Tangki

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 61
At a glance
Powered by AI
The document discusses storage tank inspection procedures and standards. It focuses on fabrication, dimensional checks, visual inspections, and non-destructive testing (NDT) methods as outlined in API 650.

The main steps discussed are material receiving inspection, marking, cutting, rolling, painting, dimensional inspection, visual inspection, and NDT methods.

The dimensional inspection steps mentioned are peaking, roundness, and plumbness checks.

Home

About Quality
All About Me
Coating & Painting Inspection
Dew Point Chart
Duties of a welding inspector
Electrode Calculation
Final Documentation/Dossier Format
Inspection & Test Plan (ITP)
Joint Defect (Radiography Test)
My Project ExperHome
About Quality
All About Me
Coating & Painting Inspection
Dew Point Chart
Duties of a welding inspector
Electrode Calculation
Final Documentation/Dossier Format
Inspection & Test Plan (ITP)
Joint Defect (Radiography Test)
My Project Experience
Painting Calculation
Piping Design & NDT Inspection
Radiographic Rejectable Defects Statistic
Storage Tank (API 650)
Valve Inspection & Testing (API 598)
Welder Qualification Guideline

HOME WELDING & INSPECTION


Entries RSS | Comments RSS

Search

o
o
o
o
o

Content
About Quality
All About Me
Coating & Painting Inspection
Dew Point Chart
Duties of a welding inspector

o
o
o
o
o
o
o
o
o
o
o

Electrode Calculation
Final Documentation/Dossier Format

o
o
o
o

Link

Blog Stats

My Facebook

Inspection & Test Plan (ITP)


Joint Defect (Radiography Test)
My Project Experience
Painting Calculation
Piping Design & NDT Inspection
Radiographic Rejectable Defects Statistic
Storage Tank (API 650)
Valve Inspection & Testing (API 598)
Welder Qualification Guideline

CSWIP
Metallurgical Consultants
Migas Indonesia
TWI

157,686 hits

Lukman Hakim

Member Of

Storage Tank (API 650)

Shop Fabrication Inspection


1 Material Receiving Inspection Report
Check visual (free of lamination & damage).
Check certificate (keaslian, Heat No & Plate No).
Check dimensional (Length, Thickness, Width & Diameter).
2 Marking
Check dimensional marking.
Check transfer heat no.
3 After Cutting
Check dimensional.
Check traceability (Heat No & Plate No).
Check Stamp Marking.
4 Rolling

Check visual (free of damage).


Check edge preparation.
Check Rolling radius.
Painting
Check material painting (batch no, self life, brand).
Check Ambient Condition (surface & whether).
Check DFT.

Field Erection Inspection


6 Dimensional Inspection
1 Peaking banding
Peaking measured using a horizontal sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of
peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
Banding measured using a straight edge vertical sweep board 36 inch (900 mm) long.
Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
2

Roundness
Check roundness at 0, 45, 90, 135, 180, 225, 270, 325
Radius measured at 1 foot above the bottom corner weld shall not exceed the
following tolerance:
Diameter
< 40
40 150
150 250
250

Tolerance

1
1

Plumbness
Check at 0, 45, 90, 135, 180, 225, 270
The plumbness of the top of shell relative to the bottom of the shell not exceed
1/200 of the total tank height.
The out of plumbness in one shell plate (single course) shall not exceed 1/250
of the course height.

Visual
Visual examinations shall be carried out during all stages of fabrication to ensure that the
completed fabrication meets COMPANY satisfaction and approval with particular attention
being paid to the following:
A weld shall be acceptable by this kind of inspection if the conditions are fulfilled :
The weld has no crater cracks or other surface cracks.
The maximum acceptable undercutting is 1/64 inches of the base metal for vertical
joints, and 1/32 inches maximum for horizontal joints. For the welds that attach nozzles,
manholes, clean-out opening, and permanent attachments, no undercutting exceeds 1/64
inches.

The frequency of surface porosity in the weld does not exceed one cluster (one or
more pores) in any 4 inches of length, and the diameter of each cluster does not exceed 3/32
inches.
Welds that fail to meet the criteria given in paragraph above, shall be reworked prior to
hydrostatic testing as follows :
Defects shall be removed by mechanical means or thermal gouging processes.
If the resulting thickness is less than minimum required as per hydrostatic test design
conditions, re-welding is required.
The repair weld shall be visually examined for defects prior to reexamined by
radiography.

NDT
1 Oil leak test
media solar, method spray, temperature ambient, holding period 4 hours.
2

Vacuum box test


Vacuum testing shall conduct as follows:
Vacuum testing is conveniently performed by means of a metal testing box, 6
inches wide x 30 inches long, with a glass window in the top. The open bottom is sealed
against the tank surface by a sponge-rubber gasket. Suitable connections, valves, and
gauges should be provided.

Approximately 30 inches of the seam under test is brushed with a soap solution or
linseed oil. The vacuum box is placed over the coated section of the seam, and a vacuum
is applied to the box. Bubbles or foam produced by air sucked through the welded seam
will indicate the presence of porosity in the seam.

A vacuum can be drawn on the box by any convenient method, such as connection
to a gasoline or diesel-motor intake manifold or to an air ejector or special vacuum pump.
Vacuum box tested using a test pressure at least 3 psi gauge or as specified on
Company specification.

Radiography test
Radiographic examination method shall be in accordance with the ASME section
V, Article 2.
Radiographic inspection is required for shell butt weld, annular-plate butt welds,
and flush-type connection with butt welds.

Inspection by radiographic method is not required for roof-plate or bottom-plate


welds, for welds joining roof plates to top angle, the top angle to the shell plates, shell
plates to bottom plates, or appurtenances to tanks.

Number and location of radiographic shall minimum as specified on API Standard


650, Section 6. Vendor shall submit proposal of number and location of radiographic to
CONTRACTOR/COMPANY for review and approval.
The radiographers shall be certified by the manufacturer meeting the requirement
as outlined by ASNT Recommended Practice SNT-TC-1A and its supplement.
Vendor shall submit the radiography test result to CONTRACTOR/COMPANY
for review and approval. The penetrameter image as result of radiography shall clearly
enough for visual examination on a radiograph viewer. The acceptance criteria of
radiographs result shall be judged as specified on ASME Section VIII Div. 1, par. UW-51
(b).

Repairing defective welds shall be done by chipping or melting out the defects

from one or both side of joint, as required, and proceed with re-welding. All repaired
welds are subject to be re-tested as specified above.

Penetrant test
Liquid penetrant examination shall be performed in accordance to ASME Section
V, Article 6.

Magnetic particle examiner shall meet the requirements on API Standard 650 par.
6.4.3.
The acceptance criteria and repair of defects shall be per ASME Section VIII,
Division 1, Appendix 8, Par. 8-3, 8-4, and 8-5.

Ultrasonic test
Ultrasonic examination method shall be in accordance with ASME Section
V, article 5.
Ultrasonic examiner shall be qualified in accordance with as specified on API
Standard 650 par. 6.3.3.
The acceptance criteria and repair of defects shall be per ASME Section VIII,
Division 1, Appendix 12, Par. 12-3 and 12-4.

111 Responses
1.

Hamzah, on February 11, 2009 at 10:04 am said:

1,. Material Inspection


a. Material Traceability
b. Size and dimension
c. Visual Inspection

Reply
2.

lukman, on March 12, 2009 at 8:45 am said:

Terima kasih atas masukannya pak Hamzah

Reply
3.

Khoirul, on April 28, 2009 at 12:18 pm said:

Hallo mas Lukman, mau nanya nih.


Saya sedang membuat tanki API 650, tebal material yg digunakan adalah 28 mm. Apakah itu berarti nanti dilapangan hrs tetap kita lakukan PWHT
mengingat tebalnya material ini, padahal sementara di API 650 setahu saya hanya Reinforce Pad saja yg hrs di PWHT. Terus apakah WPS yg
digunakan harus memiliki parameter PWHT juga?Trimakasih.

Reply
4.

lukman, on May 5, 2009 at 8:56 am said:

Hallo Pak Khoirul,.salam kenal. Setahu saya kalau Tanki merefer ke API 650 untuk shell tidak dilakukan PWHT,.hanya di shell openingnya
saya..kecuali kalau Tanki bola (Sperical Tank) yang merefer ke ASME VIII maka harus di PWHT. Untuk masalah WPS karena pengelasan tanki
merefer ke ASME dan di ASME jelas-jelas statement untuk PWHT adalah essential jadi kalau Design Tanki Anda ada PWHT maka WPSnya juga
harus WPS yang ada PWHTnya.

Reply
5.

Mukesh Kanojia, on May 23, 2009 at 7:07 am said:

As per API 650 what would be the tolerance for wobbling in the storage tank.

Reply
6.

lukman, on May 27, 2009 at 2:38 am said:

Dear Mr. Mukesh Kanojia,


As I know in API 650 no statement about wobbling so I think its no tolerance (no allowable). As I know wobbling related to grouting. Is it your bad
experience? I will happy if you tell me the story why it happen to my email atlukman@bangunbejanabaja.com. Thanks

Reply
7.

abid ameen, on June 14, 2009 at 4:44 pm said:

Regarding the hydrotesting of a tank to be SS lined internally, the tank to be filled with water before and after the SS lining is installed, or only before
the lining is installed, or only after the lining is installed?
Please help me out!!!

Reply

lukman, on June 18, 2009 at 2:08 am said:

Generally the tank to be filled with water before the SS lining is installed but its depend on client specification.

Reply

Edward Sinaga, on June 14, 2011 at 4:50 am said:

for abid ameen


you wot Hydro test by pressure? or by Hot water?

Reply
8.

abid ameen, on June 14, 2009 at 4:45 pm said:

Regarding the hydrotesting of a tank can we perform the water fill test of tank with internal brazing installed for perventing the welding distortion?

Reply
9.

lukman, on June 18, 2009 at 2:09 am said:

No allowable, hydro testing should be done as per operational (without internal brazing installed)

Reply
10.

alireza, on July 21, 2009 at 10:51 am said:

HI,
wOULD YOU PLEASE SEND ME THE TOLERANCE OF BOTTOM PLATE OF BIN.

Reply

lukman, on July 31, 2009 at 1:27 am said:

Dear Alireza. Frankly speaking I dont know the tolerance of bottom plate of bin , but in strorage tank we usually use the rule:
1. All bottom plates shall have a minimum nominal thickness of 6 mm (1/4 in.) (49.8 kg/m2 (10.2 lbf/ft2) exclusive of any corrosion
allowance specified by the Purchaser for the bottom plates. Unless otherwise agreed to by the Purchaser,
all rectangular and sketch plates (bottom plates on which the shell rests that have one end rectangular) shall have a minimum
nominal width of 1800 mm (72 in.).
2. Bottom plates of sufficient size shall be ordered so that, when trimmed, at least a 50 mm (2 in.) width will project outside
the shell or meet requirements given in 5.1.5.7 of API 650 whichever is greater.
3. Bottom plates shall be welded in accordance with para 5.1.5.4 or 5.1.5.5 of API 650.
4. Unless otherwise specified on the Data Sheet, Line 12, tank bottoms requiring sloping shall have a minimum slope of
1:120 upwards toward center of the tank.

5. If specified on the Data Sheet, Line 12, a foundation drip ring shall be provided to prevent ingress of water between
the tank bottom and foundation. Unless the Purchaser specifies otherwise, the ring shall meet the following requirements
(see Figure 5-5 of API 650)
a. Material shall be carbon steel, 3 mm (1/8-in.) minimum thickness.
b. All radial joints between sections of the drip rings, as well as between the drip ring and the annular plate or bottom, shall be
continuously seal-welded.
c. The drip ring shall extend at least 75 mm (3 in.) beyond the outer
periphery of the foundation ringwall and then turn down
(up to 90) at its outer diameter.
d. The top and bottom of the drip ring, and the top of the tank bottom
edge protection beyond the shell, and a portion of the
tank shell shall be coated if specified by the Purchaser.

Reply
11.

rajeev rosen dey, on July 30, 2009 at 6:57 am said:

dear sir,
i have some question about welding inspection , my question is can we apply vaccum box testing in butt weld joint for roof or bottom. ( for Misc tank)

Reply

lukman, on July 31, 2009 at 1:48 am said:

Dear Rajeev Rosen Dey, What the kind of design engineering and fabrication for your Tank?
1. in API 650 (welded steel tanks for oil storage ) we usually use lap joint and the examination please refer to para 7.3.3 (examination and
testing of the tank bottom use method A vacuum box test or tracer gas test or After at least the lowest shell course has been attached to
the bottom, water (to be supplied by the Purchaser) shall be pumped underneath the bottom).
2. in API 12F (specification for shop welded tanks for storage of production liquids) joint in bottom plates shall be use double-welded butt
joint and for examination please refer to para 5.3 (for detection of leaks apply soap suds, linseed oil or other suitable material to all shell,
bottom, roof and attachment welds).

