4 Laporan Lokakarya 4 PGP A9 - Sfitriah
4 Laporan Lokakarya 4 PGP A9 - Sfitriah
4 Laporan Lokakarya 4 PGP A9 - Sfitriah
LOKAKARYA KEEMPAT
PENGUATAN PRAKTIK
COACHING
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI..........................................................................................................................1
A. LATAR BELAKANG........................................................................................................2
B. TUJUAN.......................................................................................................................2
C. INDIKATOR KEBERHASILAN.........................................................................................3
D. SASARAN.....................................................................................................................3
E. PELAKSANAAN............................................................................................................3
F. PIHAK TERKAIT............................................................................................................4
G. DESKRIPSI PELAKSANAAN PENDAMPINGAN................................................................4
H. EVALUASI....................................................................................................................6
I. PENUTUP.....................................................................................................................6
J. LAMPIRAN...................................................................................................................6
A. LATAR BELAKANG
B. TUJUAN
C. INDIKATOR KEBERHASILAN
2. Peserta mampu menampilkan kemampuan melakukan supervisi akademik dengan pola pikir
coaching; dan
3. Peserta mampu menghasilkan rencana pengembangan diri berdasarkan praktik supervisi akademik
D. SASARAN
Sasaran pelaksanaan pendampingan lokakarya kesatu program PGP adalah unsur-unsur yang terkait
dengan pelaksanaan pendampingan lokakarya keempat adalah sebagai berikut:
1. 15 Calon Guru Penggerak
2. 3 Pengajar Praktik : Bu Syarofah, S.Pd., Agus Dwi Pamungkas dan Riza Ummaroch,S.Pd.I
E. PELAKSANAAN
F. PIHAK TERKAIT
tujuan lokakarya kedua, PP menjelaskan agenda kegiatan yang akan dilakukan untuk
mencapai tujuan tersebut. Setelah memberitahukan tujuan dan agenda belajar lokakarya
pertama ini, PP memandu penyusunan kesepakatan belajar bersama dengan CGP.
REVIU MATERI & REFLEKSI PENGALAMAN COACHING
Persiapan:
1. Pengajar praktik menjelaskan gambaran aktivitas yang akan dijalani.
2. Pengajar praktik mengajukan beberapa pertanyaan kepada Calon Guru Penggerak untuk
memeriksa pemahaman para peserta.
3. Pengajar Praktik menutup sesi kuis reviu singkat dengan memberikan apresiasi terhadap jawaban
calon guru penggerak.
4. Pengajar Praktik mengajak calon guru penggerak untuk membagikan hasil tulisannya ke dalam kelompok.
5. Pengajar Praktik bisa membantu menjawab pertanyaan-pertanyaan terkait hal-hal yang belum dipahami.
Apabila waktu sudah berlangsung selama kurang lebih 25 menit atau tidak ada pertanyaan lagi, Pengajar
Praktik bisa melanjutkan untuk masuk ke sesi berikutnya yaitu, praktik coaching.
INSTRUKSI PRAKTIK COACHING
Persiapan:
● Pastikan lembar observasi tersedia untuk para peserta
● Biarkan peserta masih dalam kelompok yang sama, namun salah satu pengajar praktik memimpin sesi dari
depan
Pelaksanaan:
Bagian pengantar ini dilakukan oleh Pengajar Praktik sebelum membagi Calon Guru
Penggerak ke dalam kelompok untuk mempraktikkan Coaching
Pengajar Praktik memberikan penjelasan aktivitas yang akan dilakukan dalam praktik Coaching
Pengajar Praktik memberikan keterangan waktu tiap-tiap putaran
Pengajar Praktik menjelaskan mengenai contoh topik yang dijadikan bahan untuk peran coachee adalah isu-
isu nyata yang dihadapi pada kehidupan sehari-hari dalam menjalankan peran sebagai guru.
Pengajar Praktik memberikan kesempatan bertanya sebelum memberikan lembar observasi untuk para
Laporan Lokakarya 2-PGP A9 4
Calon Guru Penggerak
PRAKTIK COACHING
Persiapan:
● Pastikan peserta memahami instruksi
Pelaksanaan:
Pengajar praktik memberikan lembar observasi kepada calon guru penggerak dan menentukan
urutan rantai praktik dalam kelompok, sebelum memberi waktu persiapan untuk masing-masing
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
ENERGIZER
Persiapan:
Pelaksanaan:
Pengajar praktik menyapa kembali para calon guru penggerak yang sudah selesai beristirahat
dan mengajak untuk melakukan energizer.
Pengajar praktik mengajak calon guru penggerak untuk kembali ke dalam kelompoknya masing-
masing.
