Forum Romawi
41°53′32″N 12°29′07″E / 41.8922°N 12.4852°E
Struktur yang masih ada | Tabularium, Tangga Gemonian, Kuil Saturn, Kuil Vespasian dan Titus, Gerbang Septimius Severus, Curia Julia, Rostra, Basilika Aemilia, Alun-Alun Utama Forum, Basilika Iulia, Kuil Caesar, Regia, Kuil Castor dan Pollux, Kuil Vesta |
---|---|
Comitium kekaisaran | Curia Julia, Rostra Augusti, Umbilicus Urbi, Milliarium Aureum, Lapis Niger, Basilika Maxentius |
Forum Romawi (bahasa Latin: Forum Romanum, bahasa Italia: Foro Romano) adalah sebuah forum (plaza) persegi yang dikelilingi oleh reruntuhan sejumlah bangunan pemerintahan kuno di pusat kota Roma. Warga kota kuno menyebut alun-alun yang dulunya pasar ini Forum Magnum, atau Forum saja.
Selama berabad-abad, forum ini merupakan pusat kehidupan masyarakat Romawi: tempat prosesi kemenangan dan pemilihan umum; tempat pidato umum, pengadilan kriminal, dan pertandingan gladiator; dan inti dari segala aktivitas perdagangan. Di sini, berbagai patung dan monumen menjadi tugu peringatan bagi para pahlawan kota. Sebagai jantung Romawi kuno, forum ini disebut-sebut sebagai tempat pertemuan paling ramai sepanjang sejarah dunia.[1] Terletak di lembah kecil antara Bukit Palatine dan Capitoline, forum ini sekarang merupakan kumpulan reruntuhan arsitektur dan galian arkeologis yang menarik sejumlah wisatawan.
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]- Colossus dari Constantine, patung kolosal yang sebelumnya berada di apse barat Basilika Maxentius
- Kebun Farnese (1550), menghadap Forum
- Batu Tarpeian, situs eksekusi tradisional yang menghadap Forum
- Veduta
Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]- ^ Grant, Michael (1970), The Roman Forum, London: Weidenfeld & Nicolson; Photos by Werner Forman, pg 11.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Komprehensif
[sunting | sunting sumber]- Digital Roman Forum Diarsipkan 2011-07-24 di Wayback Machine., 3D reconstructions of the Roman Forum in ca. 400
- Christian Hülsen: The Roman Forum Diarsipkan 2020-06-09 di Wayback Machine. (at LacusCurtius; Hülsen was one of the principal excavators of the Forum)
Visual
[sunting | sunting sumber]- Rome Reborn − A Video Tour through Ancient Rome based on a digital model Diarsipkan 2011-08-10 di Wayback Machine.
- A two-part documentary offering a virtual tour of the north side of the Forum Diarsipkan 2011-07-17 di Wayback Machine.
- QTVR fullscreen of Roman Forum by Tolomeus Diarsipkan 2011-07-20 di Wayback Machine.
- Forum Romanum (photo archive) Diarsipkan 2011-08-02 di Wayback Machine.
- Images of the Forum Romanum Diarsipkan 2014-02-19 di Wayback Machine.
- Map of the Forum in AD 100, blank or labelled Diarsipkan 2011-07-23 di Wayback Machine.
- The Roman Forum from the Campidoglio Diarsipkan 2011-07-13 di Wayback Machine.
- 3D reconstructions movie of the Roman Forum in 5th century A.D. Diarsipkan 2013-07-23 di Wayback Machine.
- The Roman Forum of 179 AD Diarsipkan 2011-07-27 di Wayback Machine.
- Situated simulation of the Roman Forum for mobile phones and tablets Diarsipkan 2018-12-24 di Wayback Machine.