Reply

muthusamy, on March 13, 2010 at 3:37 am said:

Vacuum box test is not a mandatory for butt welds as per API650

Edward Sinaga, on June 14, 2011 at 4:56 am said:

for Bottom and Roof only.


note: pls check the Vacuum box Bottom Rubber,because rubber is damage the vacuum problem.(not reach vacuum 76 cm Hg)

Reply
12.

Jamseth Fayaaz, on August 5, 2009 at 8:52 am said:

Salam sir, I need to clarify that what type of materials can we use to store the water as per API.

Reply

lukman, on August 6, 2009 at 1:50 am said:

Dear Jamseth Fayaaz, as per API 650 please follow the following specification:
1. For plate that conform to ASTM specifications ASTM A36, A 131, A 283 Grade C, A 285 Grade C, A 516, A 537, A 573, A 633, A 662, A
678, A 737, A 841
2. For Sheets for fixed and floating roofs shall conform to ASTM A 101 Grade 33
3. for pipe & pipe coupling acceptable to use API Spec 5L, Grades A, B, and X42, ASTM A 53, Grades A and B, ASTM A 106, Grades A
and B, ASTM A 234M/A 234, Grade WPB, ASTM A 333M/A 333, Grades 1 and 6, ASTM A 334M/A 334, Grades 1 and 6, ASTM A 420M/A
420, Grade WPL6, ASTM A 524, Grades I and II, ASTM A 671
4. For Structural steel shall conform to ASTM A36, ASTM A 131, ASTM A 992, Structural steel listed in AISC, CSA G40.21M, ISO 630
5. For Flange shall conform to ASME B16.5 or B16.7
6. For Bolting shall conform to ASTM A 307 or A 193

Reply
13.

Ajay Ghatpande, on September 12, 2009 at 11:02 am said:

Can you pl. provide me the specification for Vacuuum Box, its basic requirement, testing pressure, period, certification format, if surface preparation is
required, frequency of this test to be carried out in future, i shall be highly obliged to you.

Reply

lukman, on September 29, 2009 at 3:52 am said:

Dear Mr. Ajay


I am sorryI never create specification for vacuum box but if u want to develop vacuum box specification I suggest to follow the rule in API
650 but more strictness. Please discuss it with your engineering department

Reply
14.

MUTHUSAMY SUBBIAH, on September 15, 2009 at 2:49 pm said:

Dear Sir,
Could you send me the method of repairing the distortions in the shell and joints. How many times we can repair in a weld seam?. our client spec for
peaking is 13 mm and banding is 7 mm only. we are suffering a lot . tank capacity is 20000m3.

Reply

lukman, on September 29, 2009 at 3:36 am said:

1. Cutting weld metal using grinding machine in the buckling area vertical and horizontal weld
2. Install Strong back according to Radius of Tank with Vertical position using Horse shoe
3. Setting strong back to assure the plate buckling has been same with radius of tank
4. Clean Gap of Shell Plate where Weld metal has been remove from Horizontal and Vertical weld location.
5. Built up plate on the welding line if any length of plate has shortness because cutting of weld metal.
6. After finish built up test weld metal with Dye Penetrant test to assure the weld is good and no crack.
7. After all Built up finish and Gap of welding line is fine, fit up vertical joint and install stiffener / key plate in the location of buckling area
8. After All Vertical Joint has been fit up and than weld the vertical joint, carefully from out side of Tank
9. After finish weld from out side check the radius of buckling plate and setting again using stiffener and Key plate
10. if Radius of Tank is OK continuous Back weld ( from inside tank)
11. After finish Vertical welds and than check Peaking of Vertical welds, Measurement of Peaking must be not exceed tolerance by API 650
12. After finis Vertical joint, conduct Horizontal joint follow same is Vertical joint procedure
13. After all welding finish (vertical and horizontal) clean area from spatter and tack weld
14. All Stopper and Strong back and other tools using for repair will be removed after plate cold
15. After removed all temporary attachment to shell plate check Local deviations Peaking at Vertical weld joints and Banding at Horizontal
weld joints and also roundness , refer to API 650
16. A record or report of the Measurement and testing shall be complete and approved by Client.

Reply
15.

andri, on October 2, 2009 at 9:25 am said:

salam kenal mas lukman..


saya baru berkecimpung di inspeksi tanki..
bisakah saya minta contoh format laporan inspeksi untuk inspeksi2 pada tanki..
mohon bantuannya mas..

Reply

lukman, on November 11, 2009 at 1:52 pm said:

Salam kenal mas andri,..boleh,..saya email kemana neh?

Reply
16.

Vishnu Vardhan, on October 5, 2009 at 11:30 am said:

We are building a 61 mtr Diameter, 25 mtr high , 64000m3 Crude Storage Tank. It has an Internal Floating Roof as well as a fixed roof. My query is for
fixed roof. What is the allowable tolerance /criteria for Roof Waviness/symmetry after completion of Welding

Reply
17.

Taher, on October 31, 2009 at 12:51 am said:

What is the allowable of Bottom plate bucking? Whic code and standard for storage tank for flatness of the bottom plate.

Reply

lukman, on November 11, 2009 at 1:53 pm said:

Please refer to the ASTM A6/6M

Reply
18.

efraim, on November 1, 2009 at 9:06 am said:

Salam kenal mas lukman.


Berapa luasan minimal untuk satu section bottom plate untuk tangki kapasitas 2000m ( tinggi : 10.675 mm dan OD : 17.000 mm)dan ketebalan bottom
plate 9 mm. Mohon bisa Mas share kan perhitungannya.
Terima kasih

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:46 am said:

Salam kenal mas Efraim,


Sebaiknya anda tanyakan ke design engineer anda. Disini hanya membahas hanya dari sisi inspeksinya saja. Thanks

Reply
19.

hossein, on November 7, 2009 at 11:27 am said:

how design Vacuum box test

Reply

muthusamy, on March 13, 2010 at 3:39 am said:

refer 8.6 of API 650 11th edition

Reply
20.

abdullah, on January 27, 2010 at 6:50 pm said:

if you please i would like to know the risk of leaving the back weld opened or grinded till the next day during tank vertical and horizontal welds

Reply
21.

Mahmoud, on February 8, 2010 at 7:31 am said:

Dear lukman
Im looking for an erection procedure for a 1000000 barrel storage tank, acc to API 650. Can you help me on this? Thanks in advance for your attenion.

Reply
22.

Imran khan, on February 13, 2010 at 4:48 pm said:

Sir i m very thankfull to u for giveing information about lemition of Api 650 inspection craitira

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:42 am said:

Dear imran,
The limitation of inspection criteria in API 650. Please read in the API 650

Reply
23.

Imran khan, on February 13, 2010 at 5:04 pm said:

Dear sir
i m very thankfull to u for giving information

Reply
24.

muthusamy, on March 13, 2010 at 4:23 am said:

What are the work scopes of a tank surveyor?

Reply
25.

anggara, on April 13, 2010 at 4:43 pm said:

Man,
nanya dunk, boleh nggak klo pada area bottom tank kita nggak make annular plate, hanya menggunakan bottom sketch. ada pasal nggak dalam API
650 yang mengatakan untuk menentukan penggunaan annular plate atau langsung bottom sketchoh iya apa effectnya klo pada area bottom kita
nggak menggunakan anular plate?
Salam
Anggara mantan B3

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:21 am said:

Boleh Ga,..tergantung designnya. Kalau bottom plate di design menggunakan tegangan dengan material group IV, IVA, V or VI harus pake
annular. Ada di API 650 para 5.5.1. Project BBB yang di CPI bottomnya make A 36 and A 283 Gr.C tidak memakai annular kok. Gimana
kabar?

Reply

Anggara, on April 14, 2010 at 2:31 am said:

Man,
Kabar baik selaluthks banget atas infonya nih brooh iya tapi di apendix Maku lupa tepat pasalnya M berapadisana juga
dikatakan bahwa Anular digunakan pada tanki dengan diameter diatas 30 meter. kabar baik broaku juga mo tanya2 tentang
air raising for roof instalation nihgimana methode-nya? terus di API 650 ada pasalnya nggakkarena aku uprek2 nggak yang
ngomong caranya Air Raising dehatau akunya yang kurang teliti?
Gimana kabar sampean juga om? ada project apa lagi B3
Salam
Anggara mantan B3

26.

lukman, on April 14, 2010 at 7:37 am said:

Alhamdulillah kabarku baik bozz..memang benar di appendix M.4.1 dikatakan bahwa tanki untuk diameter diatas 30 mtr harus menggunakan annular
bottom plate, namun aturan tersebut special requirement hanya untuk tank dengan design temperature 93C ~ 260C.
untuk metode air raising tidak dijelaskan di API 650 karena itu tergantung metode konstruksi masing2 perusahaan. File metode air raising ada
dirumah,.insyaallah besok aq share deh.
BBB sekarang ada beberapa project a.l project CPI Duri, tanki Avtur di kualanamu, spherical tank di tanjung sekong. dll. Btw kalau ada info vacant
yang bagus bozz,..bagi-bagi infonya ya. Thanks be4

Reply
27.

Anggara, on April 15, 2010 at 1:12 am said:

Lukan,
untuk vacant yang bagus lagi sepi brotapi coba deh loe buka petromindo.comdisana banyak banget vacant yang baguscoba ajaoh iya untuk
metode air raisingnya loe share ke anggara_wi54@yahoo.com. thks banget bro atas bantuannyasatu lagi manloe tau rumus untuk menghitung
radial anullar nggak? or cara menentukan manhole di roof
thks bro
Salam
Anggara sipemalu

Reply

lukman, on May 5, 2010 at 1:18 am said:

Dah aq email bozz contoh prosedur air raising dari TKI untuk dari CBI ada di rumah. next time aja ya.

Reply
28.

ii sujadri yadi, on April 27, 2010 at 3:08 am said:

Ass wr wb,
Pak Lukman padahal di lapangan saya sering ketemu ama pak Ajat, meeting pak Teguh .bapak di office B3 ya?
Maaf ya pak saya barangkali banyak bertanya sama bapak saya masih junior bapak..saya jg bertanya sama pak Yoseph.
Saya mau tanyakan ada ngga dessain sweep board buat tanki?
Makasih sebelumnya
Ws wr wb

Reply

lukman, on May 5, 2010 at 1:16 am said:

Waalaikumsalam wr wb..Pak Jajat sudah tidak di BBB,.kalau pak Teguh masih di BBB. Saya kebetulan di office cuman sesekali ke
lapangan.
Gak papa pak ii saya juga masih belajar kok.
Untuk sweep board ada di API 650 Ed 2007 para 7.5.4 dengan ukuran panjang 900 mm (36 in). Mudah-mudahan membantu. btw di proyek
mana sekarang?

Reply

ii sujadri yadi, on May 6, 2010 at 4:01 am said:

skrg lagi di merak pak, bikin tanki dan pipingnya.nda lama


paling lama 6 blnkalo pak lukman sekarang dmn? oyaya paksalam ama org BBB, skrg poject dimana pak?sehabis
ini saya masih sekitar merakklo jd saya jd pegawai tetap aja..cape pak muter2
Wss wr wb
29.

II SUJADRI YADI, on June 1, 2010 at 4:43 am said:

Selamat siang Pak Lukman,


Apa kabar pak???, saya Alhamdulillah dalam keadaan sehat walafiat. Maaf saya menanyakan hal yg saya anggap baru buat saya.
Pak ada satu hal yg saya pertanyakan menyangkut masalah tanki, apa tanki yg kita buat harus ada tera dari meterologi utk pengukuran muatan yg ada
dalam tanki? apa skrg ada perubahan undang2 baru dari pemerintah yg sosialisasinya saya ketinggalan. Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan
terima kasih.

Reply
30.

ifan, on July 5, 2010 at 8:39 pm said:

Hallo mas Lukman, mau nanya nih.