Persiapan:
● Pastikan setiap calon guru penggerak sudah berkumpul dalam kelompok yang sama dengan
praktik coaching tadi
● Pastikan lembar observasi sudah dibawa calon guru penggerak sebagai data umpan balik
Pelaksanaan:
Pengajar praktik menjelaskan gambaran aktivitas refleksi yang akan dilakukan oleh calon
guru penggerak.
Pengajar praktik memimpin diskusi pemberian umpan balik. Pengajar Praktik juga bisa
memberikan masukan terhadap para calon guru penggerak tersebut.
Setelah semua giliran selesai, pengajar praktik mengapresiasi semua hasil umpan balik dan
praktik yang dilakukan oleh calon guru penggerak.
Persiapan:
● Pastikan Calon Guru Penggerak membawa video Observasi Pembelajaran yang Berpusat pada
Murid (Pendampingan Individu 4)
Pelaksanaan:
Pengajar praktik menjelaskan gambaran aktivitas praktik penerapan coaching
dalam supervisi akademik.
Pengajar praktik bahwa dalam praktik ini akan terdapat 4 buah lembar yang dapat
membantu menjalankan supervisi akademik. Pengajar praktik lain membagikan
lembar
Pengajar praktik memberikan kesempatan bertanya. Jika pertanyaan sudah selesai,
ajak calon guru penggerak untuk mencari pasangannya masing-masing.
Catatan: Apabila ada calon guru penggerak yang belum mendapatkan pasangan, maka
pengajar praktik yang akan menjadi pasangan dari calon guru penggerak tersebut.
Gunakan salah satu video dari calon guru penggerak lain sebagai bahan data
percakapan ini.
Pada bagian ini pengajar praktik dapat berkeliling dan melihat proses yang terjadi.
Pengajar Praktik juga diperbolehkan untuk memberi saran terhadap proses yang
terjadi, ketika praktik sudah selesai dilakukan.
REFLEKSI PRAKTIK
Bagian ini Pengajar Praktik melakukan refleksi singkat dalam kelas besar. Ajukan
pertanyaan berdasarkan 4P dan minta jawaban beberapa Calon Guru Penggerak
dalam tiap tahapannya.
Pengajar praktik memberikan apresiasi terhadap semua jawaban, usaha dari calon
guru penggerak.
PENUTUPAN LOKAKARYA
Persiapan:
Pelaksanaan:
Refleksi Lokakarya 4
Ajak peserta untuk merefleksikan pengalamannya selama berproses di Lokakarya 4.
Pengajar Praktik memimpin refleksi ini, dengan membahas hal-hal yang dipelajari serta hal-
hal yang ingin ditingkatkan pada dalam diri terkait aktivitas di Lokakarya 4. Undang 2-3
orang untuk berbagi hasil refleksinya dalam kelompok besar.
Pengajar Praktik mengapresiasi hasil refleksi calon guru penggerak.
Penugasan Untuk Cgp
Pengajar Praktik menjelaskan tugas untuk Calon Guru Penggerak yang berhubungan dengan
paket modul 2.
Ingatkan peserta untuk melakukan evaluasi kegiatan guna menilai kepuasan peserta pada
program serta untuk mengetahui hal-hal yang perlu diperbaiki pemandu di lokakarya
selanjutnya. Lembar tersebut berjudul “Penilaian Kinerja Pengajar Praktik Oleh CGP
(Calon Guru Penggerak)”.
H. EVALUASI
Evaluasi yang dilakukan pada pelaksanaan pendampingan lokakarya ketiga ini adalah,
a. Permasalahan yang muncul suasana kelas yang panas dengan kurangnya sirkulasi udara
b. Rekomendasi dan saran dari Pengajar Praktik
Perangkat pendukung lokakarya dan suasana kelas disampaikan terlebih dahulu H-1
pelakasanaan sehingga pengajar praktik dapat mempersiapkan diri dengan baik.
I. PENUTUP
Program Pendidikan Guru Penggerak (PGP). Informasi yang didapatkan merupakan bahan
tindak lanjut bagi pemangku kebijakan, penyelenggara serta pihak-pihak lain untuk
tercapainya tujuan dari program.
J. LAMPIRAN
I. DAFTAR HADIR
a. Daftar Hadir narasumber
II. DOKUMENTASI
1. Pembukaan
2. Reviu Materi dan Refleksi Pengalaman Coaching
3. Praktik Coaching
4. Umpan balik praktik coaching
5. Praktik rangkaian supervisi akademik menggunakan pola pikir coaching
6. Penutup
Refleksi
Foto bersama
2-PGP A9
Laporan Lokakarya 12
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
PENUTUP
1. Refleksi dan Umpan Balik
2. Foto Bersama