Atmosfer - Cuaca Dan Iklim KLS X
Atmosfer - Cuaca Dan Iklim KLS X
Atmosfer - Cuaca Dan Iklim KLS X
Atmosfer
01 02
Lapisan Unsur Cuaca
Atmosfer dan Iklim
Lapisan gas yang
menyelimuti bumi Unsur pembentuk
cuaca berkaitan satu
dengan yang lain
Komposisi Gas di Atmosfer
Selain dari gas-gas disamping,
dilapisan bagian bawah
hampir selalu terdapat uap air,
namun karena keadaan uap
air tersebut jumlahnya sangat
berubah-ubah, makan tidak
dapat dimasukkan didalam
tabel gas di samping
Komposisi Gas di Atmosfer
Nitrogen Helium Karbondioksida
Diperlukan dalam pertumbuhan Dimanfaatkan untuk mengisi balon Dibutuhkan dalam pernapasan dan
tanaman, sering juga digunakan gas balon udara dan bahan bakar fotosintesis tumbuhan
sebagai bahan industri pupuk msesin roket
Argon Neon
Digunakan bersama dengan gas Dimanfaatkan dalam dunia
neon dalam industri listrik kedokteran misalnya rontgen
Lapisan Atmosfer
Atmosfer
Atmosfer dapat diartikan sebagai
lapisan gas yang menyelimuti Bumi.
Atmosfer terdiri atas lapisan berikut
1. Troposfer
2. Stratosfer
3. Mesosfer
4. Termosfer
5. Eksosfer
Lapisan Atmosfer
TROPOSFER
1. Tempat terjadinya semua
peristiwa cuaca dan iklim
2. Lapisan udara paling rendah
3. Lapisan khatulistiwa memiliki
ketebalan berkisar 0-16 km
4. Ketebalan berkisar 0-12km
5. Ketebalan di daerah kutub
berkisar 0-8 km
Lapisan Atmosfer
Stratosfer
1. Tempat terbangnya pesawat
2. Lapisan ini realtif stabil dan
sangat dingin -57c
3. Lapisan stratosfer memiliki
ketebalan 12-50km
4. Berlaku hukum gradien
(makin tinggi posisi ditempat
ini suhu akan makin naik )
Lapisan Atmosfer
Mesosfer
1. Lapisan ini memiliki lapisan
ion bermuatan listriik
2. Lapisan mesosfer memiliki
ketebalan 50-85km
3. Lapisan ini melindungi bumi
dari meteor dan benda-
benda angkasa
Lapisan Atmosfer
Termosfer
1. Lapisan ini memiliki ketebalan
85-500km
2. Lapisan ini sering disebut
lapisan ionosfer
3. Lapisan ini menyebabkan
sinyal-sinyal radio dapat
dipantulkan, sehingga terjadi
aktivitas komunikasi
Lapisan Atmosfer
eksosfer
1. Lapisan ini memiliki ketebalan
< 500km
2. Batas luar yang membentang
diangkasa, gas dilapisan ini
sangat tipis
3. Satelit satelit buatan
biasanya berada pada
lapisan ini
Lapisan Atmosfer
1. Melindungi bumi dari jatuhnya 4. Selain itu, gas-gas yang ada
meteor atau benda angkasa di atmosfer mempunyai peran
yang lain. masing-masing, sebagai
2. Menjaga temperatur udara di berikut.
permukaan bumi agar tetap Nitrogen untuk pertumbuhan
bermanfaat untuk kehidupan. tanaman
3. Memantulkan gelombang Oksigen untuk pernapasan.
radio. Karbondioksida untuk fotosintesis.
Neon untuk lampu listrik.
Ozon untuk menyerap sebagian
radiasi matahari.
se s i
d i s k u s i
l o m p o k
ke
cuaca dan iklim
Cuaca
Keadaan udara yang terjadi di
Ilmu Cuaca
suatu tempat yang relatif
Meteorologi
sempit dengan waktu yang
relatif singkat
Iklim
Pola cuaca rata-rata yang
terjadi untuk waktu yang relatif Ilmu IKLIM
lebih lama (sekitar 30 tahun) Klimatologi
dan mencakup wilayah yang
luas
UNSUR cuaca dan iklim
Penyinaran Matahari
1. Matahari memancarkan energi
dalam bentuk radiasi matahari ke
seluruh permukaan bumi.
2. Intensitas penyinaran matahari di
setiap wilayah berbda-beda.
3. Matahari bagi makhluk hidup
sangat penting kelangsungan
kehidupan.
Unsur cuaca dan iklim
SUHU UDARA
1. menunjukkan tingkat panas atau
dinginnya atmosfer. Satuannya celcius
(C), reamur (R), fahrenheit (F), dan
kelvin (K).
2. Pemanasan langsung : (absorbsi,
refleksi, difusi)
3. Pemanasan tiak langsung : (turbulensi,
Termometer
konveksi, konduksi, adveksi) Maksimum dan Minimum
Unsur cuaca dan iklim
Kelembapan udara
1. Jumlah uap air yang terkandung di
dalam udara. Kelembapan tinggi
pada pagi hari dan kelembapan
rendah pada siang hari.
2. Kelembapan menjadi 2 (kelembapan
mutlak dan kelembapan relatif)
3. Alat yang digunakan untuk mengukur
kelembapan udara adalah
Higrometer
higrometer
Unsur cuaca dan iklim
TEKANAN UDARA
1. Tekanan udara disebabkan oleh beratnya
lapisan udara di atas suatu titik di
permukaan bumi.
2. Alat yang berfungsi mengukur tekanan
udara dinamakan barometer. Satuan
yang digunakan dalam alat tersebut
adalah milibar (mb), milimeter air raksa
Barometer
(mmHg), atau skala atmosfer (atm)
Unsur cuaca dan iklim
TEKANAN UDARA
1. Tekanan udara antara 2 isobar
pada jarak lurus 111 km
2. Rumus :
Unsur cuaca dan iklim
ANGIN
1. Angin adalah aliran udara yang
bergerak dari daerah
bertekanan tinggi ke daerah
yang bertekanan rendah
2. Alat yang digunakan untuk
mengukur arah dan kecepatan
angin disebut anemometer.
anemometer
Unsur cuaca dan iklim
Manfaat ANGIN
1. Menentukan waktu
penggarapan tanaman
2. Membantu penyerbukan
tanaman
3. membantu kapal
tradisional pergi pulang
melaut anemometer
AWAN
1. Jumlah air yang jatuh pada
suatu tempat di permukaan
bumi.
2. Terdapat 10 macam awan
seperti (cirrus, cirromulus,
cirostratus, altostratus,
altocumulus, cumulonimbus,
stratocomulus, stratus, cumuus,
nimbostratus_.
Sumber : Ruang Guru
Unsur cuaca dan iklim
CURAH HUJAN
1. Jumlah air yang jatuh pada
suatu tempat di permukaan
bumi pada waktu tertentu.
2. Alat yang digunkan adalah rain
guige.
3. Hujan dibedakan menjadi 3
(hujan zenithal, hujan orgrafis,
dan hujan frontal). Rain Guige
Unsur cuaca dan iklim