Saat ini saya sedang membuat tanki API 650 dengan diameter 38500 dengan height 19585 dengan toleransi peaking 7 mm, banding 13 mm dan
Plumbness 1/400 , dengan dipasang ring stiffener angle pada shell course 6 dan 7, Pak ada satu hal yg ingin saya pertanyakan menyangkut
masalah deformasi tanki, sampai saat ini masih belum ada yang bisa mengatasi deformasi tank, dan bahkan perusahaan man Contractor telah
memanggil three party untuk memecahkan masalah tersebut dan hasilnya nambah hancur atau semakin membesar deformasinya / shell plate tersebut
seperti snack setelah di heat oleh three party dan bahkan three party tersebut mengundurkan diri untuk mengatasi tank tersebut,
note :
1. banding pada horizontal 6 : 48 mm, 1 plate dengan banding 48 mm sudah di cutting sebelum di heat
2. saat ini tank dengan diameter 38500 dengan total 16 tank belum ada satupun yang selesai = sudah berjalan 2 tahun lebih
D.F.O (38500) = Total 6 Tank D.F.O # 01 ~ 06 (Semuah Repair,
D.F.O JAPS (38500) = Total 10 Tank JAPS # 01 ~ 10 (Tank 01, 02 Repair, Tank 06 baru 3 Shell naik, Tank 10 Baru 1 Shell Naik ), 06 Tank saat ini
Belum ada erection sama sekali
pertanyaan saya
bagaimana cara mengatasi atau repair tank tersebut
saya akan kirimkan data report peaking and banding ke email bapak kira kira boleh tidak
thank
ifan sofyan

Reply

lukman, on July 30, 2010 at 9:48 am said:

Hallo juga mas Ifan,


Maaf ni agak lama balasnya,..Data yang mas Ifan berikan belum komplit jadi agak susah nelaahnya. Berapa tebal plate? Berapa ukuran
stiffener angle nya? Materialnya apa? Deformasinya di material atau di pengelasannya?
Btw mas Ifan lakukan pengukuran peaking & banding pada waktu fit-up atau setelah pengelasan? Untuk kedepan sebaiknya lakukan
pengukuran peaking & banding pada waktu fit-up jadi kalau tidak masuk toleransi bias langsung ditanggulangi. Thanks
Salam,
Lukman

Reply
31.

phytra, on July 6, 2010 at 2:58 am said:

Asslmkm..
salam kenal pak Lukman
saya baru bekerja di dunia tangki.
bisakah saya minta contoh format laporan untuk inspeksi pada tangki baru??
terima kasih sebelumnya

Reply

lukman, on July 30, 2010 at 9:50 am said:

Waalaikumsalam wr wb..
Salam kenal juga Phytra..
Saya juga baru lhoo..boleh kok,..saya email kemana neh?
sama-sama..

Reply

aidilsyah, on August 7, 2010 at 10:57 am said:

Salam kenal pak lukman, saya aidil


saya mohon kiranya format laporan inspeksi tersebut dapat dikirimkan juga ke email saya sebagai
referensi. aidilsyah@gmail.com.
Terima kasih

Dadan, on July 1, 2011 at 3:09 am said:

Asslamualaikum.
Salam kenal Pak Lukman, saya Dadan
Mohon kiranya format laporan inspeksi tersebut dapat dikirimkan juga ke email saya sebagai referensi Pak
estimatedans@gmail.com
Terimakasih banyak Pak
32.

Imma, on September 3, 2010 at 4:00 am said:

Asslm..
Salam kenal Pak Lukman,
Berhubung saya sama sekali tidak tahu tentang dunia pertangkian & karena saya perlu informasi lebih jauh tentang storage tank, saya mau minta
tolong neh Pak, boleh ya?
Saya mau minta info tentang storage tank operator, kira2 skill yang dibutuhkan apa saja ya pak? dan metode dalam mengoperasikan storage tank
tersebut seperti apa? apa cara mengoperasikan n maintenance aboveground storage tank dan underground storage tank berbeda? jika ya, berbeda
dalam hal apa?
terima kasih banyak Pak..

Reply
33.

Aditya, on September 3, 2010 at 5:43 pm said:

Dear Mr. Lukman,


Saya mau tanya pak, berapa toleransi peaking banding yang dapat diberikan untuk tanki diameter 10 m, tinggi per shellnya 2.2 m (ada 9 shell). Terima
kasih atas perhatian dan kerjasamanya.
Regards,
Aditya

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:35 pm said:

Pak Aditya,
Maaf agak lama response_nya, untuk peaking banding toleransinya tidak lebih dari 13 mm (1/2 in) refer to API 650 para 7.5.4

Reply
34.

fauzanrumziwelding, on September 20, 2010 at 9:23 am said:

Assalamualaikum wrbPak Lukman,


salam kenal or selamat ketemu lagi pak Lukman,
menurut Fauzan kurang komlit Preparation API 650.

kekurangannya sbb:
1.Inspection & Test Plan
2.Verification material
a. UT Thickness
3.Levelness or Bottom Plate
4.PMI(Positif Metal edification )NDT
After Welding Vertical and Horizontal to PMI,
(Welding Vertical and Welding Horizontal,Material/Metal)
5.SFT(Solusion Test Film)NDT,Renc Nozzle and Manhole,Rever to API 650.
6.PWHT revers to ITP
7.Hydrotest.
Best Regards,
Fauzan Rumzi

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:31 pm said:

Waalaikusalam wr wb Pak Fauzan,


Ketemu lagi neh di dunianya si maya,..hehehe.
Iya pak memang tidak saya bikin detil,..dan hanya mencakup pada waktu construction saja. Makasih atas sarannya.
Btw PWHT lebih tepatnya bukan refer to ITP tapi jenis material dan thicknessnya.

Reply
35.

Makmun, on October 2, 2010 at 8:57 am said:

Sore mas Lukman,


Perusahaan Tempat bekerja saya berencana membuat tangki solar 1200 liter, bisa dibantu perhitungan materialnya gak mas, berdasarkan data yang
yang lama, ukurannya adalah diameter 960mm x Panjang 1600mm, plat yang di pakai 4 mm, apakah material tersebut sudah memnuhi standar API
650,
saya tunggu jawabannya mas, di email ke sukron.makmun@yahoo.co.id

Reply
36.

zulkifli, on October 7, 2010 at 12:08 pm said:

Mas Lukman,
Salam kenal, saya ingin menanyakan apakah shell plate dgn tebal 6 mm masih boleh secara konstruksi/welding untuk tangki diameter 18 m.
Di API 650 memang disebutkan thickness 6 mm bisa digunakan antara diameter 15 m s/d 36 m.
Course shell pertama thickness 8 mm (1.5 m height) dan course ke 2 sampai ke 7dgn thickness 6 mm.
apakah ada kemungkinan buckling saat pengelasan full weld? bagaimana cara untuk mencegah buckling saat horisontal full weld?
Terima kasih sebelumnya.
Salam
zul

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:49 pm said:

Salam kenal pak Zulkifli,..


Iya pak masih bisa. Buckling atau tidaknya lebih banyak disebabkan karena konstruksinya bukan materialnya (selama materialnya bagus).
Selama pekerjaannya sudah sesuai sequence saya pikir tidak akan ada masalah. Untuk mencegah buckling pada waktu fit-up harap dicek
peaking banding dan pengelasannya. Mudah2an membantu. Thanks

Reply
37.

sahri, on October 15, 2010 at 4:14 am said:

Ass.ww,
P. Lukman mohon pencerahan. cara mengukur dent /peyok tangki bagaimana caranya

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:56 pm said:

Waalaikumsalam wr wb.
Dengan cara menggunakan mal (sweep board) pak sesuai dengan diameter tanki.

Reply
38.

Syed Hafiz, on October 20, 2010 at 4:23 am said:

Referring to API 650 Para 5.1.5.7, weldment between shell plate to annular plate is using fillet weld.
Could we replace using Butt Weld (Single V) instead of using fillet weld. (Similar with shell plate 1st course to 2nd course)

Reply

lukman, on November 15, 2010 at 8:10 am said:

Butt weld? May be u meant fillet weld with groove? If u use annular plate with a nominal thickness greater than 12.5 mm (1/2 in) the groove
depth plus the leg of fillet is of a size equal to the annular plate thickness but shall not exceed the shell plate thickness.

Reply

39.

Hanry Taruna, on November 3, 2010 at 5:14 am said:

Peaking measured using a horizontal sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
Banding measured using a straight edge vertical sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
pertanyaannya dari mana angka 1/2 atau 12.7 mm, karena pada API std. 650 Ed. 2007 add. 2008 for local deviations angka untuk satu mm berubah
menjadi 13 mm.
The out of plumbness in one shell plate (single course) shall not exceed 1/250 of the course height
pertanyaannya dari mana angka 1/250?
intepretasi untuk plumbness bagaimana?
the maximum out of plumbness of the top of the shell relative to the bottom of the shell shall not exceed 1/200 of the total tank height
apakah diukur dari puncak course ke atas sampai ke bagian paling bawah (dasar) dari first course atau bagaimana

Reply

lukman, on November 15, 2010 at 8:08 am said:

Peaking banding: Kalau dalam construction bapak menggunakan satuan in maka toleransi sedang jika memakai satuan mm maka
toleransi menjadi 13 mm.
Plumbness: Diukur dari paling atas sampai bawah tidak boleh melebihi batas toleransi (1/200) dari tinggi tanki dan untuk tiap shell toleransi
plumbness tidak boleh melebihi flatness & waviness dalam STD ASTM A6.

Reply
40.

vranky, on November 30, 2010 at 7:58 am said:

Waalaikumsalam wr wb.
P lukman mohon bantuanya bapak untuk mengirimkan prosedure vacum test untuk tanki.
ke email saya : vrengky_tamp2008@yahoo.com
terimakasih pak

Reply
41.

Noraini, on December 15, 2010 at 4:45 am said:

En Lukman,
Assamualaikum, saya ingin bertanya mengenai peaking & banding. Sekarang saya terlibat dalam kerja membuat storage tank & kaedah yang kami
gunakan untuk erect tank adalah jacking method, which is we have to erect the tank starting from top to bottom. So we already finished the 12th course
till 11th course including the roofing. Them my QC actually already did the peaking and banding for shell plate but some of the readings were exceed
the tolerance given in API 650 which is +-13mm. Apa yang saya tahu, in API 650, this tolerance usually use for normal erection which is from bottom to
top. Correct me if Im wrong sbb saya bukan datang dr background QC. Ini kerana my client actually cant accept our result because they refer to API
650 aad they want reason that can menjelaskan result kami. So saya ingin nak tahu ada cara lain atau reference lain yang boleh membantu saya
supaya saya dapat member explanation for my client disamping dapat menjaga kualiti kerja kami. TQ.

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 7:02 am said:

dari top ke bottom atau bottom ke top sama saja pak toleransi untuk peaking banding 13 mm. Metode jacking hanya metode untuk erection
saja namun aturan inspeksinya tetap refer ke API 650. Thanks
Salam

Reply
42.

Iskandar, on January 6, 2011 at 8:15 am said:

Salam Pak Lukman,


Would u send me the fabrication procedure for fire water storage tank (API 650). Size Diameter 10 meter and height 7meter.
Thank you,
Best Regard,
Iskandar

Reply
43.

Josias D Tatontos, on January 23, 2011 at 4:13 am said:

salam kenal pak, saya pengen tahu pendapat pak lukman berkaitan dengan material Annular Plate
Jika material original dari annular plate adalah SM 50 B tebal 19.5 mm dan First Course Shell adalah Wel Ten 60 apakah bisa Annular Plate diganti
dengan A 283 C tebal 19 mm
terima kasih

Reply

lukman, on April 7, 2011 at 1:34 pm said:

Maaf pak saya kurang familiar dengan STD material SM 50 B dan Wel Ten 60. Makasih dah berkunjung di blog ini.

Reply
44.

Akhmad, on March 9, 2011 at 4:07 am said:

Pak Lukman salam kenal ya..saya baru belajar tentang dunia WI, saat ini saya masih bingung tentang plumbness, apakah cara mengecekmya dari
atas tangki dijatuhkan bandul yang kemudian diukur dari bawah jaraknya dengan tangki?

kemudian cara mengecek peaking dan banding gimana yah?


utk roundness, toleransinya dalm bentuk apa yaw? mm or inch
warm regard
zulkifly
akh.zulkifly@gmail.com

Reply
45.

lukman, on April 7, 2011 at 1:42 pm said:

Plumbness bisa dengan bandulan yang digantungkan dari atas tanki dan diukur jarak bandulan ke dinding shell. Perbedaan jarak tali bandulan bawah
dan atas ke dinding shell adalah nilai dari plumbness. Atau dengan menggunakan theodolit.
Peaking Banding menggunakan sweep board lalu ditempelkan di sambungan dinding shell tanki bagian dalam. Peaking untuk arah vertikal sedang
bending untuk arah horizontal.
Untuk toleransi roundness bisa mm atau inch tinggal di konversi saja pak. Makasih
Salam,
Lukman

Reply
46.

karmana, on May 3, 2011 at 10:54 am said:

Salam kenal pak


Saya mau tanya kalo tentang hydrotest tangki di API 650 di atur dihalaman berapa yah tepatnya
tolong dong
Hormat saya
karmana

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:25 am said:

API 650 para 7.3.6 Hydrostatic Testing Requirements

Reply
47.

yayspast, on May 23, 2011 at 10:20 am said:

pak lukman tolong pencerahan saya bingung bagaimana bikin format laporan inspeksi plumness, peaking & bending dan roundness tolong di kirim ke
email saya pa.. yays_past@yahoo.com
terimakasih atas bantuannya

Reply

48.

ahmad hadikusumah, on May 25, 2011 at 2:20 am said:

Aslm, salam kenal mas.


mau tanya untuk mengatasi tangki yang secara visual gembung (platnya) menggelembung sebagai akibat pembukaan plat ketika rebottoming harus
dilakukan apa/ trus kalau dilihat dari segi kekuatan bagaimana cara ceknya, cara mengatasinya bagaimana, jika tangki ring 1 , satu paltnya dibuka
cara pasangnya bagaimana agar tidak gembung lagi.
terimakasih atas perhatiannya,
Salam
Hadi

Reply
49.

