKAN SELALU BERBANDING LURUS DENGAN SEMANGAT DAN PRESTASI KERJA • KINERJA SESEORANG DAPAT DILIHAT DARI MOTIVASI YANG DIMILIKINYA SAAT ITU. SEMAKIN TERMOTIVASI MAKA AKAN SEMAKIN BAIK PULA SEMANGATNYA. • SESEORANG HARUS MEMILIKI MOTIVASI DALAM MELAKUKAN SUATU PEKERJAAN AGAR PEKERJAAN TERSEBUT BERJALAN DENGAN BAIK. APA ITU TEORI PENGUATAN ? • TEORI PENGUATAN ATAU REINFORCEMENT THEORY OF MOTIVATION DIKEMUKAKAN OLEH B. F. SKINNER (1904-1990) DAN REKAN-REKANNYA. PANDANGAN MEREKA MENYATAKAN BAHWA PERILAKU INDIVIDU MERUPAKAN FUNGSI DARI KONSEKUENSIKONSEKUENSINYA (RANGSANGAN – RESPONS — KONSEKUENSI). • TEORI INI DIDASARKAN ATAS SEMACAM HUKUM PENGARUH DIMANA TINGKAH LAKU DENGAN KONSEKUENSI POSITIF CENDERUNG UNTUK DIULANG, SEMENTARA TINGKAH LAKU DENGAN KONSEKUENSI NEGATIF CENDERUNG UNTUK TIDAK DIULANG. APA ITU TEORI PENGUATAN ? • TEORI INI BERFOKUS SEPENUHNYA PADA APA YANG TERJADI PADA SEORANG INDIVIDU KETIKA IA BERTINDAK. • TEORI INI ADALAH ALAT YANG KUAT UNTUK MENGANALISIS MEKANISME PENGENDALIAN UNTUK PERILAKU INDIVIDU. NAMUN, TIDAK FOKUS PADA PENYEBAB PERILAKU INDIVIDU. • MENURUT SKINNER, LINGKUNGAN EKSTERNAL ORGANISASI HARUS DIRANCANG SECARA EFEKTIF DAN POSITIF SEHINGGA DAPAT MEMOTIVASI KARYAWAN. BAGAIMANA MODEL TEORI PENGUATAN ? • MODEL PENGUATAN SKINNER ADALAH INTERVAL (TETAP ATAU VARIABEL) DAN RASIO (TETAP ATAU VARIABEL), YANG MELIPUTI : 1. 2. 3. PENGUATAN TERUS MENERUS INTERVAL (FIXED / VARIABEL) PENGUATAN TETAP RASIO (TETAP ATAU VARIABEL) PENGUATAN TETAP LALU BAGAIMANA CARA PENGELOLAAN MOTIVASI KARYAWAN ? 1. 2. 3. 4. 5. DUKUNGAN BAGI KARYAWAN 6. 7. 8. 9. ARAHAN TUJUAN DAN TARGET YANG JELAS SESUAI DENGAN KEMAMPUAN MEREKA 10.JANGAN LUPA MENYEMANGATI MEREKA LINGKUNGAN YANG BAIK PELATIHAN YANG SESUAI FASILITAS YANG MUMPUNI DENGARKAN SARAN KARYAWAN TERKADANG PUJIAN ITU PENTING RAYAKAN KEBERHASILAN MEREKA PENGHARGAAN FINANSIAL BAGI YANG BERPRESTASI DAN YANG TERPENTING! • SEORANG PIMPINAN PERUSAHAAN WAJIB MENJADI SOSOK POSITIF BAGI KARYAWANNYA • KARENA PEMIMPIN MERUPAKAN SOSOK NYATA DARI MOTIVASI MEREKA SEKIAN DAN TERIMAKASIH !