Hubungan Motivasi & Supervisi Dengan Kepatuhan Perawat PDF
Hubungan Motivasi & Supervisi Dengan Kepatuhan Perawat PDF
Hubungan Motivasi & Supervisi Dengan Kepatuhan Perawat PDF
Yoan Kasim
Mulyadi
Vandri Kallo
Abstrack : Trasmission of the disease can happen to all health workers if during the action at
the patient does not pay attention to preventive measures was to use protective equipment.
Enforcement for nurses against the use of protective equipment are very influential on the
transmission of diseases. Factor of motivation and supervision can improve adherence to the
individual. The purpose of research is to analyze the relationship between motivation and
supervasion with our nurses in the use of protective equipment to patients with
musculosceletal in emergency unit of Hospital Prof. Dr.R.D. Kandou Manado. The method
used is descriptive analytic with cross sectional design. The sampling technique in this study
using purposive sampling with 59 samples. Collecting data using questionnaires and the
observation. Data processing using SPSS with chi-square test with a significance level of
95% (α = 0.05). The results showed an association between motivation with our nurses in
the use of protective equipment (p = 0.011) and there is to do supervision with our nurses in
the use of protective equipment (p=0,003). Conclusion there is a motivation and supervision
with our nurses in the use of protective equipment in emergency unit of Hospital Prof.
Dr.R.D. Kandou Manado.
Abstrak : Penularan penyakit dapat beresiko terjadi pada semua petugas kesehatan apabila
selama melakukan tindakan pada pasien tidak memperhatikan tindakan pencegahan yaitu
menggunakan APD. Kepatuhan perawat dalam penggunaan APD sangat berpengaruh pada
penularan penyakit. Faktor motivasi dan supervisi dapat meningkatkan kepatuhan individu.
Tujuan penelitian ini untuk menganalisa hubungan motivasi dan supervisi dengan kepatuhan
perawat dalam penggunaan APD pada penanganan pasien gangguan muskuloskeletal di IGD
RSUP Prof Dr. R.D. Kandou Manado. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif
analitik dengan rancangan cross sectional. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini
yaitu purposive sampling dengan jumlah 59 sampel. Pengumpulan data dengan menggunakan
kuesioner dan lembar observasi. Pengolahan data menggunakan program SPSS dengan uji
chi-square dengan tingkat kemaknaan 95% (α = 0,05). Hasil penelitian dengan
menggunakan analisis uji chi-square menunjukkan terdapat hubungan motivasi dengan
kepatuhan perawat (p=0,011) dan terdapat hubungan supervisi dengan kepatuhan perawat
(p=0,003). Kesimpulan terdapat hubungan motivasi dan supervisi dengan kepatuhan perawat
dalam penggunaan APD pada penanganan pasien gangguan muskuloskeletal di RSUP Prof
Dr. R.D. Kandou Manado.
APD. Total
3
90,5 4 9,5 42
100
Supervisi adalah bagian dan proses Bady A.M., Kusnanto H., & Handono D.
pengendalian, yang merupakan tindak (2007). Analisis Kinerja Perawat
lanjut follow-up implementasi kegiatan dalam Pengendalian Infeksi
untuk memastikan agar pelaksanaan tugas Nosokomial di IRNA I RSUP Dr.
sesuai dengan rencana (patuh atau tidak Sardjito. Diakses tanggal 11
terhadap standar) (Afriyani, 2012). Januari 2016.
Kepatuhan adalah suatu perilaku manusia
yang taat terhadap aturan, perintah, Centers for Desease Control and
prosedur, dan disiplin. Prevention. (2016). Healthcare-
Menurut peneliti, yang menjadi Associated Infection (HAIs).
peyebab sebagian besar perawat telah patuh https://www.cdc.gov/hai/surveilla
menggunakan APD yaitu karena adanya nce/ Diakses tanggal 22
pengawasan dari kepala ruangan, kepala September 2016.
bagian keperawatan, dan dari pihak
Chrymadani, E. P. (2011). Analisis Faktor
Infection Prevention and Control Nurse
yang Berhubungan dengan
(IPCN), yang rutin melakukan kunjungan
Kepatuhan Perawat dalam
ke Intalasi Gawat Darurat untuk melakukan
Penggunaan Alat Pelindung Diri
pengontrolan terhadap petugas kesehatan
Dasar (Handscoon dan Masker)
dalam hal ini penggunaan APD.
di RS Graha Husada Gresik.
https://lppmunigresblog.files.wor
SIMPULAN dpress.com/2013/06/jurnal-putri.
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan
pdf. Diakses tanggal 7 September
peneliti di IGD RSUP Prof Dr. R.D.
2016.
Kandou Manado, sebagian besar responden
memiliki motivasi yang baik, Dewantara S. B. 2016. Hubungan Motivasi
pengawasan/supervisi yang baik, dan Kerja Dengan Kepatuhan
tingkat kepatuhan yang baik. Terdapat Penggunaan Alat Pelindung Diri
hubungan yang bermakna antara motivasi Pada Perawat Di Ruang Rawat
& supervisi dengan kepatuhan perawat Inap Rumah Sakit Paru Jember.
dalam penggunaan APD pada penanganan http://repository.unej.ac.id/bitstre
pasien gangguna muskuloskeletal di IGD am/handle/123456789/76414/Bi
RSUP Prof Dr. R. D. Kandou Manado. ma%20Satriya%20Dewantara%2
0-1.pdf?sequence=1 Diakses 16
DAFTAR PUSTAKA Sepetember 2016.
Afriyani, E. (2012). Hubungan Motivasi,
Supervisi dan Faktor Lainnya Dewi A. & Ellafrina O. (2015). Evaluasi
dengan Kepatuhan Bidan Penggunaan Alat Pelindung Diri
Menerapkan Standar Pelayanan Pada Petugas di IGD RSM
Antenatal di Kota Padang Ahmad Dahlan Kediri.
Sidimpuan. http://lib.ui.ac.id http://thesis.umy.ac.id/datapublik
Diakses tanggal 9 Oktober 2016. /t52995.pdf Diakses tanggal 16
Oktober 2016.
Amiruddin, K. (2010). Penanganan Korban
Akibat Kecelakaan Lalu Lintas. Evaldiana. (2013). Kepatuhan Perawat
Diakses tanggal 13 Oktober 2016 Terhadap Penggunaan Alat
Pelindung Diri (APD) dalam
e-journal Keperawatan (e-Kp) Volume 5 Nomor 1, Februari 2017