Krisna, on June 6, 2011 at 1:55 pm said:

Salam Pak Lukman,


kami punya masalah di pekerjaan tanki, yang mana Access Clean Out Door, tepat pada sambungan Shell, apakah itu harus digeser, apakah di
perbolehkan oleh API 650
terima kasih atas jawabannya
Krisna

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:57 am said:

ada di figure 5.6 API 650 (minimum weld requirement for openings in shell. Thanks

Reply
50.

Sikhandar, on June 24, 2011 at 8:28 am said:

hi, salam
For SS tank possible to use diesel for leak tesing tank shell to bottom? Or any specific liquid required if diesel ok please let me know where I can see
the API 650 std section.
Thanks,
Sikhandar

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:53 am said:

The shell-to-bottom inside attachment weld shall be examined by the liquid penetrant method before hydrotest (see appendix S of API 650).
Thanks

Reply
51.

andre, on July 1, 2011 at 12:58 pm said:

dear pak lukman


pak saya lagi problem berat nih, saya ada kerjaan melakukan leveling tangki yang sedang di hydro, menggunakan theodolit tapi saya tidak bisa olah
data nya, mungkin bapak punya tutorial and spreadsheetnya kalo berkenan tolong di bagi pak (sedikit banyak sangat membantu) thanks ya pak.
best rgrds
andre

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:46 am said:

Pak Andree,..maaf saya gak ada tutorialnya,..saya cuman ada form levelling untuk hydrotestnya saja. Thanks

Reply
52.

rony, on August 5, 2011 at 4:13 am said:

Selamat pagi pak lukman,..


Saya mau nanya nih,.. ada gak batasan mengenai diameter dan tinggi tangky timbun, berdasarkan api 650,. dia bisa disebut besar, sedang dan kecil,.
ditunggu balasannya di email saya pak,.
Terimakasih,.
Salam,.
Rony,.
eron2121@gmail.com

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:22 am said:

Diameter tanki kecil dibawah 6 meter (see Appendix J API 659)

Reply
53.

Hardianto, on September 26, 2011 at 2:53 pm said:

Dear Bp. Lukman.


Background saya teknik sipil, tapi diminta mengevaluasi plumbness dan roundness oil storage tank. Bapak Lukman, tolong saya minta dibantu untuk
informasi standard plumbness dan roundness (no code dan isinya)
Best Regards
Hardianto

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:20 am said:

Plumbness refer to API 650 para 7.5.2


Roundness refer to API 650 para 7.5.3

Reply
54.

Taj, on October 16, 2011 at 2:31 pm said:

Dear friend ,your website help me alot, and thanks helping people through your web , and i want to know about tank staircase inner stringer plate hole
marking and outer plate hole marking to fix the step , i got drawing but not very clearly mention even got reply from engineering dep that layout at site, i
dont know what is the formula of staircase radious marking
Regard
Raj

Reply
55.

Bastin Reegan, on October 22, 2011 at 2:50 pm said:

How

Reply
56.

Bastin Reegan, on October 22, 2011 at 2:51 pm said:

How to rectify Cone Roof Tanks, Roof waviness.

Reply
57.

Bastin Reegan, on October 23, 2011 at 2:53 am said:

Dear Sir,
what is the tolerance for Cone Roof tanks, Roof waviness?

Reply
58.

Santhosh, on October 30, 2011 at 4:12 pm said:

How can we take the radiography of a replaced Annular plate butt joint of a ring beam(concrete) foundation tank ? Is there any alternative for RT of
Annular Plate Butt joint as per API 653 ?

Reply
59.

yana, on November 15, 2011 at 4:15 am said:

siang pak lukman,,


saya mau bertanya bagaimana menentukan /rumusnya panjang dan lebar dan juga diameter untuk membuat tangki solar?
untuk ukuran tangki 8000liter diameternya 2mtr?
terima kasih

Reply
60.

Kyle, on December 9, 2011 at 2:56 am said:

I just want to inquire that we are going to quota a storage tank as per API 650 and wall thickness is 0.5 the size is 24 Dia, 42 height so Spot
Radiography should be at how many spots on long seam and circ, seam?? Do you recommend any RT at T joints also?????

Reply
61.

Rusmiah, on December 22, 2011 at 3:55 am said:

Pak Lukman,
Salam kenal pak
Saya ada pertanyaan Di API 650 edisi 1993 material FE 52 C masuk group IV dan dikarenakan material tidak ada dipasaran maka sebagai alternatif
lain digantikan material yang berada dalam 1 group yaitu yang berada di group IV, dikarenakan material yang diganti mempunyai minimum YS =
48500 psi sedangkan material penggantinya yang berada dalam satu group tersebut minimum YS = 38000 psi, tetapi ternyata dipasaran bisa
ditemukan material penggantinya diatas minimum yaitu 50000 psi, pertanyaan saya boleh tidak kita menggunakannya.
kalau harus mengacu pada minimum yS dikarenakan dalam 1 group tidak ada yang sama atau lebih besar minimum YSnya dari FE 52C boleh tidak
digantikan oleh material di group VI yang mempunyai minimum YS yang lebih tinggi dari YS group VI.
Apa saja yang harus diberlakukan untuk material di group IV dan VI
Terima Kasih
Rusmiah

Reply
62.

ahmed, on December 25, 2011 at 12:28 pm said:

please please can you inform me how we can solve the problem
i have tank 80 m diameter and i face overlap in the vertical joint 30 mm and the thickness of the shell 43 m and the all vertical joints welded
i want cut the extra plate
please help me by your advice

Reply
63.

bahman, on January 10, 2012 at 2:09 pm said:

I want to knew will be tested by vacuume the edge of bottom plate before installing the shell plate or not?

Reply
64.

deva, on January 11, 2012 at 6:02 am said:

As per API 650 How many penalty shots for one repair(Radiography).
Please tell me page no

Reply
65.

Edwin, on January 12, 2012 at 7:56 pm said:

For shell to annular plate welds, what is the maximum amount of undercut permissible?? API 650 does not clarify this, it just states the acceptance
criteria for horizontal and vertical butt welds.
Thanks

Reply
66.

archie, on January 19, 2012 at 3:15 pm said:

mas saya archie, saya mahasiswa UPN Veteran Jakarta. saya sedang menyusun skripsi tentang metode doubling pada tangki penyimpanan minyak
dengan kapasitas 1100 meter kubik. saya mau bertanya tentang metode pengelasan doubling. sebenarnya teori doubling itu seperti apa. apakah ada
refrensi yang bisa saya cari ? terimakasih. mohon bantuannya mas.

Reply
67.

Oky Andytya, on January 20, 2012 at 7:17 am said:

Dear Bpk Lukman,


Saya sedang membuat Raw water tank dan Demineriled Tank dengan coating Epoxy, namun saya ingin melakukan Hydostatic test pada tangki
tersebut. Apakah air yang digunakan adalah fresh water atau sea water? Mohon penjelasannya. Terima kasih.

Reply
68.

Oky Andytya, on January 24, 2012 at 8:24 am said:

Selamat pagi,
Saya ingin menanyakan tentang pengguaan air pada Hydrotest. Apakah diperbolehkan menggunakan seawater untuk Hydrotest? Apakah ada batasan
tertentu dengan penggunaan seawater dalam Hydrotest?
Demikian pertanyaan dari saya, saya ucapkan terima kasih. Mohon bantuannya.

Reply
69.

Arifin, on January 30, 2012 at 2:01 am said:

Hallo Pak Lukman saya sedang mau bikin tangki avtur 1000 KL. Untuk diameter 11.5 meter dan tinggi 10.8 meter. Kira-kira material plat yang
digunakan jenis apa dan berapa tebal ? Sedang untuk pipa jenis apa yang dipakai.
Salam
Arifin

Reply
70.

robert, on February 19, 2012 at 12:02 pm said:

mr. lokman the roundness can take to the 2nd shell and 3rd or just 1st shell

Reply
71.

ebinjoseph, on February 20, 2012 at 4:47 am said:

Dear Mr Lukman
Could you tell me as per api650 how much is the RT required for butt welded nozzle(16,24) tie in connections.

Reply
72.

Louthfi, on March 14, 2012 at 3:41 am said:

Halo pak Lukman,


Mohon Share Metode Hydrostatic Test untuk Water Storage Tank. Apakah ada aturannya saat memasukkan air ke dalam Tangki? (Misalnya
kecepatan air harus sekian m3/detik atau lainnya)
Apakah Metodenya langsung isi full atau bertahap? misalnya 15%, 50%, 75% dan 100%. Setiap tahap harus ditahan berapa lama?
Terimakasih atas penjelasannya pak Lukman,

Reply
73.

adi, on March 15, 2012 at 6:55 am said:

salam kenal pak lukman..


saya mau tanya klo toleransi flatness pada flange itu berapa?
falnge itu akan dipasang agitator..
thanks

Reply
74.

Sofyan, on March 29, 2012 at 12:36 pm said:

halo pak lukman salam kenal


boleh gak saya minta email bapak, saya mau kirim data repairing ke email bapak
Best Regard
Sofyan

Reply

Leave a Reply

Last Coment

There are no public comments available to display.

update
Follow this blog
Blog at WordPress.com. The Digg 3 Column Theme.

Follow

Follow Home Welding & Inspection


Get every new post delivered to your Inbox.
Join 56 other followers

Sign me up

Powered by WordPress.com

ience
Painting Calculation
Piping Design & NDT Inspection
Radiographic Rejectable Defects Statistic
Storage Tank (API 650)
Valve Inspection & Testing (API 598)
Welder Qualification Guideline

HOME WELDING & INSPECTION


Entries RSS | Comments RSS

Search

o
o
o
o
o
o
o
o
o
o
o

Content
About Quality
All About Me
Coating & Painting Inspection
Dew Point Chart
Duties of a welding inspector
Electrode Calculation
Final Documentation/Dossier Format
Inspection & Test Plan (ITP)
Joint Defect (Radiography Test)
My Project Experience
Painting Calculation

o
o
o
o
o

Piping Design & NDT Inspection


Radiographic Rejectable Defects Statistic

o
o
o
o

Link

Blog Stats

My Facebook

Storage Tank (API 650)


Valve Inspection & Testing (API 598)
Welder Qualification Guideline

CSWIP
Metallurgical Consultants
Migas Indonesia
TWI

157,686 hits

Lukman Hakim

Member Of

Storage Tank (API 650)

Shop Fabrication Inspection


1 Material Receiving Inspection Report
Check visual (free of lamination & damage).
Check certificate (keaslian, Heat No & Plate No).
Check dimensional (Length, Thickness, Width & Diameter).
2 Marking
Check dimensional marking.
Check transfer heat no.
3 After Cutting
Check dimensional.
Check traceability (Heat No & Plate No).
Check Stamp Marking.
4 Rolling
Check visual (free of damage).
Check edge preparation.
Check Rolling radius.
5 Painting
Check material painting (batch no, self life, brand).

Check Ambient Condition (surface & whether).


Check DFT.
Field Erection Inspection
6 Dimensional Inspection
1 Peaking banding
Peaking measured using a horizontal sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of
peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
Banding measured using a straight edge vertical sweep board 36 inch (900 mm) long.
Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
2

Roundness
Check roundness at 0, 45, 90, 135, 180, 225, 270, 325
Radius measured at 1 foot above the bottom corner weld shall not exceed the
following tolerance:
Diameter
< 40
40 150
150 250
250

Tolerance

1
1

Plumbness
Check at 0, 45, 90, 135, 180, 225, 270
The plumbness of the top of shell relative to the bottom of the shell not exceed 1/200
of the total tank height.

The out of plumbness in one shell plate (single course) shall not exceed 1/250 of the
course height.

Visual
Visual examinations shall be carried out during all stages of fabrication to ensure that the
completed fabrication meets COMPANY satisfaction and approval with particular attention
being paid to the following:
A weld shall be acceptable by this kind of inspection if the conditions are fulfilled :
The weld has no crater cracks or other surface cracks.
The maximum acceptable undercutting is 1/64 inches of the base metal for vertical joints,
and 1/32 inches maximum for horizontal joints. For the welds that attach nozzles, manholes,
clean-out opening, and permanent attachments, no undercutting exceeds 1/64 inches.
The frequency of surface porosity in the weld does not exceed one cluster (one or more
pores) in any 4 inches of length, and the diameter of each cluster does not exceed 3/32
inches.
Welds that fail to meet the criteria given in paragraph above, shall be reworked prior to
hydrostatic testing as follows :
Defects shall be removed by mechanical means or thermal gouging processes.
If the resulting thickness is less than minimum required as per hydrostatic test design
conditions, re-welding is required.
The repair weld shall be visually examined for defects prior to reexamined by radiography.

NDT
1 Oil leak test
media solar, method spray, temperature ambient, holding period 4 hours.
2

Vacuum box test


Vacuum testing shall conduct as follows:
Vacuum testing is conveniently performed by means of a metal testing box, 6 inches
wide x 30 inches long, with a glass window in the top. The open bottom is sealed against
the tank surface by a sponge-rubber gasket. Suitable connections, valves, and gauges
should be provided.
Approximately 30 inches of the seam under test is brushed with a soap solution or
linseed oil. The vacuum box is placed over the coated section of the seam, and a vacuum
is applied to the box. Bubbles or foam produced by air sucked through the welded seam
will indicate the presence of porosity in the seam.

A vacuum can be drawn on the box by any convenient method, such as connection to a
gasoline or diesel-motor intake manifold or to an air ejector or special vacuum pump.
Vacuum box tested using a test pressure at least 3 psi gauge or as specified on Company
specification.

Radiography test
Radiographic examination method shall be in accordance with the ASME section V,
Article 2.
Radiographic inspection is required for shell butt weld, annular-plate butt welds, and
flush-type connection with butt welds.

Inspection by radiographic method is not required for roof-plate or bottom-plate welds,


for welds joining roof plates to top angle, the top angle to the shell plates, shell plates to
bottom plates, or appurtenances to tanks.
Number and location of radiographic shall minimum as specified on API Standard 650,
Section 6. Vendor shall submit proposal of number and location of radiographic to
CONTRACTOR/COMPANY for review and approval.
The radiographers shall be certified by the manufacturer meeting the requirement as
outlined by ASNT Recommended Practice SNT-TC-1A and its supplement.
Vendor shall submit the radiography test result to CONTRACTOR/COMPANY for
review and approval. The penetrameter image as result of radiography shall clearly
enough for visual examination on a radiograph viewer. The acceptance criteria of
radiographs result shall be judged as specified on ASME Section VIII Div. 1, par. UW-51
(b).
Repairing defective welds shall be done by chipping or melting out the defects from one
or both side of joint, as required, and proceed with re-welding. All repaired welds are
subject to be re-tested as specified above.

Penetrant test
Liquid penetrant examination shall be performed in accordance to ASME Section V,
Article 6.
Magnetic particle examiner shall meet the requirements on API Standard 650 par. 6.4.3.
The acceptance criteria and repair of defects shall be per ASME Section VIII, Division
1, Appendix 8, Par. 8-3, 8-4, and 8-5.

Ultrasonic test
Ultrasonic examination method shall be in accordance with ASME Section V, article 5.
Ultrasonic examiner shall be qualified in accordance with as specified on API Standard
650 par. 6.3.3.
The acceptance criteria and repair of defects shall be per ASME Section VIII, Division
1, Appendix 12, Par. 12-3 and 12-4.

111 Responses
1.

Hamzah, on February 11, 2009 at 10:04 am said:

1,. Material Inspection


a. Material Traceability
b. Size and dimension
c. Visual Inspection

Reply
2.

lukman, on March 12, 2009 at 8:45 am said:

Terima kasih atas masukannya pak Hamzah

Reply
3.

Khoirul, on April 28, 2009 at 12:18 pm said:

Hallo mas Lukman, mau nanya nih.


Saya sedang membuat tanki API 650, tebal material yg digunakan adalah 28 mm. Apakah itu berarti nanti dilapangan hrs tetap kita lakukan PWHT
mengingat tebalnya material ini, padahal sementara di API 650 setahu saya hanya Reinforce Pad saja yg hrs di PWHT. Terus apakah WPS yg
digunakan harus memiliki parameter PWHT juga?Trimakasih.

Reply
4.

lukman, on May 5, 2009 at 8:56 am said:

Hallo Pak Khoirul,.salam kenal. Setahu saya kalau Tanki merefer ke API 650 untuk shell tidak dilakukan PWHT,.hanya di shell openingnya
saya..kecuali kalau Tanki bola (Sperical Tank) yang merefer ke ASME VIII maka harus di PWHT. Untuk masalah WPS karena pengelasan tanki
merefer ke ASME dan di ASME jelas-jelas statement untuk PWHT adalah essential jadi kalau Design Tanki Anda ada PWHT maka WPSnya juga
harus WPS yang ada PWHTnya.

Reply
5.

Mukesh Kanojia, on May 23, 2009 at 7:07 am said:

As per API 650 what would be the tolerance for wobbling in the storage tank.

Reply
6.

lukman, on May 27, 2009 at 2:38 am said:

Dear Mr. Mukesh Kanojia,


As I know in API 650 no statement about wobbling so I think its no tolerance (no allowable). As I know wobbling related to grouting. Is it your bad
experience? I will happy if you tell me the story why it happen to my email atlukman@bangunbejanabaja.com. Thanks

Reply
7.

abid ameen, on June 14, 2009 at 4:44 pm said:

Regarding the hydrotesting of a tank to be SS lined internally, the tank to be filled with water before and after the SS lining is installed, or only before
the lining is installed, or only after the lining is installed?
Please help me out!!!

Reply

lukman, on June 18, 2009 at 2:08 am said:

Generally the tank to be filled with water before the SS lining is installed but its depend on client specification.

Reply

Edward Sinaga, on June 14, 2011 at 4:50 am said:

for abid ameen


you wot Hydro test by pressure? or by Hot water?

Reply

8.

abid ameen, on June 14, 2009 at 4:45 pm said:

Regarding the hydrotesting of a tank can we perform the water fill test of tank with internal brazing installed for perventing the welding distortion?

Reply
9.

lukman, on June 18, 2009 at 2:09 am said:

No allowable, hydro testing should be done as per operational (without internal brazing installed)

Reply
10.

alireza, on July 21, 2009 at 10:51 am said:

HI,
wOULD YOU PLEASE SEND ME THE TOLERANCE OF BOTTOM PLATE OF BIN.

Reply

lukman, on July 31, 2009 at 1:27 am said:

Dear Alireza. Frankly speaking I dont know the tolerance of bottom plate of bin , but in strorage tank we usually use the rule:
1. All bottom plates shall have a minimum nominal thickness of 6 mm (1/4 in.) (49.8 kg/m2 (10.2 lbf/ft2) exclusive of any corrosion
allowance specified by the Purchaser for the bottom plates. Unless otherwise agreed to by the Purchaser,
all rectangular and sketch plates (bottom plates on which the shell rests that have one end rectangular) shall have a minimum
nominal width of 1800 mm (72 in.).
2. Bottom plates of sufficient size shall be ordered so that, when trimmed, at least a 50 mm (2 in.) width will project outside
the shell or meet requirements given in 5.1.5.7 of API 650 whichever is greater.
3. Bottom plates shall be welded in accordance with para 5.1.5.4 or 5.1.5.5 of API 650.
4. Unless otherwise specified on the Data Sheet, Line 12, tank bottoms requiring sloping shall have a minimum slope of
1:120 upwards toward center of the tank.
5. If specified on the Data Sheet, Line 12, a foundation drip ring shall be provided to prevent ingress of water between
the tank bottom and foundation. Unless the Purchaser specifies otherwise, the ring shall meet the following requirements
(see Figure 5-5 of API 650)
a. Material shall be carbon steel, 3 mm (1/8-in.) minimum thickness.
b. All radial joints between sections of the drip rings, as well as between the drip ring and the annular plate or bottom, shall be
continuously seal-welded.
c. The drip ring shall extend at least 75 mm (3 in.) beyond the outer
periphery of the foundation ringwall and then turn down
(up to 90) at its outer diameter.
d. The top and bottom of the drip ring, and the top of the tank bottom
edge protection beyond the shell, and a portion of the
tank shell shall be coated if specified by the Purchaser.

Reply
11.

rajeev rosen dey, on July 30, 2009 at 6:57 am said:

dear sir,
i have some question about welding inspection , my question is can we apply vaccum box testing in butt weld joint for roof or bottom. ( for Misc tank)

Reply

lukman, on July 31, 2009 at 1:48 am said:

Dear Rajeev Rosen Dey, What the kind of design engineering and fabrication for your Tank?
1. in API 650 (welded steel tanks for oil storage ) we usually use lap joint and the examination please refer to para 7.3.3 (examination and
testing of the tank bottom use method A vacuum box test or tracer gas test or After at least the lowest shell course has been attached to
the bottom, water (to be supplied by the Purchaser) shall be pumped underneath the bottom).
2. in API 12F (specification for shop welded tanks for storage of production liquids) joint in bottom plates shall be use double-welded butt
joint and for examination please refer to para 5.3 (for detection of leaks apply soap suds, linseed oil or other suitable material to all shell,
bottom, roof and attachment welds).

Reply

muthusamy, on March 13, 2010 at 3:37 am said:

Vacuum box test is not a mandatory for butt welds as per API650

Edward Sinaga, on June 14, 2011 at 4:56 am said:

for Bottom and Roof only.


note: pls check the Vacuum box Bottom Rubber,because rubber is damage the vacuum problem.(not reach vacuum 76 cm Hg)

Reply
12.

Jamseth Fayaaz, on August 5, 2009 at 8:52 am said:

Salam sir, I need to clarify that what type of materials can we use to store the water as per API.

Reply

lukman, on August 6, 2009 at 1:50 am said:

Dear Jamseth Fayaaz, as per API 650 please follow the following specification:
1. For plate that conform to ASTM specifications ASTM A36, A 131, A 283 Grade C, A 285 Grade C, A 516, A 537, A 573, A 633, A 662, A
678, A 737, A 841
2. For Sheets for fixed and floating roofs shall conform to ASTM A 101 Grade 33
3. for pipe & pipe coupling acceptable to use API Spec 5L, Grades A, B, and X42, ASTM A 53, Grades A and B, ASTM A 106, Grades A
and B, ASTM A 234M/A 234, Grade WPB, ASTM A 333M/A 333, Grades 1 and 6, ASTM A 334M/A 334, Grades 1 and 6, ASTM A 420M/A
420, Grade WPL6, ASTM A 524, Grades I and II, ASTM A 671
4. For Structural steel shall conform to ASTM A36, ASTM A 131, ASTM A 992, Structural steel listed in AISC, CSA G40.21M, ISO 630
5. For Flange shall conform to ASME B16.5 or B16.7
6. For Bolting shall conform to ASTM A 307 or A 193

Reply
13.

Ajay Ghatpande, on September 12, 2009 at 11:02 am said:

Can you pl. provide me the specification for Vacuuum Box, its basic requirement, testing pressure, period, certification format, if surface preparation is
required, frequency of this test to be carried out in future, i shall be highly obliged to you.

Reply

lukman, on September 29, 2009 at 3:52 am said:

Dear Mr. Ajay


I am sorryI never create specification for vacuum box but if u want to develop vacuum box specification I suggest to follow the rule in API
650 but more strictness. Please discuss it with your engineering department

Reply
14.

MUTHUSAMY SUBBIAH, on September 15, 2009 at 2:49 pm said:

Dear Sir,
Could you send me the method of repairing the distortions in the shell and joints. How many times we can repair in a weld seam?. our client spec for
peaking is 13 mm and banding is 7 mm only. we are suffering a lot . tank capacity is 20000m3.

Reply

lukman, on September 29, 2009 at 3:36 am said:

1. Cutting weld metal using grinding machine in the buckling area vertical and horizontal weld
2. Install Strong back according to Radius of Tank with Vertical position using Horse shoe
3. Setting strong back to assure the plate buckling has been same with radius of tank
4. Clean Gap of Shell Plate where Weld metal has been remove from Horizontal and Vertical weld location.
5. Built up plate on the welding line if any length of plate has shortness because cutting of weld metal.
6. After finish built up test weld metal with Dye Penetrant test to assure the weld is good and no crack.
7. After all Built up finish and Gap of welding line is fine, fit up vertical joint and install stiffener / key plate in the location of buckling area
8. After All Vertical Joint has been fit up and than weld the vertical joint, carefully from out side of Tank
9. After finish weld from out side check the radius of buckling plate and setting again using stiffener and Key plate
10. if Radius of Tank is OK continuous Back weld ( from inside tank)
11. After finish Vertical welds and than check Peaking of Vertical welds, Measurement of Peaking must be not exceed tolerance by API 650
12. After finis Vertical joint, conduct Horizontal joint follow same is Vertical joint procedure
13. After all welding finish (vertical and horizontal) clean area from spatter and tack weld
14. All Stopper and Strong back and other tools using for repair will be removed after plate cold
15. After removed all temporary attachment to shell plate check Local deviations Peaking at Vertical weld joints and Banding at Horizontal
weld joints and also roundness , refer to API 650
16. A record or report of the Measurement and testing shall be complete and approved by Client.

Reply
15.

andri, on October 2, 2009 at 9:25 am said:

salam kenal mas lukman..


saya baru berkecimpung di inspeksi tanki..
bisakah saya minta contoh format laporan inspeksi untuk inspeksi2 pada tanki..
mohon bantuannya mas..

Reply

lukman, on November 11, 2009 at 1:52 pm said:

Salam kenal mas andri,..boleh,..saya email kemana neh?

Reply
16.

Vishnu Vardhan, on October 5, 2009 at 11:30 am said:

We are building a 61 mtr Diameter, 25 mtr high , 64000m3 Crude Storage Tank. It has an Internal Floating Roof as well as a fixed roof. My query is for
fixed roof. What is the allowable tolerance /criteria for Roof Waviness/symmetry after completion of Welding

Reply
17.

Taher, on October 31, 2009 at 12:51 am said:

What is the allowable of Bottom plate bucking? Whic code and standard for storage tank for flatness of the bottom plate.

Reply

lukman, on November 11, 2009 at 1:53 pm said:

Please refer to the ASTM A6/6M

Reply
18.

efraim, on November 1, 2009 at 9:06 am said:

Salam kenal mas lukman.


Berapa luasan minimal untuk satu section bottom plate untuk tangki kapasitas 2000m ( tinggi : 10.675 mm dan OD : 17.000 mm)dan ketebalan bottom
plate 9 mm. Mohon bisa Mas share kan perhitungannya.
Terima kasih

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:46 am said:

Salam kenal mas Efraim,


Sebaiknya anda tanyakan ke design engineer anda. Disini hanya membahas hanya dari sisi inspeksinya saja. Thanks

Reply
19.

hossein, on November 7, 2009 at 11:27 am said:

how design Vacuum box test

Reply

muthusamy, on March 13, 2010 at 3:39 am said:

refer 8.6 of API 650 11th edition

Reply

20.

abdullah, on January 27, 2010 at 6:50 pm said:

if you please i would like to know the risk of leaving the back weld opened or grinded till the next day during tank vertical and horizontal welds

Reply
21.

Mahmoud, on February 8, 2010 at 7:31 am said:

Dear lukman
Im looking for an erection procedure for a 1000000 barrel storage tank, acc to API 650. Can you help me on this? Thanks in advance for your attenion.

Reply
22.

Imran khan, on February 13, 2010 at 4:48 pm said:

Sir i m very thankfull to u for giveing information about lemition of Api 650 inspection craitira

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:42 am said:

Dear imran,
The limitation of inspection criteria in API 650. Please read in the API 650

Reply
23.

Imran khan, on February 13, 2010 at 5:04 pm said:

Dear sir
i m very thankfull to u for giving information

Reply
24.

muthusamy, on March 13, 2010 at 4:23 am said:

What are the work scopes of a tank surveyor?

Reply
25.

anggara, on April 13, 2010 at 4:43 pm said:

Man,
nanya dunk, boleh nggak klo pada area bottom tank kita nggak make annular plate, hanya menggunakan bottom sketch. ada pasal nggak dalam API
650 yang mengatakan untuk menentukan penggunaan annular plate atau langsung bottom sketchoh iya apa effectnya klo pada area bottom kita
nggak menggunakan anular plate?
Salam
Anggara mantan B3

Reply

lukman, on April 14, 2010 at 1:21 am said:

Boleh Ga,..tergantung designnya. Kalau bottom plate di design menggunakan tegangan dengan material group IV, IVA, V or VI harus pake
annular. Ada di API 650 para 5.5.1. Project BBB yang di CPI bottomnya make A 36 and A 283 Gr.C tidak memakai annular kok. Gimana
kabar?

Reply

Anggara, on April 14, 2010 at 2:31 am said:

Man,
Kabar baik selaluthks banget atas infonya nih brooh iya tapi di apendix Maku lupa tepat pasalnya M berapadisana juga
dikatakan bahwa Anular digunakan pada tanki dengan diameter diatas 30 meter. kabar baik broaku juga mo tanya2 tentang
air raising for roof instalation nihgimana methode-nya? terus di API 650 ada pasalnya nggakkarena aku uprek2 nggak yang
ngomong caranya Air Raising dehatau akunya yang kurang teliti?
Gimana kabar sampean juga om? ada project apa lagi B3
Salam
Anggara mantan B3
26.

lukman, on April 14, 2010 at 7:37 am said:

Alhamdulillah kabarku baik bozz..memang benar di appendix M.4.1 dikatakan bahwa tanki untuk diameter diatas 30 mtr harus menggunakan annular
bottom plate, namun aturan tersebut special requirement hanya untuk tank dengan design temperature 93C ~ 260C.
untuk metode air raising tidak dijelaskan di API 650 karena itu tergantung metode konstruksi masing2 perusahaan. File metode air raising ada
dirumah,.insyaallah besok aq share deh.
BBB sekarang ada beberapa project a.l project CPI Duri, tanki Avtur di kualanamu, spherical tank di tanjung sekong. dll. Btw kalau ada info vacant
yang bagus bozz,..bagi-bagi infonya ya. Thanks be4

Reply
27.

Anggara, on April 15, 2010 at 1:12 am said:

Lukan,
untuk vacant yang bagus lagi sepi brotapi coba deh loe buka petromindo.comdisana banyak banget vacant yang baguscoba ajaoh iya untuk
metode air raisingnya loe share ke anggara_wi54@yahoo.com. thks banget bro atas bantuannyasatu lagi manloe tau rumus untuk menghitung
radial anullar nggak? or cara menentukan manhole di roof
thks bro
Salam
Anggara sipemalu

Reply

lukman, on May 5, 2010 at 1:18 am said:

Dah aq email bozz contoh prosedur air raising dari TKI untuk dari CBI ada di rumah. next time aja ya.

Reply
28.

ii sujadri yadi, on April 27, 2010 at 3:08 am said:

Ass wr wb,
Pak Lukman padahal di lapangan saya sering ketemu ama pak Ajat, meeting pak Teguh .bapak di office B3 ya?
Maaf ya pak saya barangkali banyak bertanya sama bapak saya masih junior bapak..saya jg bertanya sama pak Yoseph.
Saya mau tanyakan ada ngga dessain sweep board buat tanki?
Makasih sebelumnya
Ws wr wb

Reply

lukman, on May 5, 2010 at 1:16 am said:

Waalaikumsalam wr wb..Pak Jajat sudah tidak di BBB,.kalau pak Teguh masih di BBB. Saya kebetulan di office cuman sesekali ke
lapangan.
Gak papa pak ii saya juga masih belajar kok.
Untuk sweep board ada di API 650 Ed 2007 para 7.5.4 dengan ukuran panjang 900 mm (36 in). Mudah-mudahan membantu. btw di proyek
mana sekarang?

Reply

ii sujadri yadi, on May 6, 2010 at 4:01 am said:

skrg lagi di merak pak, bikin tanki dan pipingnya.nda lama


paling lama 6 blnkalo pak lukman sekarang dmn? oyaya paksalam ama org BBB, skrg poject dimana pak?sehabis
ini saya masih sekitar merakklo jd saya jd pegawai tetap aja..cape pak muter2
Wss wr wb
29.

II SUJADRI YADI, on June 1, 2010 at 4:43 am said:

Selamat siang Pak Lukman,


Apa kabar pak???, saya Alhamdulillah dalam keadaan sehat walafiat. Maaf saya menanyakan hal yg saya anggap baru buat saya.
Pak ada satu hal yg saya pertanyakan menyangkut masalah tanki, apa tanki yg kita buat harus ada tera dari meterologi utk pengukuran muatan yg ada
dalam tanki? apa skrg ada perubahan undang2 baru dari pemerintah yg sosialisasinya saya ketinggalan. Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan
terima kasih.

Reply
30.

ifan, on July 5, 2010 at 8:39 pm said:

Hallo mas Lukman, mau nanya nih.


Saat ini saya sedang membuat tanki API 650 dengan diameter 38500 dengan height 19585 dengan toleransi peaking 7 mm, banding 13 mm dan
Plumbness 1/400 , dengan dipasang ring stiffener angle pada shell course 6 dan 7, Pak ada satu hal yg ingin saya pertanyakan menyangkut
masalah deformasi tanki, sampai saat ini masih belum ada yang bisa mengatasi deformasi tank, dan bahkan perusahaan man Contractor telah
memanggil three party untuk memecahkan masalah tersebut dan hasilnya nambah hancur atau semakin membesar deformasinya / shell plate tersebut
seperti snack setelah di heat oleh three party dan bahkan three party tersebut mengundurkan diri untuk mengatasi tank tersebut,
note :
1. banding pada horizontal 6 : 48 mm, 1 plate dengan banding 48 mm sudah di cutting sebelum di heat
2. saat ini tank dengan diameter 38500 dengan total 16 tank belum ada satupun yang selesai = sudah berjalan 2 tahun lebih
D.F.O (38500) = Total 6 Tank D.F.O # 01 ~ 06 (Semuah Repair,
D.F.O JAPS (38500) = Total 10 Tank JAPS # 01 ~ 10 (Tank 01, 02 Repair, Tank 06 baru 3 Shell naik, Tank 10 Baru 1 Shell Naik ), 06 Tank saat ini
Belum ada erection sama sekali
pertanyaan saya
bagaimana cara mengatasi atau repair tank tersebut
saya akan kirimkan data report peaking and banding ke email bapak kira kira boleh tidak
thank
ifan sofyan

Reply

lukman, on July 30, 2010 at 9:48 am said:

Hallo juga mas Ifan,


Maaf ni agak lama balasnya,..Data yang mas Ifan berikan belum komplit jadi agak susah nelaahnya. Berapa tebal plate? Berapa ukuran
stiffener angle nya? Materialnya apa? Deformasinya di material atau di pengelasannya?

Btw mas Ifan lakukan pengukuran peaking & banding pada waktu fit-up atau setelah pengelasan? Untuk kedepan sebaiknya lakukan
pengukuran peaking & banding pada waktu fit-up jadi kalau tidak masuk toleransi bias langsung ditanggulangi. Thanks
Salam,
Lukman

Reply
31.

phytra, on July 6, 2010 at 2:58 am said:

Asslmkm..
salam kenal pak Lukman
saya baru bekerja di dunia tangki.
bisakah saya minta contoh format laporan untuk inspeksi pada tangki baru??
terima kasih sebelumnya

Reply

lukman, on July 30, 2010 at 9:50 am said:

Waalaikumsalam wr wb..
Salam kenal juga Phytra..
Saya juga baru lhoo..boleh kok,..saya email kemana neh?
sama-sama..

Reply

aidilsyah, on August 7, 2010 at 10:57 am said:

Salam kenal pak lukman, saya aidil


saya mohon kiranya format laporan inspeksi tersebut dapat dikirimkan juga ke email saya sebagai
referensi. aidilsyah@gmail.com.
Terima kasih

Dadan, on July 1, 2011 at 3:09 am said:

Asslamualaikum.
Salam kenal Pak Lukman, saya Dadan
Mohon kiranya format laporan inspeksi tersebut dapat dikirimkan juga ke email saya sebagai referensi Pak
estimatedans@gmail.com
Terimakasih banyak Pak
32.

Imma, on September 3, 2010 at 4:00 am said:

Asslm..
Salam kenal Pak Lukman,
Berhubung saya sama sekali tidak tahu tentang dunia pertangkian & karena saya perlu informasi lebih jauh tentang storage tank, saya mau minta
tolong neh Pak, boleh ya?
Saya mau minta info tentang storage tank operator, kira2 skill yang dibutuhkan apa saja ya pak? dan metode dalam mengoperasikan storage tank
tersebut seperti apa? apa cara mengoperasikan n maintenance aboveground storage tank dan underground storage tank berbeda? jika ya, berbeda
dalam hal apa?
terima kasih banyak Pak..

Reply
33.

Aditya, on September 3, 2010 at 5:43 pm said:

Dear Mr. Lukman,


Saya mau tanya pak, berapa toleransi peaking banding yang dapat diberikan untuk tanki diameter 10 m, tinggi per shellnya 2.2 m (ada 9 shell). Terima
kasih atas perhatian dan kerjasamanya.
Regards,
Aditya

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:35 pm said:

Pak Aditya,
Maaf agak lama response_nya, untuk peaking banding toleransinya tidak lebih dari 13 mm (1/2 in) refer to API 650 para 7.5.4

Reply
34.

fauzanrumziwelding, on September 20, 2010 at 9:23 am said:

Assalamualaikum wrbPak Lukman,


salam kenal or selamat ketemu lagi pak Lukman,
menurut Fauzan kurang komlit Preparation API 650.
kekurangannya sbb:
1.Inspection & Test Plan
2.Verification material
a. UT Thickness
3.Levelness or Bottom Plate
4.PMI(Positif Metal edification )NDT
After Welding Vertical and Horizontal to PMI,
(Welding Vertical and Welding Horizontal,Material/Metal)
5.SFT(Solusion Test Film)NDT,Renc Nozzle and Manhole,Rever to API 650.
6.PWHT revers to ITP
7.Hydrotest.

Best Regards,
Fauzan Rumzi

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:31 pm said:

Waalaikusalam wr wb Pak Fauzan,


Ketemu lagi neh di dunianya si maya,..hehehe.
Iya pak memang tidak saya bikin detil,..dan hanya mencakup pada waktu construction saja. Makasih atas sarannya.
Btw PWHT lebih tepatnya bukan refer to ITP tapi jenis material dan thicknessnya.

Reply
35.

Makmun, on October 2, 2010 at 8:57 am said:

Sore mas Lukman,


Perusahaan Tempat bekerja saya berencana membuat tangki solar 1200 liter, bisa dibantu perhitungan materialnya gak mas, berdasarkan data yang
yang lama, ukurannya adalah diameter 960mm x Panjang 1600mm, plat yang di pakai 4 mm, apakah material tersebut sudah memnuhi standar API
650,
saya tunggu jawabannya mas, di email ke sukron.makmun@yahoo.co.id

Reply
36.

zulkifli, on October 7, 2010 at 12:08 pm said:

Mas Lukman,
Salam kenal, saya ingin menanyakan apakah shell plate dgn tebal 6 mm masih boleh secara konstruksi/welding untuk tangki diameter 18 m.
Di API 650 memang disebutkan thickness 6 mm bisa digunakan antara diameter 15 m s/d 36 m.
Course shell pertama thickness 8 mm (1.5 m height) dan course ke 2 sampai ke 7dgn thickness 6 mm.
apakah ada kemungkinan buckling saat pengelasan full weld? bagaimana cara untuk mencegah buckling saat horisontal full weld?
Terima kasih sebelumnya.
Salam
zul

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:49 pm said:

Salam kenal pak Zulkifli,..


Iya pak masih bisa. Buckling atau tidaknya lebih banyak disebabkan karena konstruksinya bukan materialnya (selama materialnya bagus).
Selama pekerjaannya sudah sesuai sequence saya pikir tidak akan ada masalah. Untuk mencegah buckling pada waktu fit-up harap dicek
peaking banding dan pengelasannya. Mudah2an membantu. Thanks

Reply
37.

sahri, on October 15, 2010 at 4:14 am said:

Ass.ww,
P. Lukman mohon pencerahan. cara mengukur dent /peyok tangki bagaimana caranya

Reply

lukman, on November 14, 2010 at 1:56 pm said:

Waalaikumsalam wr wb.
Dengan cara menggunakan mal (sweep board) pak sesuai dengan diameter tanki.

Reply
38.

Syed Hafiz, on October 20, 2010 at 4:23 am said:

Referring to API 650 Para 5.1.5.7, weldment between shell plate to annular plate is using fillet weld.
Could we replace using Butt Weld (Single V) instead of using fillet weld. (Similar with shell plate 1st course to 2nd course)

Reply

lukman, on November 15, 2010 at 8:10 am said:

Butt weld? May be u meant fillet weld with groove? If u use annular plate with a nominal thickness greater than 12.5 mm (1/2 in) the groove
depth plus the leg of fillet is of a size equal to the annular plate thickness but shall not exceed the shell plate thickness.

Reply
39.

Hanry Taruna, on November 3, 2010 at 5:14 am said:

Peaking measured using a horizontal sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
Banding measured using a straight edge vertical sweep board 36 inch (900 mm) long. Tolerance of peaking shall not exceed inch (12.7 mm).
pertanyaannya dari mana angka 1/2 atau 12.7 mm, karena pada API std. 650 Ed. 2007 add. 2008 for local deviations angka untuk satu mm berubah
menjadi 13 mm.
The out of plumbness in one shell plate (single course) shall not exceed 1/250 of the course height
pertanyaannya dari mana angka 1/250?

intepretasi untuk plumbness bagaimana?


the maximum out of plumbness of the top of the shell relative to the bottom of the shell shall not exceed 1/200 of the total tank height
apakah diukur dari puncak course ke atas sampai ke bagian paling bawah (dasar) dari first course atau bagaimana

Reply

lukman, on November 15, 2010 at 8:08 am said:

Peaking banding: Kalau dalam construction bapak menggunakan satuan in maka toleransi sedang jika memakai satuan mm maka
toleransi menjadi 13 mm.
Plumbness: Diukur dari paling atas sampai bawah tidak boleh melebihi batas toleransi (1/200) dari tinggi tanki dan untuk tiap shell toleransi
plumbness tidak boleh melebihi flatness & waviness dalam STD ASTM A6.

Reply
40.

vranky, on November 30, 2010 at 7:58 am said:

Waalaikumsalam wr wb.
P lukman mohon bantuanya bapak untuk mengirimkan prosedure vacum test untuk tanki.
ke email saya : vrengky_tamp2008@yahoo.com
terimakasih pak

Reply
41.

Noraini, on December 15, 2010 at 4:45 am said:

En Lukman,
Assamualaikum, saya ingin bertanya mengenai peaking & banding. Sekarang saya terlibat dalam kerja membuat storage tank & kaedah yang kami
gunakan untuk erect tank adalah jacking method, which is we have to erect the tank starting from top to bottom. So we already finished the 12th course
till 11th course including the roofing. Them my QC actually already did the peaking and banding for shell plate but some of the readings were exceed
the tolerance given in API 650 which is +-13mm. Apa yang saya tahu, in API 650, this tolerance usually use for normal erection which is from bottom to
top. Correct me if Im wrong sbb saya bukan datang dr background QC. Ini kerana my client actually cant accept our result because they refer to API
650 aad they want reason that can menjelaskan result kami. So saya ingin nak tahu ada cara lain atau reference lain yang boleh membantu saya
supaya saya dapat member explanation for my client disamping dapat menjaga kualiti kerja kami. TQ.

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 7:02 am said:

dari top ke bottom atau bottom ke top sama saja pak toleransi untuk peaking banding 13 mm. Metode jacking hanya metode untuk erection
saja namun aturan inspeksinya tetap refer ke API 650. Thanks
Salam

Reply
42.

Iskandar, on January 6, 2011 at 8:15 am said:

Salam Pak Lukman,


Would u send me the fabrication procedure for fire water storage tank (API 650). Size Diameter 10 meter and height 7meter.
Thank you,
Best Regard,
Iskandar

Reply
43.

Josias D Tatontos, on January 23, 2011 at 4:13 am said:

salam kenal pak, saya pengen tahu pendapat pak lukman berkaitan dengan material Annular Plate
Jika material original dari annular plate adalah SM 50 B tebal 19.5 mm dan First Course Shell adalah Wel Ten 60 apakah bisa Annular Plate diganti
dengan A 283 C tebal 19 mm
terima kasih

Reply

lukman, on April 7, 2011 at 1:34 pm said:

Maaf pak saya kurang familiar dengan STD material SM 50 B dan Wel Ten 60. Makasih dah berkunjung di blog ini.

Reply
44.

Akhmad, on March 9, 2011 at 4:07 am said:

Pak Lukman salam kenal ya..saya baru belajar tentang dunia WI, saat ini saya masih bingung tentang plumbness, apakah cara mengecekmya dari
atas tangki dijatuhkan bandul yang kemudian diukur dari bawah jaraknya dengan tangki?
kemudian cara mengecek peaking dan banding gimana yah?
utk roundness, toleransinya dalm bentuk apa yaw? mm or inch
warm regard
zulkifly
akh.zulkifly@gmail.com

Reply
45.

lukman, on April 7, 2011 at 1:42 pm said:

Plumbness bisa dengan bandulan yang digantungkan dari atas tanki dan diukur jarak bandulan ke dinding shell. Perbedaan jarak tali bandulan bawah
dan atas ke dinding shell adalah nilai dari plumbness. Atau dengan menggunakan theodolit.
Peaking Banding menggunakan sweep board lalu ditempelkan di sambungan dinding shell tanki bagian dalam. Peaking untuk arah vertikal sedang
bending untuk arah horizontal.
Untuk toleransi roundness bisa mm atau inch tinggal di konversi saja pak. Makasih
Salam,
Lukman

Reply
46.

karmana, on May 3, 2011 at 10:54 am said:

Salam kenal pak


Saya mau tanya kalo tentang hydrotest tangki di API 650 di atur dihalaman berapa yah tepatnya
tolong dong
Hormat saya
karmana

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:25 am said:

API 650 para 7.3.6 Hydrostatic Testing Requirements

Reply
47.

yayspast, on May 23, 2011 at 10:20 am said:

pak lukman tolong pencerahan saya bingung bagaimana bikin format laporan inspeksi plumness, peaking & bending dan roundness tolong di kirim ke
email saya pa.. yays_past@yahoo.com
terimakasih atas bantuannya

Reply
48.

ahmad hadikusumah, on May 25, 2011 at 2:20 am said:

Aslm, salam kenal mas.


mau tanya untuk mengatasi tangki yang secara visual gembung (platnya) menggelembung sebagai akibat pembukaan plat ketika rebottoming harus
dilakukan apa/ trus kalau dilihat dari segi kekuatan bagaimana cara ceknya, cara mengatasinya bagaimana, jika tangki ring 1 , satu paltnya dibuka
cara pasangnya bagaimana agar tidak gembung lagi.

terimakasih atas perhatiannya,


Salam
Hadi

Reply
49.

Krisna, on June 6, 2011 at 1:55 pm said:

Salam Pak Lukman,


kami punya masalah di pekerjaan tanki, yang mana Access Clean Out Door, tepat pada sambungan Shell, apakah itu harus digeser, apakah di
perbolehkan oleh API 650
terima kasih atas jawabannya
Krisna

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:57 am said:

ada di figure 5.6 API 650 (minimum weld requirement for openings in shell. Thanks

Reply
50.

Sikhandar, on June 24, 2011 at 8:28 am said:

hi, salam
For SS tank possible to use diesel for leak tesing tank shell to bottom? Or any specific liquid required if diesel ok please let me know where I can see
the API 650 std section.
Thanks,
Sikhandar

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:53 am said:

The shell-to-bottom inside attachment weld shall be examined by the liquid penetrant method before hydrotest (see appendix S of API 650).
Thanks

Reply
51.

andre, on July 1, 2011 at 12:58 pm said:

dear pak lukman


pak saya lagi problem berat nih, saya ada kerjaan melakukan leveling tangki yang sedang di hydro, menggunakan theodolit tapi saya tidak bisa olah
data nya, mungkin bapak punya tutorial and spreadsheetnya kalo berkenan tolong di bagi pak (sedikit banyak sangat membantu) thanks ya pak.
best rgrds
andre

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:46 am said:

Pak Andree,..maaf saya gak ada tutorialnya,..saya cuman ada form levelling untuk hydrotestnya saja. Thanks

Reply
52.

rony, on August 5, 2011 at 4:13 am said:

Selamat pagi pak lukman,..


Saya mau nanya nih,.. ada gak batasan mengenai diameter dan tinggi tangky timbun, berdasarkan api 650,. dia bisa disebut besar, sedang dan kecil,.
ditunggu balasannya di email saya pak,.
Terimakasih,.
Salam,.
Rony,.
eron2121@gmail.com

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:22 am said:

Diameter tanki kecil dibawah 6 meter (see Appendix J API 659)

Reply
53.

Hardianto, on September 26, 2011 at 2:53 pm said:

Dear Bp. Lukman.


Background saya teknik sipil, tapi diminta mengevaluasi plumbness dan roundness oil storage tank. Bapak Lukman, tolong saya minta dibantu untuk
informasi standard plumbness dan roundness (no code dan isinya)
Best Regards
Hardianto

Reply

lukman, on September 29, 2011 at 6:20 am said:

Plumbness refer to API 650 para 7.5.2


Roundness refer to API 650 para 7.5.3

Reply
54.

Taj, on October 16, 2011 at 2:31 pm said:

Dear friend ,your website help me alot, and thanks helping people through your web , and i want to know about tank staircase inner stringer plate hole
marking and outer plate hole marking to fix the step , i got drawing but not very clearly mention even got reply from engineering dep that layout at site, i
dont know what is the formula of staircase radious marking
Regard
Raj

Reply
55.

Bastin Reegan, on October 22, 2011 at 2:50 pm said:

How

Reply
56.

Bastin Reegan, on October 22, 2011 at 2:51 pm said:

How to rectify Cone Roof Tanks, Roof waviness.

Reply
57.

Bastin Reegan, on October 23, 2011 at 2:53 am said:

Dear Sir,
what is the tolerance for Cone Roof tanks, Roof waviness?

Reply

58.

Santhosh, on October 30, 2011 at 4:12 pm said:

How can we take the radiography of a replaced Annular plate butt joint of a ring beam(concrete) foundation tank ? Is there any alternative for RT of
Annular Plate Butt joint as per API 653 ?

Reply
59.

yana, on November 15, 2011 at 4:15 am said:

siang pak lukman,,


saya mau bertanya bagaimana menentukan /rumusnya panjang dan lebar dan juga diameter untuk membuat tangki solar?
untuk ukuran tangki 8000liter diameternya 2mtr?
terima kasih

Reply
60.

Kyle, on December 9, 2011 at 2:56 am said:

I just want to inquire that we are going to quota a storage tank as per API 650 and wall thickness is 0.5 the size is 24 Dia, 42 height so Spot
Radiography should be at how many spots on long seam and circ, seam?? Do you recommend any RT at T joints also?????

Reply
61.

Rusmiah, on December 22, 2011 at 3:55 am said:

Pak Lukman,
Salam kenal pak
Saya ada pertanyaan Di API 650 edisi 1993 material FE 52 C masuk group IV dan dikarenakan material tidak ada dipasaran maka sebagai alternatif
lain digantikan material yang berada dalam 1 group yaitu yang berada di group IV, dikarenakan material yang diganti mempunyai minimum YS =
48500 psi sedangkan material penggantinya yang berada dalam satu group tersebut minimum YS = 38000 psi, tetapi ternyata dipasaran bisa
ditemukan material penggantinya diatas minimum yaitu 50000 psi, pertanyaan saya boleh tidak kita menggunakannya.
kalau harus mengacu pada minimum yS dikarenakan dalam 1 group tidak ada yang sama atau lebih besar minimum YSnya dari FE 52C boleh tidak
digantikan oleh material di group VI yang mempunyai minimum YS yang lebih tinggi dari YS group VI.
Apa saja yang harus diberlakukan untuk material di group IV dan VI
Terima Kasih
Rusmiah

Reply
62.

ahmed, on December 25, 2011 at 12:28 pm said:

please please can you inform me how we can solve the problem
i have tank 80 m diameter and i face overlap in the vertical joint 30 mm and the thickness of the shell 43 m and the all vertical joints welded
i want cut the extra plate
please help me by your advice

Reply
63.

bahman, on January 10, 2012 at 2:09 pm said:

I want to knew will be tested by vacuume the edge of bottom plate before installing the shell plate or not?

Reply
64.

deva, on January 11, 2012 at 6:02 am said:

As per API 650 How many penalty shots for one repair(Radiography).
Please tell me page no

Reply
65.

Edwin, on January 12, 2012 at 7:56 pm said:

For shell to annular plate welds, what is the maximum amount of undercut permissible?? API 650 does not clarify this, it just states the acceptance
criteria for horizontal and vertical butt welds.
Thanks

Reply
66.

archie, on January 19, 2012 at 3:15 pm said:

mas saya archie, saya mahasiswa UPN Veteran Jakarta. saya sedang menyusun skripsi tentang metode doubling pada tangki penyimpanan minyak
dengan kapasitas 1100 meter kubik. saya mau bertanya tentang metode pengelasan doubling. sebenarnya teori doubling itu seperti apa. apakah ada
refrensi yang bisa saya cari ? terimakasih. mohon bantuannya mas.

Reply
67.

Oky Andytya, on January 20, 2012 at 7:17 am said:

Dear Bpk Lukman,


Saya sedang membuat Raw water tank dan Demineriled Tank dengan coating Epoxy, namun saya ingin melakukan Hydostatic test pada tangki
tersebut. Apakah air yang digunakan adalah fresh water atau sea water? Mohon penjelasannya. Terima kasih.

Reply
68.

Oky Andytya, on January 24, 2012 at 8:24 am said:

Selamat pagi,
Saya ingin menanyakan tentang pengguaan air pada Hydrotest. Apakah diperbolehkan menggunakan seawater untuk Hydrotest? Apakah ada batasan
tertentu dengan penggunaan seawater dalam Hydrotest?
Demikian pertanyaan dari saya, saya ucapkan terima kasih. Mohon bantuannya.

Reply
69.

Arifin, on January 30, 2012 at 2:01 am said:

Hallo Pak Lukman saya sedang mau bikin tangki avtur 1000 KL. Untuk diameter 11.5 meter dan tinggi 10.8 meter. Kira-kira material plat yang
digunakan jenis apa dan berapa tebal ? Sedang untuk pipa jenis apa yang dipakai.
Salam
Arifin

Reply
70.

robert, on February 19, 2012 at 12:02 pm said:

mr. lokman the roundness can take to the 2nd shell and 3rd or just 1st shell

Reply
71.

ebinjoseph, on February 20, 2012 at 4:47 am said:

Dear Mr Lukman
Could you tell me as per api650 how much is the RT required for butt welded nozzle(16,24) tie in connections.

Reply
72.

Louthfi, on March 14, 2012 at 3:41 am said:

Halo pak Lukman,


Mohon Share Metode Hydrostatic Test untuk Water Storage Tank. Apakah ada aturannya saat memasukkan air ke dalam Tangki? (Misalnya
kecepatan air harus sekian m3/detik atau lainnya)
Apakah Metodenya langsung isi full atau bertahap? misalnya 15%, 50%, 75% dan 100%. Setiap tahap harus ditahan berapa lama?
Terimakasih atas penjelasannya pak Lukman,

Reply
73.

adi, on March 15, 2012 at 6:55 am said:

salam kenal pak lukman..


saya mau tanya klo toleransi flatness pada flange itu berapa?
falnge itu akan dipasang agitator..
thanks

Reply
74.

Sofyan, on March 29, 2012 at 12:36 pm said:

halo pak lukman salam kenal


boleh gak saya minta email bapak, saya mau kirim data repairing ke email bapak
Best Regard
Sofyan

Reply

Leave a Reply

Last Coment

There are no public comments available to display.

update
Follow this blog
Blog at WordPress.com. The Digg 3 Column Theme.

Follow

Follow Home Welding & Inspection


Get every new post delivered to your Inbox.

Join 56 other followers

Sign me up
Powered by WordPress.com

Waste Water Tank


(166-T-501)
Thursday,
January 19, 2012
4:45 PM

shell thickness

6 mm

shell weight

7850 x
(pi*14*12.5*0.006)
= 25895 kg

roof weight

250 kg/m2 *
(pi*14^2/4)
= 38485 kg

Astaga. wow Saya ngga tau apakah saya yang katrok atau memang ketinggalan jaman..
Tapi this is so cooooooooll absolutely
coolll..
Ngeblog dari microsoft office. Wow!!!!!
Sekarang kesempatan untuk sharing benar-benar lebih duh.. masih speechless nih..
Benar-benar.. mantap.. canggih. Saat ini saya sedang menggunakan MS One Note, dari MS Office 2007.

Hellow Office 2007 kan sudah muncul dari jaman kapan, gan.
Iya.. cuman waktu itu saya sudah coba berpindah, tapi ternyata membuat drawing di MS Office 2007 tidak semudah dan secepat
MS Office 2003. Ribet. Kenapa patokan saya adalah membuat drawing? Karena sebagian besar pekerjaan membuat ilustrasi entah
itu untuk artikel di website ini, maupun untuk kerjaan, saya lakukan dengan bantuan MS Excel 2003. Karena sedikit kesulitan
akhirnya saya kembali ke Office 2003.
Nah.. beberapa hari terakhir ini saya coba beralih ke MS Office 2007. Butuh sedikit penyesuaian, karena ternyata ada beberapa trik
yang bisa berjalan di MS Excel 2003 tapi tidak berhasil kalo diterapkan di Excel 2007. Alhamdulillah pekerjaan membuat ilustrasi
sudah mulai berjalan lancar. Tinggal mencari trik-trik baru.
Nah hari ini secara tidak sengaja saya masuk ke salah satu program bawaan MS Office 2007 yang tidak ada di Office 2003, yaitu
One Note.
Benar-benar nggak sengaja.. alias terdampar. Waktu melihat One Note wah keren juga, tapi mau dipake buat apa ya? Akhirnya
ketemu satu fitur yang luar biasa blog! Sebenarnya ini ada di MS Word 2007, tapi ngeblog pake MS Word kesannya kaku
banget! Beda dengan One Note ini bisa ngatur layout sepuasnya, bisa bikin gambar ilustrasi dengan mudah dll

Created with Microsoft Office OneNote


2007
One place for all your notes and information
Tags: Artikel, MS Office, OneNote

muhammad arif amiruddin said,

wah sangat menarik,


dilihat dari tabel disamping gambar, ada perhitungan singkat, apakah itu seperti cell di dalam excel
,untuk menghitung ketebalan plat yang diperlukan untuk silo diatas pakai program apa ya?
terima kasih, sebelumnya

admin said,

@Pak Arif,
Itu cuma tabel biasa, pak seperti tabel pada MS Word. Seharusnya bisa insert MS Excel juga tapi saya belum coba.
Mengenai sketsa yang bapak sebut sebagai silo, itu sebenarnya strorage tank. Wujudnya mirip-mirip dengan gambar di bawah:

Untuk menghitung ketebalan pelatnya, biasanya dilakukan oleh mechanical engineering, tergantung dari isi tanki tersebut.
Untuk desain tanki secara keseluruhan paling sedikit melibatkan 3 disiplin:
- Process Engineering, mereka menentukan kebutuhan volume tanki, diameter dan ketinggian tanki, isi tanki, kondisi operation
seperti apa, kondisi test (full), dll.
- Mechanical Engineering, mereka menentukan tebal tanki, spesifikasi material, dan kebutuhan-kebutuhan equipment penunjang.
Mereka juga yang menghitung berat kosong tanki, berat dalam kondisi normal operation, dan berat dalam kondisi test.
Kadang, kalo diperlukan, Mechanical Engineer juga yang menghitung reaksi (yaitu Momen guling dan gasa geser) pada dasar
tanki akibat gempa. Soalnya perilaku material sewaktu ada gempa tentu berbeda dengan bangunan sipil biasa. Seperti contoh
air di dalam gelas, jika gelasnya digoyang-goyang secara horizontal, ada efek limpasan airnya. Begitu juga dengan cairan yang

ada di dalam tanki. Standard yang digunakan juga bukan standar perencanaan yang biasa digunakan oleh Civil Engineer.. untuk
beban gempa pada tanki pada umumnya mengacu ke API 650 (American Petroleum Institue)
- Civil Engineering. Mereka mendesain struktur atap tanki (jika bentang/diameternya sangat besar), dan tentu saja pondasinya.
Bekalnya adalah data beban yang dikeluarkan oleh Mechanical Engineering. Ada kasus-kasus tertentu, beban gempanya
dihitung sendiri oleh Civil Engineer. Standar yang digunakan ada 2: ASCE atau UBC. ASCE lebih lengkap dan lebih mendekati API.
UBC lebih simpel dan lebih konservatif.
(mohon dikoreksi)

halomoan said,

sekedar tambahan :
wong civil juga bisa ngitung tebal plate shellnya mengacu pada standard API 650,
t=[{4.9*D*(H-0.3)*G)/Sd]+CA======> API650 5.6.3.2

ediesa said,

ya namanya manusia harus selalu belajar soal ilmu dasarnya sama orang tehnik itu lebih baik paling tidak mengerti ilmu tehnik
yang lain, kalau mendapat ilmu baru seharusnya disebar biar nanti bisa mendapatkan yang lain.ilmu itu tidak dibawah mati
lohcuma kebaikan dan kejelekan yang dibawah.

pak iksan said,

thanks gan..nais inpo..


sy mah baru tahu one note stelah baca porstingan juragan diatas..
*bener2.katroksekali.co.id, pdhal sy didepan kompi yg ada ms.office nya krg lbh udah 9 th..xixixixxi

Habel said,

Bisa untuk posting blogger juga?

Airin said,

eemmm. . .
klo jurusan T.sipil tuh tiap harinya hanya bergelut dgn materi fisika trus yyaa..???

admin said,

Sebagian besar iya. Tapi nggak semua Fisika khusus Fisika kesetimbangan saja yang paling banyak dibahas. Konsep gaya,
tegangan, regangan, inersia, elastisitas.
Untuk tingkat lanjut bisa ke dinamika (osilasi), energi, bahkan ada sedikit kimanya juga terutama tentang material-material yg
berhubungan dengan konstruksi

ADD A COMMENT

You might also like